PENGEMBANGAN E-MODUL PEMBELAJARAN KESELAMATAN KERJA DAN KESEHATAN LINGKUNGAN (K3L) KOMPETENSI KEAHLIAN TEKNIK INSTALASI TENAGA LISTRIK SMK NEGERI 1 SEDAYU YOGYAKARTA

Retnaya Wahrini(1*), Elfira Makmur(2),

(1) Universitas Negeri Makassar
(2) Universitas Negeri Makassar
(*) Corresponding Author




DOI: https://doi.org/10.59562/metrik.v20i3.50831

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan e-modul dan mengetahui kelayakan e-modul pembelajaran keselamatan kerja dan kesehatan lingkungan. Penelitian ini merupakan jenis penelitian dengan metode pengembangan R&D (Research and Development) dengan menggunakan Langkah-langkah model pengembangan 4D yang terdiri dari define (pendefenisian), design (perencanaan), develop (pengembangan) dan disseminate (penyebaran). Hasil uji kelayakan pengembangan e-modul pembelajaran keselamatan kerja dan kesehatan lingkungan (K3L) Kompetensi Keahlian Teknik Instalasi Tenaga Listrik Di SMK N 1 Sedayu Yogyakarta yang dikembangkan dengan menggunkan teknik pengumpulan data berupa anket dan validasi dilakukan oleh ahli media dan ahli materi. Hasil validator ahli media dengan persentase 100% dan validator ahli materi dengan persentase 99% dan hasil responden oleh siswa dengan persentase 88%, Sehingga e-modul K3L interaktif dengan menggunakan flip pdf builder ini dinyatakan “Sangat Layak” dan siap digunakan sebagai media pembelajaran..

Keywords


Pengembangan, E-modul, K3L, Flip Pdf Builder

Full Text:

PDF

References


S. Arief, “Media pendidikan, pengertian, pengembangan, dan pemanfaatannya,” Jakarta: PT. Rajagrafindo Persada, 2009.

S. Danim, “Profesionalisasi dan etika profesi guru,” Bandung: Alfabeta, 2010.

W. Dick, L. Carey, and J. O. Carey, “The Systematic Design of Instruction Eight Edition,” The United States of America: Pearson, 2015.

D. D. L. M. Kurniawidjaja and S. Ok, Teori dan aplikasi kesehatan kerja. Universitas Indonesia Publishing, 2012.

A. S. Lestari, “Pembuatan bahan ajar berbasis modul pada matakuliah media pembelajaran di jurusan tarbiyah STAIN Sultan Qaimuddin Kendari,” Al-TA’DIB: Jurnal Kajian Ilmu Kependidikan, vol. 7, no. 2, pp. 154–176, 2014.

P. S. Lukitoyo and W. Wirianti, Modul elektronik: prosedur penyusunan dan aplikasinya. Yayasan kita menulis, 2020.

R. RACHMAWATI, “Perbandingan Penggunaan Media Pembelajaran Cetak Dengan Media Pembelajaran Multimedia Terhadap Kemampuan Berpikir Kritis Siswa di SMK ICB Cinta Wisata Bandung Tahun Ajaran 2016-2017 (Studi Kasus pada Mata Pelajaran Prakarya dan Kewirausahaan Kelas X JB-1 dan X JB-3),” FKIP Unpas, 2017.

S. Thiagarajan, “Instructional development for training teachers of exceptional children: A sourcebook.,” 1974.

D. Rahdiyanta, “Teknik penyusunan modul.” Staff.Uny. Accessed: Feb. 10, 2023. [Online]. Available: Ac. Id/Sites/ Default/Files/ Penelitian/Dr-Dwi-Rahdiyanta-Mpd/20- Teknik-Penyusunan-Modul.

D. Sugiyono, “Metode penelitian pendidikan pendekatan kuantitatif, kualitatif dan R&D,” 2013.


Article Metrics

Abstract view : 120 times | PDF view : 40 times

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2023 Jurnal Media Elektrik

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.

Jurnal Media Elektrik Index:

    

 

Alamat Redaksi:

Ged. Jurusan Pendidikan Teknik Elektro Lt.2

Fakultas Teknik, Universitas Negeri Makassar

Jl. Dg. Tata Raya, Parangtambung, Makassar, Sulawesi Selatan

Telpon: (0411) 889629, SMS/WA: 081355296513

E-mail: [email protected]

 

 

Jurnal Media Elektrik licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License