KEEFEKTIFAN MEDIA PEMBELAJARAN INTERAKTIF DENGAN SOFTWARE ARTICULATE STRORYLINE PADA MATA PELAJARAN BAHASA INDONESIA

Sriyanti Situti Noor(1*), Pattaufi Pattaufi(2), Abdul Haling(3), Nurhikmah H Nurhikmah H(4),

(1) Universitas Negeri Makassar
(2) Universitas Negeri Makassar
(3) Universitas Negeri Makassar
(4) Program Pascasarjana Universitas Negeri Makassar
(*) Corresponding Author




DOI: https://doi.org/10.26858/pir.v6i2.43407

Abstract


This study aims to develop and validate products in the form of interactive learning media using the Indonesian language subject articulate storyline software. The method used in this research is Research and Development (R&D) with the stages of developing the ADDIE model (Analysis, Design, Development, Implementation and Evaluation), the research is carried out up to the evaluation stage. the average value of material experts is 3.5 which is categorized as "very feasible", for validation media experts obtain an average value of 3.75 which is categorized as "very feasible". The results of the assessment on the trials conducted by students obtained an average score of 3.8 in the “very practical” category, and the response of Indonesian language teachers included an average of 3.8 “very practical”.

Penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan dan memvalidasi produk berupa media pembelajaran interaktif menggunakan software articulate storyline mata pelajaran Bahasa Indonesia. Metode yang dipakai pada penelitian adalah Research and Development (R&D) dengan tahapan pengembangan model ADDIE (Analysis, Design, Development, Implementation dan Evaluation), penelitian dilaksanakan hingga tahap evaluation. rata-rata nilai dari ahli materi sebesar 3,5 yang dikategorikan "sangat layak", untuk validasi ahli media memperoleh nilai rata-rata sebesar 3,75 yang memperoleh kategori "sangat layak". Hasil penilaian pada uji coba yang dilakukan peserta didik memperoleh nilai rata-rata 3,8 dengan kategori “sangat praktis”, serta respon guru mata pelajaran Bahasa Indonesia mencakup rata-rata 3,8 “sangat praktis”.


Keywords


Interactive Learning Media; Articulate Storyline Software; Media Pembelajaran Interaktif; Software Articulate Storyline

Full Text:

DOWNLOAD PDF

References


Aditya Rahmatullah Pratama, (2019), Belajar Unified Modeling Language (UML), https://www.codepolitan.com/unified-modeling-language-uml. Diakses 30 November 2022

A. M., Sardiman. (2014). Interaksi & Motivasi Belajar Mengajar. Jakarta: Rajawali Pers.

Atherton, J. (2019). Social Media Strategy: A Practical Guide to Social Media Marketing and Customer. Engagement. Kogan Page, Limited.

Darmawan, Deni. (2016). Metode Penelitian Kuantitatif. Bandung: Rosda.

Hujair AH. Sanaky. (2009). Media Pembelajaran. Yogyakarta: Safiria Insania Press.

Lefudin (2017). Belajar dan Pembelajaran Dilengkapi dengan Model Pembelajaran, Strategi Pembelajaran, Pendekatan Pembelajaran dan Metode Pembelajaran. Yogyakarta: DeePublish.

Megawati. (2014). Meretas Permasalahan Pendidikan Di Indonesia. Jurnal Formatif 2(3): 227-234 ISSN: 2088-351X

Menrisal, M., Radyuli, P., & Wulandari, N. P. (2019). Perancangan dan pembuatan modul interakti berbasis Android pada mata pelajaran teknologi layanan jaringan. Jurnal PTI (Pendidikan dan Teknologi Informasi) Fakultas Keguruan Ilmu Pendidikan Universitas Putra Indonesia "YPTK" Padang, 6(2), 38-46.

M., Radyuli, P., & Wulandari, N. P. (2019). Perancangan dan pembuatan modul interakti berbasis Android pada mata pelajaran teknologi layanan jaringan. Jurnal PTI (Pendidikan dan Teknologi Informasi) Fakultas Keguruan Ilmu Pendidikan Universitas Putra Indonesia.

Muhson, A. (2010). Perkembangan Media Pembelajaran Berbasis Teknologi Informasi. Jurnal Pendidikan Akuntansi Indonesia, VIII(2), 1-10.

Sefriani, R., Wijaya, I., & Dewi, M. (2020). Testing of The Validity of Interactive Learning Module on Creative and Entrepreneurs Learning Products. 6(1), 73-78.

Setiawan, D. C., Corebima, A. D., & Zubaidah, S. (2013). Pengaruh Strategi Pembelajaran Reciprocal Teaching (RT) Pemberdayaan Berpikir Melalui Pertanyaan (PBMP) terhadap Kemampuan Metakognitif Biologi Siswa SMA Islam Al. Ma'arif Singosari Malang. Skripsi S1. Program Pendidikan Biologi Pacasarjana Universitas Negeri Malang, 1-7.

Smaldino, dkk. (2020). Teknologi Pembelajaran dan Media untuk Belajar. Terjemahan oleh Arif Rahman. 2011. Jakarta: Kencana.


Article Metrics

Abstract view : 118 times | DOWNLOAD PDF view : 31 times

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Dipublikasikan oleh :

Program Studi Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS)

Program Pascasarjana Universitas Negeri Makassar

Jalan Bontolangkasa Makassar Email: uji@unm.ac.id

085399235423

 

Phinisi Integration review telah terindex oleh :

 

 

 

Phinisi Integration review dilisensi oleh :

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.

View My Stats

Phinisi Integration Review Editorial: