UJI PERBANDINGAN MOTIVASI BELAJAR SISWA KELAS XI MIPA 2 DAN XII MIPA 2 DI SMA NEGERI 1 MUARO JAMBI

Maria Marisa Matondang(1*), Endah Febri Setiya Rini(2), Novita Dwi Putri(3), Fauziah Yolviansyah(4),

(1) Universitas Jambi
(2) Universitas Jambi
(3) Universitas Jambi
(4) Universitas Jambi
(*) Corresponding Author




DOI: https://doi.org/10.35580/jspf.v16i3.15553

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk melihat perbandingan motivasi belajar siswa kelas XI dan kelas XII. Penelitian ini menggunakan metode penelitian kuantitatif deskriptif dengan menggunakan instrumen berupa angket motivasi belajar siswa. Sampel penelitian ini yaitu siswa kelas XI MIPA 2 dan kelas XII MIPA 2 di SMA NEGERI 1 MUARO JAMBI tahun ajaran 2020/2021 yang berjumlah 60 responden. Teknik analisis data yang digunakan peneliti yaitu menggunakan software IBM SPSS 23, dengan melakukan Uji Normalitas, Uji Homogenitas, dan Uji Perbandingan. Data yang didapatkan peneliti telah terdistribusi normal dan homogen, sehingga peneliti dapat menggunakan uji perbandingan. Adapun hasil uji perbandingan ini yaitu nilai signifikan pengujian dua arah Sig.(2-tailed) sebesar 0,207 pada Equal variance not assumed, dan nilai signifikan pengujian dua arah Sig.(2-tailed) untuk Equal variance assumed dan nilai untuk Equal variance not assumed sebesar 0,208. Hasil penelitian menunjukkan tidak terdapat perbedaan yang signifikan pada hasil motivasi belajar siswa antara siswa kelas XI MIPA 2 dan XII MIPA 2.

Full Text:

PDF

References


Basuki, K. H. (2015). Pengaruh kecerdasan spiritual dan motivasi belajar terhadap prestasi belajar matematika. Formatif: Jurnal Ilmiah Pendidikan MIPA, 5(2).

Hamdu, G., & Agustina, L. (2011). Pengaruh motivasi belajar siswa terhadap prestasi belajar IPA di sekolah dasar. Jurnal penelitian pendidikan, 12(1), 90-96.

Jonnadi, A., Amar, S., & Aimon, H. (2012). Analisis pertumbuhan ekonomi dan kemiskinan di indonesia. Jurnal Kajian Ekonomi, 1(1).

Kabasarang, D. C., Setiawan, A., & Susanto, B. (2013). Uji Normalitas Menggunakan Statistik Jarque-Bera Berdasarkan Metode Bootstrap. In Seminar Nasional Pendidikan Matematika.

Kurniawan, D. (2008). Uji t 2-Sampel Independen. Jurnal Statistik.

Lestari, P. (2017). Penerapan Model Pembelajaran Teams Game Tournament (TGT) Berharga Untuk Meningkatkan Aktivitas Dan Hasil Belajar Kalor Siswa Kelas X. Jurnal Profesi Keguruan, 3(2), 135-142.

Matondang, Z., & Pengantar, A. (2009). Pengujian homogenitas varians data. Medan: Taburasa PPS UNIMED.

Mulia, R. A., & Saputra, N. (2020). Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Kesejahteraan Masyarakat Kota Padang. Jurnal EL-RIYASAH, 11(1), 67-83.

Oktaviana, D. (2016). Penerapan rpp berbasis multiple intelligences untuk meningkatkan aktivitas dan hasil belajar fisika siswa pada materi kalor dan perpindahan kalor kelas x mia 4 sma negeri 3 kota jambi. Edufisika: Jurnal Pendidikan Fisika, 1(1).

Purwanto, A. (2016). Peningkatan Aktivitas dan Hasil Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran IPA dengan Menggunakan Metode Examples Non Examples Di Kelas VIIh SMP 5 Kudus Semester II Tahun Pelajaran 2014/2015. Jurnal Profesi Keguruan, 2(1), 36-41.

Raharjo, S. B. (2012). Evaluasi trend kualitas pendidikan di indonesia. Jurnal Penelitian dan Evaluasi Pendidikan, 16(2), 511-532.

Raningsih, N. K., & Putra, I. M. P. D. (2015). Pengaruh rasio-rasio keuangan dan ukuran perusahaan pada return saham. E-Jurnal Akuntansi Universitas Udayana, 13(2), 582-598.

Setia, M. O. (2018). Pengembangan Media Pembelajaran Dengan Menggunakan Adobe Flash CS 6 Pada Materi Hukum Newton Tentang Gerak dan Penerapannya. Edufisika: Jurnal Pendidikan Fisika, 3(01), 55-67.

Suharyanto, A. (2015). Pendidikan dan Proses Pembudayaan dalam Keluarga. JUPIIS: Jurnal Pendidikan Ilmu-Ilmu Sosial, 7(2), 162-165.

Suprihatin, S. (2015). Upaya guru dalam meningkatkan motivasi belajar siswa. Jurnal Pendidikan Ekonomi UM Metro, 3(1), 73-82.

Wasty Soemanto. (2003). Psikologi Pendidikan. Malang: Rineka Cipta.


Article Metrics

Abstract view : 496 times | PDF view : 148 times

License URL: https://creativecommons.org/licenses/by-nc-nd/4.0/

Organized by :

Physics Department
Faculty of Mathematics and Natural Sciences,Universitas Negeri Makassar,
Daeng Tata Raya Street, Parangtambung, Tamalate, South Sulawesi, Indonesia.
Postal Code: 90224 Phone/Fax (0411)840622
Website: http://ojs.unm.ac.id, email: jspf@unm.ac.id

Jurnal Sains dan Pendidikan Fisika (JSPF) is licensed under a creative commons Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International License