Pemanfaatan Devais Kristal Germanium Dan Silikon Dalam Perkembangan Alat-Alat Elektronik

Muh. Tawil(1*),

(1) Universitas Negeri Makassar
(*) Corresponding Author




DOI: https://doi.org/10.26858/semnaspendipa.v3i1.56460

Abstract


Telah dilakakuan analisis penjalaran elektron dalam kristal Germanium (Ge) dan kristal Silikon (Si) dengan menggunakan persamaan keadaan dengan asumsi partikel tidal berinteraksi. Dari analisis tersebut diperoleh : (1) energi penjalaran elektron dalam kristal, tanpa empurity (tidak ada atom asing di dalam kristal) energi  semakin besar apabila bilangan gelombangnya semakin besar, (2)  besarnya massa efektif elektron tegantung dari arah penjalarannya di dalam kristal, artinya semakin besar jarak atom dalam molekul maka massa efektif elektron semakin kecil dan semakin dekat jarak antar atom maka makin kecil massa efektifnya. Hasil temuan ini dapat dimanfaatkan oleh industri elektronik untuk menghasilkan alat-alat elektronik dengan kualitas tinggi.


Keywords


elektronik; germanium; silikon; massa efektif elektron; energi

Full Text:

PDF

References


Davydov, A.S. 1973. Quantum Mechanics. Pergamon Press. Oxford New York. Toronto. Sydney. Paris Frankfurt.

Feynman, R. C, Robert B. Leighton, and Mattew Sand. 1965. Lucture On Physics, Quantum Mechanics. Addison- Wesley.

Reka Rio,S & Masamori. 1982. Fisika dan Teknologi Semikonduktor. P.T. Pradya Paramita: Jakarta


Article Metrics

Abstract view : 35 times | PDF view : 1 times

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2023 Muh. Tawil