ANALISIS BENTUK DAN FLEKSIBILITAS PADA OBJEK MANEKIN KAYU SEBAGAI ALAT PERAGA DALAM PEMBELAJARAN MENGGAMBAR

Muhammad Syafruddin Akmal(1*), Pangeran Paita Yunus(2),

(1) Universitas Negeri Makassar
(2) universitas Negeri Makassar
(*) Corresponding Author




DOI: https://doi.org/10.26858/i.v8i1.61053

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis bentuk dan fleksibilitas objek manekin kayu sebagai alat bantu ajar dalam pembelajaran menggambar. Metode penelitian yang digunakan adalah deskriptif kualitatif, dengan fokus pada objek manekin kayu yang diproduksi oleh Mont Marte. Hasil penelitian menunjukkan bahwa meskipun manekin kayu Mont Marte didesain secara proporsional dengan ukuran manusia rata-rata, namun terdapat perbedaan signifikan dalam bentuk kepala, leher, badan, panggul, dan pangkal paha jika dibandingkan dengan bentuk manusia sebenarnya. Selain itu, fleksibilitas objek manekin juga tidak sepenuhnya mencerminkan gerakan manusia secara alami, terutama dalam hal gerakan tangan, badan, dan kaki. Kesimpulan dari penelitian ini menunjukkan bahwa objek manekin kayu sebagai alat bantu ajar tidak secara sempurna merepresentasikan bentuk dan fleksibilitas manusia. Oleh karena itu, diperlukan penelitian lanjutan untuk mengembangkan objek manekin yang lebih akurat sebagai alat bantu ajar dalam pembelajaran seni rupa.


Full Text:

PDF

References


Abubakar, R. (2021). Pengantar Metodologi Penelitian. In Antasari Press

Ahmad, Sultan; Julia, J. (2022). Variasi Penggunaan Media Pembelajaran Seni Rupa oleh Mahasiswa Calon Guru Sekolah Dasar. 20 (2), 114-124, https://journal.uny.ac.id/index.php/imaji/article/viewFile/47266/pdf

Basri. (2019). Penggunaan Alat Bantu Pembelajaran untuk Menginkatkan Gerak Dasar Lompat Tinggi Gaya Straddle pada Siswa Kelas IV Sekolah Dasar. UM: Jurnal Pendidikan, 4(4), 433-439. https://media.neliti.com/media/publications/488775-none-be07ec8d.pdf

Dahniar. (2022). Penggunaan Alat Peraga Dalam Pembelajaran. 19 (2), 20-32, http://journal.stitalhilalsigli.ac.id/index.php/azkia

J Lexy, Moleong. (2016). Metodologi penelitian Kualitatif. Bandung: PT. Remaja Rosdakarya.

Jovanny. (2019, Agustus 21). Cara Menggambar Orang Seluruh Tubuh Lengkap dan Mudah. Nicesong.info. http://www.nicesong.info./2019/08/21/cara-menggambar-orang-seluruh-tubuh-dan-mudah/

Marte, M. (2024). Mont Marte Web Digital Shopping. Google.com https://www.montmarte.com/products/male-manikin-signature-30cm-22-9in?variant=40820459045003

Muhdy, Ali Ahmad. (2019). Asupan Mata Kuliah “Gambar Bentuk”. Makassar: UNM

Maryani, Nani. (2020, Juli 21). Definisi Seni Rupa 2 Dimensi. Belajargiat.id. http://belajargiat.id/apa-itu-seni-rupa-2-dimensi/

Palwanto, Muheri. (2020). Modul Pembelajaran SMA: Seni Budaya. Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan, Ditektorat Jenderal Pendidikan Mengenah: Jakarta.

Pendidikan. Tanpa Tahun. Pada KBBI Daring. Diambil 07 Maret 2024, dari https://pgsd.upy.ac.id/8-artikel-pendidikan/11-pengertian-pendidikan

Kementerian Riset, Teknologi dan Pendidikan Tinggi. (2003). Undang-undang Republik Indonesia Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional. Kementerian Riset, Teknologi dan Pendidikan Tinggi. Jakarta.

Salmadiniafifah. (2019). Macam-macam Sendi Beserta Gambar dan Fungsinya. https://materikimia.com/macam-macam-sendi-beserta-gambar-dan-fungsinya/#google_vignette

Sazali, Hasan; Sukriah, Ainun. (2021). Pemanfaatan media sosial (instagram) oleh humas smau ct foundation sebagai media informasi dan publikasi dalam meningkatkan citra lembaga pendidikan. 10(2), 147-160. https://jkms.ejournal.unri.ac.id/index.php/JKMS/article/view/7471

Sugiono. (2016). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, R&D. Bandung: IKAPI.

Sugiono. (2016). Memahami Penelitian Kualitatif. Bandung: Alfabeta.

Wicaksono, P. (2017). Gerak Figur Manusia Dalam Ide Penciptaan Seni Patung. UPT. Perpustakaan ISI Yogyakarta. Jurnal - GERAK FIGUR MANUSIA DALAM IDE PENCIPTAAN SENI PATUNG.pdf (isi.ac.id)


Article Metrics

Abstract view : 10 times | PDF view : 0 times

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2024 JURNAL IMAJINASI

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.

Editorial Address:
Gedung DE Lantai 2 Kampus FSD UNM Parangtambung
Jl. Daeng Tata Makassar 90224
E-mail: [email protected]

Creative Commons License
Jurnal Imajinasi is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.

Jurnal Imajinasi indexed by