Penerapan Pendidikan Karakter Melalui Program Literasi Di Sekolah Dasar Islam Al Munawwar Tulungagung

Titin Muta'ati(1*), Sayidiman Sayidiman(2), Nur Asia(3),

(1) SD Islam Al Munawwar Tulungagung
(2) Universitas Negeri Makassar
(3) SDN KIP BARA BARAYA 1 Kecamatan Makassar, Kota Makassar
(*) Corresponding Author



Abstract


Tujuan penelitian ini adalah untuk mendeskripsikan penerapan pendidikan karakter melalui program literasi di Sekolah Dasar Islam Al Munawwar Tulungagung, Jenis penelitian ini adalah kualitatif dengan desain Subjek dari penelitian ini adalah guru dan siswa SD Islam Al Munawwar. Teknik pengumpulan data yang digunakan yaitu dokumentasi dan wawancara. Keabsahan data dalam penelitian ini menggunakan triangulasi sumber. Hasil penelitian menunjukkan bahwa: (1) Implementasi penguatan pendidikan karakter menunjukkan bahwa ada Karakter yang muncul pada kegiatan literasi di sekolah adalah religiuus, mandiri dan disiplin, secara umum tiga karakter tersebut di dapatkan dari kegiatan literasi pagi 15 menit sebelum pembelajaran dimulai, kegiatan literasi dalam pembelajaran dan kegiatan jumat literasi.


Full Text:

PDF

References


Dekawati, I. (2020). The Principal’s Leadership As The Effort To Build Students Character. International Journal on Education: Management and Innovation (IJEMI), Vol. 1 No. 2.

Devine, D. 2002. “Children’s Citizenship and the Structuring of Adult Child Relations in the Primary School”. Childhood, 9 (3), Hlm. 303–320.

Kemendikbud. (2017). Panduan Gerakan Literasi Nasional.Jakarta: Kemendikbud.

Kemendikbud. (2016). Panduan Gerakan Literasi di Sekolah Menengah Atas.

Panjali. (2021). Implementasi penguatan pendidikan karakter Melalui budaya literasi sekolah di sma negeri 3 Surakarta. Skripsi. Unmuh Surakarta.

Pitaloka, P. P. (2018). Memupuk Minat Baca Anak. Iqra’: Jurnal Perpustakaan Dan Informasi, Vol. 12 No. 2.

Pumomo, A. P. (2018). Cerita Rakyat Jepang. Surabaya: Airlangga University Press.

Sukardi. (2012). Metodologi Penelitian Pendidikan. Jakarta: Bumi Aksara.

Zurrahmi Dewi dan Isnarmi. (2018). “Penanaman Karakter dalam Program Gerakan Literasi Sekolah di SMP Negeri 18 Padang”, Journal Of Civic Education, Vol 1 No 4, h. 351.


Article Metrics

Abstract view : 55 times | PDF view : 8 times

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


---------------------------------------------------------

Publisher:

Program Studi PGSD Universitas Negeri Makassar

Email: pgsdjurnal@gmail.com

Contact Hp/wa. (0852 3002 6044)

------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------

Pinisi Journal PGSD Indexed by:

  

 

 Creative Commons License
Journal Pinisi Pendidikan Guru Sekolah Dasar is licensed under a https://creativecommons.org/licenses/by-nc/4.0/

View My Stats