Penerapan Model Problem Based Learning (PBL) Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Peserta Didik Di SMPN 1 Bontomarannu (Studi pada Materi Pokok Pencemaran Lingkungan)

Riyanti Riyanti(1), Ramlawati Ramlawati(2*), Nurhayani H. Muhiddin(3),

(1) Universitas Negeri Makassar
(2) Universitas Negeri Makassar
(3) Universitas Negeri Makassar
(*) Corresponding Author




DOI: https://doi.org/10.26858/semnaspendipa.v2i0.40691

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui: (1) tingkat hasil belajar peserta didik di SMPN 1 Bontomarannu sebelum dan setelah diterapkan model Problem Based Learning (PBL) berbantuan media prezi; (2) peningkatan hasil belajar peserta didik di SMPN 1 Bontomarannu dengan menerapkan model Problem Based Learning (PBL) berbantuan media prezi; dan (3) peningkatan signifikan hasil belajar peserta didik SMPN 1 Bontomarannu setelah penerapan model Problem Based learning (PBL) berbantuan media prezi. Jenis penelitian ini adalah penelitian pre-Experimental design dengan desain penelitian One Group Pretest-Posttest Design. Populasi penelitian ini seluruh peserta didik kelas VII SMPN 1 Bontomarannu. Pengambilan sampel melalui teknik purposive sampling dan diperoleh 50 peserta didik yang berasal dari 2 kelas yaitu kelas VII.1 dan VII.2. Instrumen penelitian berupa soal pilihan ganda 20 item soal. Teknik pengumpulan data adalah pemberian pretest dan posttest. Data dianalisis dengan statistik deskriptif dan inferensial. Hasil analisis disimpulkan: (1) tingkat hasil belajar peserta didik dengan skor rata-rata pretest 6,10 dan posttest 11,38; (2) peningkatan hasil belajar peserta didik dengan rata-rata N-Gain yaitu 0,38 berada pada kategori sedang; (3) terdapat peningkatan yang signifikan hasil belajar peserta didik di SMPN 1 Bontomarannu setelah penerapan model Problem Based learning (PBL) berbantuan media prezi dengan thitung=13,68>ttabel=1,676.


Full Text:

PDF

References


Arikunto, S. (2013). Dasar-Dasar Evaluasi Pendidikan. Jakarta: Bumi Aksara.

Hake, R. R. (1999). Analyzing Change/Gain Scores. Woodland Hills: Dept. of Physics, Indiana University.

Haryadi, R., & Kansaa, H. N. (2021). Pengaruh Media Pembelajaran E-Learning Terhadap Hasil Belajar Siswa. Jurnal Pendidikan. Vol.7 No.1.

Insani, A., Ramlawati & Yunus, S. R., (2018). Pengaruh Model PBL (Problem Based Learning) Terhadap Motivasi dan Hasil Belajar IPA Peserta Didik Kelas VII SMP Negeri 5 Palangga Kab. Gowa ( Studi pada Materi Pokok Penceman Lingkungan). Jurnal IPA Terpadu. 2(1). 78–87. https://ojs.unm.ac.id/index.php/ipaterpadu.

Insani, A., Ramlawati, R., & Yunus, S. R. (2019). Pengaruh Model Pembelajaran PBL (Problem Based Learning) Terhadap Motivasi dan Hasil Belajar Ipa Peserta Didik Kelas VII SMP Negeri 5 Pallangga Kab. Gowa (Studi Pada Materi Pokok Pencemaran Lingkungan). Jurnal IPA Terpadu. 2(1). https://ojs.unm.ac.id/index.php/ipaterpadu.

Lestari, H., & Siskandar, R. (2020). Literasi Sains Siswa Melalui Penerapan Model Pembelajaran Blended Learning Dengan Blog. Jurnal Kajian Penelitan dan Pendidikan dan Pembelajaran. Vol. 4. No. 2b.

Nasution, E. Y. P & Siregar N. F. (2019). Pengembangan Media Pembelajaran Berbasis Prezi. Jurnal Ilmu Pendidikan. 15(02).

Nurfadillah, A., Arifin, A. N., Rasyid (2022). Penerapan Model PBL pada Materi Pencemaran Lingkungan untuk Keterampilan Penyelesaian Masalah Peserta Didik Kelas VII C SPF SMPN 14 Bulukumba. Global Jurnal Pendidikan IPA. 1(1).

Riduwan. (2020). Dasar-Dasar Statistika. Bandung:Alfabeta.

Sasmita, R. S & Harjono, N. (2021). Efektivitas Model Problem Based Learning dan Problem Posing dalam Meningkatkan Kemampuan Berpikir Kritis Siswa Sekolah Dasar. Jurnal Basicedu. 5(5)

Sari, F. W., Muhiddin, N. H., Yunus, S. R., & Saenab, S., (2021). Pengaruh Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Make Match Terhadap Hasil Belajar Peserta Didik Kelas VIII SMPN 4 Tanasitolo. Jurnal IPA Terpadu. 5(1). 1-8.https://ojs.unm.ac.id/index.php/ipaterpadu.

Sugiyono. (2018). Metode Penelitian Kuantitatif. Bandung: Alfabeta.

Supriatna, E. (2020). Penerapan Model Pembelajaran Problem Based Learning (PBL) untuk Meningkatkan Hasil Belajar Siswa. Journal of Classroom Action Research. (2) 1: 15-19.

Suryadie, D., Ramlawati, R., & Rusdianto. (2022). Upaya Meningkatkan Hasil Belajar IPA Peserta Didik SMP Negeri 5 Satu Atap Subah dengan Model Problem Based Learning. Jurnal IPA Terpadu. 6(1). 120-128. https://ojs.unm.ac.id/index.php/ipaterpadu.

Syafitri, D., Siskawati, F. S., & Irawati, T. N. (2021). Penerapan PBL Berbantuan Prezi untuk Meningkatkan Aktivitas dan Hasil Belajar Matematika Siswa. Jurnal Gammath. Vol. 6. No. 2.

Syahwi, S. A., Muhiddin, N. H., & Ramlawati (2021). Pengaruh Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Think Pair Share (TPS) Terintegrasi Praktikum Terhadap Hasil Belajar IPA. Jurnal IPA Terpadu. 4(1). 1-11. https://ojs.unm.ac.id/index.php/ipaterpadu.


Article Metrics

Abstract view : 97 times | PDF view : 8 times

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2022 Riyanti Riyanti, Ramlawati Ramlawati, Nurhayani H. Muhiddin

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.