PENERAPAN PENDEKATAN ILMIAH TERHADAP PRAKTIKUM FISIKA PESERTA DIDIK SMA NEGERI 21 MAKASSAR

Sulhijrah Bola(1*), Aisyah Azis(2), Ahmad Yani(3),

(1) Universitas Negeri Makassar
(2) Universitas Negeri Makassar
(3) Universitas Negeri Makassar
(*) Corresponding Author




DOI: https://doi.org/10.35580/jspf.v16i3.16467

Abstract


Penelitian ini adalah Pra Eksperimen, dengan desain One Shot Case Study yang bertujuan untuk mengetahui besar kemampuan praktikum fisika setelah diajar menggunakan pendekatan ilmiah pada peserta didik kelas X Negeri 21 Makassar Tahun Ajaran 2018/2019. Subyek penelitian ini yakni 33 peserta didik. Instrument yang digunakan dalam penelitian yakni tes praktikum fisika materi getaran harminik sederhana. Hasil analisis deskriptif menunjukkan skor rata-rata praktikum fisika peserta didik kelas X SMA Negeri 21 Makassar setelah diajar menggunakan pendekatan ilmiah sebesar 73,48% berada pada kategori tinggi dan skor rata-rata setiap indikator yaitu menginterpretasi data 80,09%, menerapkan konsep 65,91%,  memprediksi 75,15% semuanya berada pada kategori tinggi.


Full Text:

PDF

References


Gregory, R. J. (2015). Psychological Testing (History, Principles, and Aplications Seventh Edition). England: Person Education Limited.

Adisendjaja, Y.H. 2008. Handout Pembelajaran Sains untuk Pendidikan Dasar. Jurusan Pendidikan Biologi FPMIPA UPI, Bandung.

Agus Wahyudi, Elmi Mahzum, Zahara Rita, 2017. Perbandingan Pembelajaran Metode Praktikum Berbasis Keterampilan Proses dan Metode Praktikum Biasa Terhadap Prestasi Belajar Siswa. Jurnal Ilmiah Mahasiswa Vol. 2 No 1, Unsyiah.

Daryanto, 2014. Pendekatan Pembelajaran Saintifik Kurikulum 2013. Yogyakarta:Gaya Media. Departemen Pendidikan Nasional, Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 19 tahun 2005 tentang Standar Nasional Pendidikan, Jakarta: Departemen Pendidikan Nasional, 2005.

Gregory, Robert. (2014). Psychological Testing:History,Principles,andApplications. Boston: Allyn and Bacon

KBBI, 2001. Kamus Besar Bahasa Indonesia. Jakarta: Balai Pustaka

Machin, A. (2014). Implementasi Pendekatan Saintifik, Penanaman Karakter, dan Konservasi pada pembelajaran Materi Pertumbuhan. Jurnal Pendidikan IPA Indonesia, 3, 28-35

Marjan, J., Aryana, I.P., & Setiawan, I. N. (2014). Pengaruh Pembelajaran Pendekatan Saintifik Terhadap Hasil Belajar Biologi dan Keterampilan Proses Sains Siswa MA Mu’allimat NW Pancor Selong Kabupaten Lombok Timur Nusa Tenggara Barat. E-Journal Program Pascasarjana Universitas Pendidikan Ganesha, 1-12.

Permendikbud, 2013. Jurnal Lampiran Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia Nomor 65 Tahun 2013 tentang Standar Proses Pendidikan Dasar dan Menengah. Jakarta.

Riduwan, 2017. Metode Penelitian Pendidikan. Bandung: Alfabeta

Sudjana, A. (2005). Metode Statistik. Bandung: Tarsito

Sugiyono, 2015. Metode Penelitian Pendidikan Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif dan R&D. 20 ed. Bandung: Alfabeta.


Article Metrics

Abstract view : 112 times | PDF view : 41 times

License URL: https://creativecommons.org/licenses/by-nc-nd/4.0/

Organized by :

Physics Department
Faculty of Mathematics and Natural Sciences,Universitas Negeri Makassar,
Daeng Tata Raya Street, Parangtambung, Tamalate, South Sulawesi, Indonesia.
Postal Code: 90224 Phone/Fax (0411)840622
Website: http://ojs.unm.ac.id, email: jspf@unm.ac.id

Jurnal Sains dan Pendidikan Fisika (JSPF) is licensed under a creative commons Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International License