PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN BIOLOGI SEMESTER II KELAS X SMA BERBASIS LECTORA INSPIRE

Athiyah Ummi(1*),

(1) Universitas Negeri Makassar
(*) Corresponding Author




DOI: https://doi.org/10.26858/jnp.v6i1.6041

Abstract


menggunakan Lectora Inspire yang dapat memudahkan siswa SMA Negeri 10 Gowa agar dapat menyerap materi yang diajarkan dengan baik. Jenis penelitian yang digunakan yaitu Research and Development (R&D). Menggunakan model pengembangan Hannafin dan Peck yang terdiri dari tahapan: analisis kebutuhan (need assessment), fase perancangan (design phase) dan fase pengembangan dan implementasi (development and implementation phase). Hasil pengembangan ini adalah media pembelajaran offline berbasis audio visual menggunakan Lectora Inspire agar siswa dapat belajar kapan pun dan di mana pun. Pengujian media dilakukan dengan cara validasi oleh ahli media dan ahli materi. Hasil validasi yang diperoleh adalah media ini sangat layak untuk diimplementasikan. Semua fungsi pada media berjalan dengan baik dan layak digunakan. Serta tanggapan siswa terhadap media ini sangat baik.

 

Kata Kunci: Biologi, Media pembelajaran, Lectora Inspire


Full Text:

PDF

Article Metrics

Abstract view : 2775 times | PDF view : 2296 times

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2018 Athiyah Ummi

Lisensi Creative Commons
This work is licensed under Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License


Analisis Web Menjadi Mudah - StatCounter

Check out my statistics