Penerapan Model Problem Based Learning Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Kelas V

Mudrika Mudrika(1*), Musfirah Musfirah(2), Dwi Pita Reski(3),

(1) SD Negeri 1 Kelara
(2) PGSD Universitas Negeri Makassar
(3) SD Negeri Bontocinde
(*) Corresponding Author



Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah model pembelajaran problem based learning dapat meningkatkan hasil belajar siswa kelas V SD Negeri 1 Kelara. Jenis penelitian yang dilakukan adalah Penelitian Tindakan Kelas ( PTK ) terdiri dari 2 siklus dengan 4 tahapan yaitu perencanaan, tindakan, observasi dan refleksi. Subjek penelitian ini adalah siswa kelas V dengan jumlah 12 siswa. Metode pengumpulan data yang digunakan adalah observasi dan tes. Hasil penelitian menunjukkan bahwa rata-rata persentase hasil belajar siswa mengalami peningkatan. Pada siklus I ketuntasan hasil belajar diperoleh 50% dan meningkat menjadi 91% pada siklus II. Adapun hasil penelitian ini adalah model Problem Based Learning dapat meningkatkan hasil belajar siswa kelas V.


Full Text:

PDF

References


Arikunto, Suharsimi. (2007). Penelitian Tindakan Kelas. Jakarta: Rineka Cipta.

Departemen Pendidikan Nasional. 2005. Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 19 Tahun 2005 Tentang Standar Nasional Pendidikan. Jakarta: Departemen Pendidikan Nasional.

Okayana, Komang. (2016). Penerapan Model Problem Based Learning (PBL) untuk Meningkatkan Hasil Belajar Matematika pada Siswa Kelas IV SD Negeri 03 Metro Barat Tahun Pelajaran 2015/2016. Skripsi. Universitas Lampung. http://digilib.unila.ac.id/30234/11/SKRIPSI%20FULL.pdf

Republic Indonesia. 2012. Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 20 Tahun 2003 Tentang Sistem Pendidikan Nasional. Jakarta : Departemen Pendidikan Nasional.

Rusman. (2014). Model-Model Pembelajaran. Jakarata: Pt Raja Grafindo Persada.

Sanjaya. (2007). Silabus.Web.id Kelebihan dan Kekurangan Problem Based Learning. Dipetik Sabtu, 2021, dari https://www.silabus.web.id/kelebihan-dan-kekurangan-model-problem-based-learning-pbl/

Trianto. 2010. Model Pembelajaran Terpadu. Jakarta: Bumi Aksara.


Article Metrics

Abstract view : 67 times | PDF view : 13 times

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


---------------------------------------------------------

Publisher:

Program Studi PGSD Universitas Negeri Makassar

Email: pgsdjurnal@gmail.com

Contact Hp/wa. (0852 3002 6044)

------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------

Pinisi Journal PGSD Indexed by:

  

 

 Creative Commons License
Journal Pinisi Pendidikan Guru Sekolah Dasar is licensed under a https://creativecommons.org/licenses/by-nc/4.0/

View My Stats