Validitas dan Efektifitas Peningkatan Keterampilan Berpikir Analisis Fisika Peseta Didik SMA melalui Model Problem Based Learning

Dewi Sartika(1), Arie Arma Arsyad(2*),

(1) Universitas Sulawesi Barat
(2) Universitas Negeri Makassar
(*) Corresponding Author




DOI: https://doi.org/10.26858/semnaspendipa.v3i1.56335

Abstract


Tujuan dari penelitian ini untuk mengetahui validitas dan efektifitas peningkatan keterampilan berpikir analisis fisika peserta didik melalui model problem based learning. Penelitian ini menggunakan desain penelitian one group pretest-posttest dengan sampel sejumlah 23 peserta didik kelas X MIPA SMA Negeri 1 Pamboang dengan Teknik pengambilan sampel dengan purposive sampling. Pengumpulan data keterampilan berpikir analisis menggunakan tes essay yang dilakukan sebelum dan setelah pemberian model problem based learning. Data yang dikumpulkan dianalisis menggunakan uji n-gain. Hasil analisis data diperoleh peningkatan keterampilan berpikir analisis sebesar 0,52 yang berada pada kategori sedang.


Keywords


fisika, keetrampilan berpikir analisis, PBL

Full Text:

PDF

References


Arsyad, A. A., Kalsum, U., & Masriani. (2022). Validitas dan Kepraktisan Model Problem Based Learning Berorientasi Pendekatan Metakognitif. Phydagogic: Jurnal Fisika dan Pembelajarannya, 4(2), 59-64.

Nirwana, Sartika, D., & Arsyad, A. A. (2021). Penerapan Problem Based Learning untuk Meningkatkan Kemampuan Berpikir Analisis Fisika Siswa SMA. Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran, 1(2), 67-74.

Azizah, R., Yuliati, L., & Latifah, E. (2016). Kemampuan Pemecahan Masalah melalui Pembelajaran Interactive Demonstration Siswa Kelas X SMA pada Materi Kalor. Jurnal Pendidikan Fisika dan Teknologi, 2(2), 55-60.

Saputra, H. D., & Diah, N. (2016). Soal Matematika dalam PISA: kaitannya dengan Literasi matematika dan Keterampilan Berfikir GTingkat Tinggi. Seminar Nasional Matematika dan Pendidikan Matematik (hal. 244-251). Jember: Universitas Jember.

Nurani, E. S., Nuroso, H., & Siswanto, J. (2014). Kemampuan Analisis SIswa SMP dalam Mengerjakan Soal Optis Geometris. Seminar Nasional Entrepreneurship (hal. 141-147). Semarang: Universitas PGRI Semarang.

Okyranida, I. Y., Suparmi, & Aminah, N. S. (2017). Pembelajaran Fisika Problem Based Learning Menggunakan Metode Eksperimen dan Metode Proyek Ditinjau dari Kemampuan Berpikir Abstrak dan Kemampuan Berpikir Kreatif Siswa SMP/MTs Kelas VIII pada Materi Cahaya. Jurnal Inkuiri: Jurnal Pendidikan IPA, 91-102.

Muzaffar, A. (2016). Validitas Tes dan Kualitas Butir Soal. Lisanuna: Jurnal Ilmu Bahasa Arab dan Pembelajarannya, 5(1), 128-143.


Article Metrics

Abstract view : 24 times | PDF view : 2 times

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2023 Arie Arma Arsyad, Dewi Sartika