Pengaruh Penggunaan Media Pembelajaran Online Terhadap Hasil Belajar Melalui Minat Belajar Siswa Pada Kelas X OTKP di SMK Negeri 1 Lamongan

Ulfa Ida(1*), Triesninda Pahlevia(2),

(1) State University of Surabaya
(2) State University of Surabaya
(*) Corresponding Author




DOI: https://doi.org/10.26858/pembelajar.v7i2.19487

Abstract


Penelitian ini bertujuan mengukur dan menganalisis dampak penggunaan media pembelajaran online ke hasil belajar siswa melalui minat belajar pada siswa kelas X di SMK Negeri 1 Lamongan yang dilakukan dengan metode survey, teknik pengumpulan data yang digunakan yaitu dokumentasi dan angket tertutup dengan model likert scale yang diberikan kepada sampel dengan purposive sampling, dimana jumlah sampel yang digunakan 72 siswa yang terdiri dari 36 siswa kelas X OTKP 1 dan 36 siswa OTKP 2. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif dengan pendekatan Partial Least Square (PLS) yang menggunakan software SmartPLS versi 3.0 sebagai teknis analisis data. Berdasarkan analisis jalur diperoleh hasil yang dapat disimpulkan penggunaan media pembelajaran online tidak memberi dampak ke hasil belajar siswa (P Value = 0,267), penggunaan media online memiliki dampak yang positif ke minat belajar siswa (P Value = 0,000), minat belajar tidak berdampak positif ke hasil belajar siswa (P Value = 0,609), penggunaan media online terhadap hasil belajar melalui minat belajar siswa tidak memberi dampak positif dan signifikan (P Value = 0,621).


Keywords


Hasil belajar ; Media pembelajaran online ; Minat belajar

Full Text:

PDF

References


Arisanti, D., & Subhan, M. (2018). Pengaruh Penggunaan Media Internet Terhadap Minat Belajar Siswa Muslim di SMA Kota Pekanbaru. Jurnal Al -Thariqah.

Aryaningrum, K. (2016). Pengaruh Pembelajaran Berbasis Web (E-Learning) Terhadap Hasil Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran Geografi Kelas XI di SMA Negeri 9 Palembang. 10(2), 154–162.

Azizah. (2019). Pengaruh Model Pembelajaran Daring Terhadap Hasil Belajar Siswa Materi Larutan Elektrolit dan Nonelektrolit Semester Genap Tahun Ajaran 2019/2020. 2(2), 28–42.

Ba’ru, Y. (2016). Pengaruh Penerapan Model Pembelajaran Terhadap Hasil Belajar Matematika Ditinjau dari Minat Siswa. Jurnal Daya Matematis, 4(1), 83–89.

Basri, M. A. (2017). Pengaruh Minat Dan Motivasi Belajar Siswa Terhadap Hasil Belajar Akuntansi Siswa Kelas Xi Ips Sma Negeri 2 Takalar.

Dalyono, M. (2009). Psikologi Pendidikan. Rineka Cipta.

Dinastyawan, E., & Suyitno. (2016). Pengaruh Pembelajaran E-Learning dan Praktikum Otomotif Terhadap Minat Belajar Siswa Kelas XI Program Studi TKR di SMK Nawa Bhakti Kebumen Tahun Ajaran 2015 / 2016. Jurnal Pendidikan Teknik Otomotif, 08(01), 108–112.

Djaali, H. (2008). Psikologi Pendidikan. Bumi Aksara.

Dorthy, H., & Sinaga, E. (2020). The Effect of Using E-Learning to Students’ Interest In Learning Statistic Subject. 4509.

Fitri, N. M. & S. R. S. (2019). Pengaruh Kreativitas dan Minat Belajar Terhadap Hasil Belajar Matematika. Jurnal Silogisme, 4(2), 68–73.

Hair, J., Sarstedt, M., & Ringle, C. M. (2017). Partial Least Squares Structural Equation Modeling. Springer.

Hamalik, O. (2013). Proses Belajar Mengajar (15th ed.). Bumi Aksara.

Hanum, N. S. (2013). Keefektifan E-Learning Sebagai Media Pembelajaran ( Studi Evaluasi Model Pembelajaran E-Learning SMK Telkom Sandhy Putra Purwokerto ) The Effectiveness Of E-Learning as Instructional Media ( Evaluation Study of E-Learning Instructional Model In SMK Telkom. Jurnal Pendidikan Vokasi, 3, 90–102.

Kuntarto, E. (2017). Keefektifan Model Pembelajaran Daring dalam Perkuliahan Bahasa Indonesia di Perguruan Tinggi. Journal Indonesian Language Education and Literature, 3(1), 99–110.

Meyanasari, S., & widiyanto. (2017). Pengaruh Minat dan Cara Belajar Terhadap Hasil Belajar Mata Pelajaran Ekonomi Siswa Kelas X Ips MAN 1 Kota Magelang Tahun Ajaran 2015/2016. Economic Education Analysis Journal, 6(2), 602–611.

Munir. (2009). Pembelajaran Jarak Jauh Berbasis Teknologi Informasi dan Komunikasi (1st ed.). Alfabeta.

