PELATIHAN DESAIN KEMASAN MENGGUNAKAN APLIKASI COREL DRAW BAGI INSTRUKTUR LKPI (LEMBAGA KURSUS DAN PELATIHAN INDONESIA)

Andi Fauziyah Hijrina Fatimah(1*), Jalil Jalil(2), Syakhruni Syakhruni(3), Muhammad Zia Ulhaq(4), Muhammad Syafruddin Akmal(5),

(1) Universitas Negeri Makassar
(2) Universitas Negeri Makassar
(3) Universitas Negeri Makassar
(4) Universitas Negeri Makassar
(5) Universitas Negeri Makassar
(*) Corresponding Author




DOI: https://doi.org/10.26858/srq.v3i1.63402

Abstract


Pelatihan desain kemasan menggunakan aplikasi Corel Draw dilaksanakan guna meningkat para instruktur LKP yang ada di Indonesia. Pelatihan ini dilaksanakan selama 3 hari dengan metode pembelajaran secara langsung atau luring. Hasil dari pelatihan ini menunjukkan bahwa desain kemasan dengan menggunakan aplikasi Corel Draw dapat menunjang instrukur dalam membuat bahan pelatihan dan kursus untuk mendukung proses pengajaran peserta lembaga

Keywords


Pelatihan, Desain Kemasan, Branding, Corel Draw

Full Text:

PDF

References


Azzahra, Audrey Yuza., dkk. (2023). Peran Instruktur dalam Peningkatan Kecakapan Hidup melalui Pendidikan Nonformal di LPK Cahaya Bayu. Jurnal Pendidikan Nonformal, 18(2), 71–79. ISSN:

-3950.

Direktorat Kursus dan Pelatihan Direktorat Jenderal Pendidikan Vokasi Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi. (2022). Pedoman Kerjasama Penyelenggaraan Rekognisi Pembelajaran Lampau (BPLl) Lembaga Kursus dan Pelatihan (LKP) dengan Perguruan Tinggi.

Direktorat Kursus dan Pelatihan Direktorat Jenderal Pendidikan Vokasi Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi. (2022). Pedoman Program Magang Instruktur Kursus dan Pelatihan di Dunia Kerja.

Enam Hal yang Harus Diketahui Sebelum Memilih Lembaga Kursus. Direktorat Kursus dan Pelatihan Direktorat Jenderal Pendidikan Vokasi Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi. https://vokasi.kemdikbud.go.id/rea d/b/enam-hal-yang-harus-

diketahui-sebelum-memilih- lembaga-kursus


Article Metrics

Abstract view : 15 times | PDF view : 0 times

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2024 Sureq: Jurnal Pengabdian Masyarakat Berbasis Seni dan Desain

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.

Alamat Redaksi:
Gedung DE Lantai 2 Kampus FSD UNM Parangtambung
Jl. Daeng Tata Makassar 90224
E-mail: [email protected]

Creative Commons License
Sureq: Jurnal Pengabdian Masyarakat Berbasis Seni dan Desain is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.

SUREQ: Jurnal Pengabdian Masyarakat Berbasis Seni dan Desain indexed by