PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN PROJECT BASED LEARNING (PJBL) BERBANTUAN MEDIA MACROMEDIA FLASH UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA PADA MUATAN IPS DI KELAS V UPT SD NEGERI 37 TUNGKA KABUPATEN ENRKEANG

Shasliani Shasliani(1*), Nur Ilmi(2), Sry Nur Intan(3),

(1) Universitas Negeri Makassar
(2) Universitas Negeri Makassar
(3) Universitas Negeri Makassar
(*) Corresponding Author




DOI: https://doi.org/10.26858/pir.v7i2.60007

Abstract


Studi ini mengkaji penerapan model pembelajaran Project Based Learning berbantuan media macromedia flash untuk meningkatkan hasil belajar siswa pada muatan IPS di kelas V UPT SD Negeri 37 Tungka. Penelitian ini dilatarbelakangi oleh rendahnya hasil belajar siswa kelas V UPT SD Negeri 37 Tungka. Masalah dalam penelitian ini ialah bagaimana penerapan model pembelajaran project based learning berbantuan media macromedia flash untuk meningkatkan hasil belajar siswa pada muatan IPS di kelas V. Penelitian ini menggunakan Penelitian Tindakan Kelas (PTK) yang bertujuan untuk mengetahui proses dan hasil belajar setelah menerapkan model pembelajaran project based learning berbantuan media macromedia flash dapat meningkatkan hasil belajar siswa pada muatan IPS di kelas V. Pendekatan dalam penelitian ini ialah pendekatan Kuantitatif. Teknik pengumpulan data yang digunakan ialah observasi, tes dan dokumentasi. Subjek penelitian yaitu guru kelas dan siswa yang berjumlah 16 orang. Penelitian dilaksanakan dengan menggunakan 2 siklus. Pada siklus I hasil penelitian untuk proses pembelajaran berada pada kualifikasi (C) dan hasil tes evaluasi belajar berada pada kualifikasi (C). Siklus II hasil penelitian pada proses pembelarajaran berada pada kulifikasi (B) dan hasil tes evaluasi belajar berada pada kualifikasi (B). Kesimpulannya ialah pada penelitian ini dengan menerapkan model pembelajaran project based learning berbantuan media macromedia flash dapat meningkatkan proses dan hasil belajar siswa pada muatan IPS di kelas V UPT SD Negeri 37 Tungka.

This study examines the application of the Project Based Learning learning model assisted by macromedia flash media to improve student learning outcomes in social studies content in class V UPT SD Negeri 37 Tungka. This research was motivated by the low learning outcomes of grade V students of UPT SD Negeri 37 Tungka. The problem in this study is how to apply the project-based learning model assisted by macromedia flash media to improve student learning outcomes in social studies content in class V. This research uses Classroom Action Research (PTK) which aims to find out the process and learning outcomes after applying the project-based learning model assisted by macromedia flash media can improve student learning outcomes in social studies content in class V. The approach of this research is a qualitative approach. The approach in this research is a qualitative approach. The data collection techniques used were observation, tests and documentation. The research subjects were class teachers and students totaling 16 people. The research was conducted using 2 cycles. In cycle I the research results for the learning process were at qualification (C) and the learning evaluation test results were at qualification (C). Cycle II research results on the learning process were at qualification (B) and the results of the learning evaluation test were at qualification (B). The conclusion is that in this study by applying the project-based learning model assisted by macromedia flash media can improve the process and learning outcomes of students on social studies content in class V UPT SD Negeri 37 Tungka.


Keywords


Project Based Learning; Media Macromedia Flash; Proses Belajar Dan Hasil Belajar; Project Based Learning; Macromedia Flash Media; Learning Process and Learning Results.

Full Text:

PDF

References


Al-Muqtafa, A, K., Muhammada. 2019. Penggunaan Media Macromedia Flash8 Dalam Pembelajaran Baca Tulis Al-Quran Di Kelas X Mm Smk Al Hidayah Wonorejo Pasuruan. Jurnal Mu’allim, Vol (1) 1.

Dinda, N, U., E, Sukma. 2021. Analisis Langkah-Langkah Model Project Basic Learning (PJBL) Pada Pembelajaran Tematik Terpadu Di Sekolah Dasar Menurut Pandangan Para Ahli ( Studi Literatus). Jurnal of basic education studies, Vol (4) 2.

Fadli, M, R. 2021. Memahami desain metode penelitian Kuantitatif. Jurnal humanika, Vol 21 (1).