Musa, & Khasanah. (2017). Pengaruh Penggunaan Media E-Learning Berbasis Moodle dan Minat Belajar Terhadap Hasil Belajar Prakarya dan Kewirausahaan. 8(1), 1–11.

Mustakim. (2020). Efektivitas Pembelajaran Daring Menggunakan Media Online Selama Pandemi Covid-19 pada Mata Pelajaran Matematika The Effectiveness of E-Learning Using Online Media During The Covid-19 Pandemic in Mathematics. Journal of Islamic Education, 2(1), 1–12.

Nahampun, F., Gimin, & Syabrus, H. (2017). Pengaruh Minat Belajar dan Fasilitas Belajar Terhadap Hasil Belajar Mata Pelajaran Ekonomi Siswa Kelas X Ips di Sma Negeri 2 Pekanbaru. 1–13.

Nasution, A. H. (2020). Pengaruh Model Pembelajaran Berbasis E Learning dalam Meningkatkan Minat Belajar Siswa pada Bidang Studi Ppkn di Kelas XII Akuntansi SMK Swasta Panca Dharma Padangsidimpuan Tahun Pelajaran 2019-2020. Jurnal Ilmu Pengetahuan Sosial, 7(3), 649–657.

Nurhasanah, S. (2016). Praktikum Statistika 2 untuk Ekonomi dan Bisnis. Salemba Empat.

Nurhasanah, S., & Sobandi, A. (2016). Minat Belajar sebagai Determinan Hasil Belajar Siswa. Jurnal Pendidikan Manajemen Perkantoran, 1(1), 128–135.

Nurmaulidina, S., & Bhakti, Y. B. (2020). Pengaruh Media Pembelajaran Online dalam Pemahaman dan Minat Belajar Siswa pada Konsep Pelajaran Fisika. Jurnal Hasil Kajian, Inovasi, Dan Aplikasi Pendidikan Fisika, 6(April), 248–251.

Pransisca, M. A., & Rahmatin, L. A. (2020). Pengaruh Model Pembelajaran Deep Dialoge/ Critical Thinking Bernuansa Lingkungan Berbantuan Media Web (E-Learning) Terhadap Hasil Belajar Ips Ditinjau dari Minat Outdoor. Jurnal Penelitian Dan Ilmu Pendidikan, 1(2), 1–9.

Puji Hartono, A. (2019). Pengaruh Minat Belajar, Motivasi Belajar, Kreatifitas Siswa, dan Sarana Praktek Terhadap Hasil Belajar Mata Pelajaran Simulasi Digital pada SMK di Klaten. Jurnal Penelitian Pendidikan, 1, 1555–1562.

Ricardo, & Meilani, R. I. (2017). Impak Minat dan Motivasi Belajar Terhadap Hasil Belajar Siswa ( The Impacts of Students ’ Learning Interest and Motivation on Their Learning Outcomes ). Jurnal Pendidikan Manajemen Perkantoran, 2(2), 188–201.

Rusman. dkk. (2011). Pembelajaran Berbasis Teknologi Informasi dan Komunikasi : Mengembangkan Profesionalitas Guru. Raja Grafindo Persada.

Sadirman. (2014). Interaksi & Motivasi Belajar Mengajar (22nd ed.). Raja Grafindo Persada.

Saufika, F. A. M. (2018). Peran Minat Belajar dalam Memediasi Pengaruh Computer Self-Efficacy dan Penggunaan Internet Terhadap Prestasi Belajar. Economic Education Analysis Journal, 7(3), 816–831.

Slameto. (2010). Belajar dan Faktor - faktor yang Mempengaruhinya. PT. Rineka Cipta.

Sugiyono. (2017). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Alfabeta.

Sumiharsono, M. R. H. H. (2017). Media Pembelajaran (D. Ariyanto (ed.)). Pustaka Abadi.

Suyono, & Hariyanto. (2014). Belajar dan Pembelajaran. PT Remaja Rosdakarya.

Syah, M. (2008). Psikologi Pendidikan dengan Pendekatan Baru. Remaja Rosdakarya.

Syahputra, E. (2020). Snowball Throwing Tingkatkan Minat dan Hasil Belajar (D. Vonny Kirana (ed.)). Haura Publishing.

U.S, S., Leonard, Suhendri, H., & Rismurdiyati. (2011). Pengaruh Media Pembelajaran dan Minat Belajar terhadap Hasil Belajar Fisika. Jurnal Formatif, 71–81.


Article Metrics

Abstract view : 8 times | PDF view : 7 times

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2024 Ulfa Ida

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International License.

Diterbitkan Oleh

Fakultas Ilmu Pendidikan Universitas Negeri Makassar

Kampus IV UNM Tidung, Gedung HP 101 Fakultas Ilmu Pendidikan. Jalan Tamalate I Tidung Makassar

Email : [email protected]

Contak HP: 085299149118 

Pembelajar terindex oleh:

     Image

 

 

Flag Counter

 Image

Pembelajar is licensed under an Attribution-NonCommercial 4.0 International (CC BY-NC 4.0)

 

View PEBELAJAR Stats