ANALISIS HASIL BELAJAR MAHASISWA JURUSAN FISIKA BERDASARKAN JALUR MASUK (SNMPTN, SBMPTN DAN MANDIRI) UNIVERSITAS NEGERI MAKASSAR

Dewi Lestari(1*), Herman Anis(2), Khaeruddin Khaeruddin(3),

(1) Universitas Negeri Makassar
(2) Universitas Negeri Makassar
(3) Universitas Negeri Makassar
(*) Corresponding Author




DOI: https://doi.org/10.35580/jspf.v14i3.9943

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui deskripsi hasil belajar mahasiswa Jurusan Fisika berdasarkan jalur masuk SNMPTN, SBMPTN, dan Mandiri Universitas Negeri Makassar. Jenis penelitian ini adalah penelitian Deskriptif. Subyek penelitian ini mahasiswa jurusan Fisika angkatan 2017 pada semester ganjil tahun akademik 2017/2018 sebanyak 129 mahasiswa. Hasil penelitian yang diperoleh dari analisis deskriptif dari skor hasil tes sebanyak 2 kali selama semester ganjil tahun akademik 2017/2018 pada tes I skor rata-rata mahasiswa SNMPTN 5,28, SBMPTN 6,2, dan Mandiri 5,78. Pada tes II skor rata-rata mahasiswa SNMPTN 5,57, SBMPTN 6,33, dan Mandiri 5,07. Berdasarkan tes I dan II skor rata-rata mahasiswa SNMPTN 10,54, SBMPTN 12,46, dan Mandiri 10,64. Berdasarkan Analisis IPK persentase kriteria cumlaude tertinggi adalah mahasiswa SBMPTN sebesar 17,78%, sedangkan mahasiswa SNMPTN dan Mandiri memiliki persentase sama yakni 2,38%.

Full Text:

PDF

References


Buku Panduan Mahasiswa Baru . (2013). In Selamat Datang Mahasiswa Baru Universitas Negeri Makassar. Makassar: Badan Penerbit UNM.

Darmadi, H. (2011). Metode Penelitian Pendidikan. Pontianak: Alfabeta Bandung.

Dr. Purwanto, M. (2014). Evaluasi Hasil Belajar. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.

Gulo, W. (2000). Metodologi Penelitian. Jakarta: Grasindo.

Informasi Umum SNMPTN 2017. (2017, maret 22). Retrieved from SNMPTN: www.snmptn.co.id

Kementrian Pendidikan Nasional; 2010. Peraturan Menteri Pendidikan Nasional Nomor 34 Tahun 2010. Jakata; Kementerian Pendidikan Nasional.

Nana Sudjana. 1991. Penilaian Hasil Proses Belajar Mengajar. Bandung: Remaja Rosdakarya.

Nasution, S., 2006. Berbagai Pendekatan dalam Proses Belajar dan Mengajar, Jakarta: Bumi Aksara.

Panduan Universitas Negeri Makassar. (2013/2014). Makassar: Badan Penerbit UNM.

Penerimaan Mahasiswa baru 2017. (2017, Januari 24). UNM Sediakan Kuota Mahasiswa Baru Hingga 6000 Orang, p. TRIBUNnews.com.

Purwanto. (2014). Evaluasi Hasil Belajar. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.

Riduwan . (2003). Skala Pengukuran Variabel-variabel Penelitian. Bandung: Alfabeta.

Saputra, E. K. (2016). Studi Komparatif Prestasi Belajar Mahasiswa Jurusan Pendidikan Ekonomi Ditinjau Dari alur Penerimaan Mahasiswa Baru Tahun 2011. Jurnal Jurusan Pendidikan Ekonomi (JJPE) Volume: 6 Nomor: 1.

SBMPTN. (2017, maret 22). Retrieved from Informasi Umum

SBMPTN 2017: www.sbmptn.co.id

SNMPTN. (2017, maret 22). Retrieved from Informasi Umum

SNMPTN 2017: www.snmptn.co.id

Subino (1987), Konstruksi dan Analisis Tes Jakarta: Ditjen Dikti

Sudarisman, S. (2015). Memahami Hakikat Dan Karakteristik Pembelajaran Biologi Dalam Upaya Menjawab Tantangan Abad 21 Serta Optimalisasi Implementasi Kurikulum 2013. Jurnal Florea Volume 2 No.1 , 29-35.

Sugiyono. (2012). Metode Penelitian Pendekatan Kuantitatif Kualitatif Dan R&D. Bandung: Alfa Beta

Tabrani, A. R., Atang, K., & Arifin. (1989). Pendekatan Dalam Proses Belajar Mengajar. Bandung: Rineka Cipta.

Usman. (2015). Analisis Perbandingan Prestasi Belajar Fisika Dasar Mahasiswa Berdasarkan Jalur Penerimaan Mahasiswa Di Jurusan Fisika Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Negeri Makassar. Jurnal Sains dan Pendidikan Fisika (JSPF), jilid 11 Nomor 1.

Utomo, F. L., & Tuasikal, A. R. (2015). Perbandingan Motivasi Belajar, Prestasi Belajar Akademik dan Non Akademik Antara Mahasiswa Jalur SNMPTN Undangan Dengan Jalur SPMB (Studi Pada Mahasiswa Prodi S-1 Penjaskesrek Angkatan 2013 FIK UNESA). jurnal pendidikan olahraga dan kesehatan volume 03 nomor 02, 361-366.

Wijaya, E. Y., Sudjimat, D. A., & Nyoto, A. (2016). Tranformasi Pendidikan Abad 21 Sebagai Tuntutan Pengembangan Sumber Daya Manusia Di Era Global. ISSN 2528-259X Volume 1.

Wikarya, Y. (2011). Komparasi Hasil Belajar Mahasiswa FBS UNP Padang Berdasarkan Jalur Masuk Perguruan Tinggi. Jurnal Bahasa dan Seni Vol 12 No. 2, 200-213.

Winkel, WS (1999), Psikologi Pengajaran Jakarta: PT Grasindo


Article Metrics

Abstract view : 646 times | PDF view : 247 times

License URL: https://creativecommons.org/licenses/by-nc-nd/4.0/

Organized by :

Physics Department
Faculty of Mathematics and Natural Sciences,Universitas Negeri Makassar,
Daeng Tata Raya Street, Parangtambung, Tamalate, South Sulawesi, Indonesia.
Postal Code: 90224 Phone/Fax (0411)840622
Website: http://ojs.unm.ac.id, email: jspf@unm.ac.id

Jurnal Sains dan Pendidikan Fisika (JSPF) is licensed under a creative commons Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International License