Fahrina. 2018. Penerapan Model Pembelajaran Project Based Learning Berbantuan Media Macromedia Flash Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Geografi Siswa Kelas XI SMA Negeri 11 Banda Aceh. Skripsi. Banda Aceh: Fakultas Keguruan Dan Ilmu Pendidikan.

Hutomo, B, P, M, Samsudi. 2015. Penerapan Media Interaktif Berbasis Macromedia Flash Pada Kompetensi Dasar Memelihara Transmisi Otomatis Dan Komponennya Untuk Meningkatkan Hasil Belajar. Jurnal Pendidikan Teknik Mesin, Vol (15) 2.

Israwaty, I, Hasnah & Asdar. 2023. Penerapan Model Pembelajaran Project Based Learning (PjBL)Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Materi Perubahan Wujud Benda di Kelas V UPTD SD Negeri 111 Barru. Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran Sekolah Dasar, Vol (2) 2.

Israwati, I, Nur, I Dan Melda. 2022. Penggunaan Media Pembelajaran Video Animasi Dalam Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Kelas IV. Nubin Smart Journal, Vol 1 (4).

Kahfi, R., Sunarya, D. T., & Karlina, D. A. (2017). Penerapan Metode Reqa untuk Meningkatkan Kemampuan Mmebaca Siswa pada Materi Membuat dan Menjawab Pertanyaan dari Teks yang Dibaca. Jurnal Pena Ilmiah, 2(1).

Khanah, N., Rasiman., Sutrisno. 2019. Efektivitas Model Project Based Learning (PJBL) Dan Model Discovery Learning (Dl) Berbantu Macromedia Flash Terhadap Prestasi Belajar Matematika Siswa Kelas VIII. Semarang: Universitas PGRI Semarang.

Khoerunnisa, P., & Aqwal, S, M. 2020. Analisis Model-Model Pembelajaran. Jurnal Pendidikan Dasar, Vol (4) 1.

Miftah, M. 2013. Fungsi Dan Peranan Media Pembelajaran Sebagai Upaya Peningkatan Kemampuan Belajar Siswa. Jurnal Kwangsan, Vol 1 (2).

Nuriyanto, E. 2020. Peningkatan Hasil Belajar Siswa Melakui Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Two Stay Two stray (TSTS) Pada siswa SMP. Jurnal Suluh Edukasi, Vol (1) 1.

Noprina, W. 2023. Mudah Menulis Cerita Pendek. Jawa Timur: Penertbit Thalibul Ilmi Publishing & Education.

Pagarra, H., Nur, A, I. 2018. Pengaruh Penggunaan Video Pembelajaran IPA Terhadap Minat Belajar Siswa Kelas III SD Inpres Lanraki 2 Kecamatan Tamalanrea Kota Makassar. Jurnal Publikasi Pendidikan, Vol 8 (1).

Parni. 2020. Pembelajaran Ips Di Sekolah Dasar. Jurnal Kajian Perbatasan Antarnegara, Diplomasi Dan Hubungan Internasional, Vol 3 (2).

Prasrihamni M., Arita M., Maratun., N., & Nora S. 2022. Inovasi Pendidikan Jenjang Sekolah Dasar Dalam Pelaksanaan Pembelajaran Di Era Digital. Jurnal Riset Pendidikan Dasar, Vol 05 (1).

Qiptiyyah, M. 2020. Peningkatan Hasil Belajar Pkn Materi Kedudukan Dan Fungsi Pancasila Melalui Metode Jigsaw Kelas VIII F Mts Negeri 5 Demak. Jurnal Bimbingan Dan Konseling, Vol. 5 (1).

Sujana, I, W, C. 2019. Fungsi Dan Tujuan Pendidikan Indonesia. Jurnal Pendidikan Dasar, Vol 3 (1).

Tayeb, T. 2017. Analisis Dan Manfaat Model Pembelajaran. Jurnal Pendidikan Dasar Islam, Vol (4) 2.


Article Metrics

Abstract view : 10 times | PDF view : 5 times

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Dipublikasikan oleh :

Program Studi Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS)

Program Pascasarjana Universitas Negeri Makassar

Jalan Bontolangkasa Makassar Email: [email protected]

085399235423

 

Phinisi Integration review telah terindex oleh :

 

 

 

Phinisi Integration review dilisensi oleh :

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.

View My Stats

Phinisi Integration Review Editorial: