Peningkatan Hasil Belajar Matematika Melalui Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Make A Match Pada Siswa Kelas VA SD Negeri 6 Kasuara Bulukumba

Roslinah Roslinah(1*),

(1) Guru SDN 6 Kasuara
(*) Corresponding Author




DOI: https://doi.org/10.26858/tpj.v3i3.45489

Abstract


Penelitian ini adalah penelitian tindakan kelas yang bertujuan untuk Peningkatan Hasil Belajar Matematika Melalui Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Make A Match Siswa Kelas VA SD Negeri 6 Kasuara Kabupaten Bulukumba. Subjek penelitian ini adalah Siswa Kelas VA SD Negeri 6 Kasuara Kabupaten Bulukumba 20 siswa. Pengumpulan data dilakukan dengan menggunakan teknik observasi dan setelah pemberian tes hasil belajar siswa setiap akhir siklus. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa: (1). Nilai rata-rata hasil belajar Siswa Kelas VA SD Negeri 6 Kasuara Kabupaten Bulukumba pada tes akhir siklus I adalah 63,65 dengan kategori sedang sedangkan nilai rata-rata hasil belajar siswa pada siklus II adalah 75,25 dengan kategori tinggi dan (2). Hasil belajar Siswa Kelas VA SD Negeri 6 Kasuara Kabupaten Bulukumba pada siklus I ke siklus II mengalami peningkatan Melalui Pembelajaran Kooperatif Tipe Make A Match.


Keywords


Hasil Belajar, Make A Match, Kooperatif

Full Text:

PDF

References


Asmawati. 2010. Komparasi Keefektifan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe STAD dan Tipe NHT dalam Pembelajaran Matriks pada Anak Kelas X SMK Negeri 1 Palangga Gowa. Tesis Tidak Diterbitkan. Universitas Negeri Makassar.

Atik Larasati, F., 2009. Keefektifan Strategi Belajar The Power of Two dalam Meningkatkan Keberhasilan Pembelajaran Aqidah Akhlak Di MTS Darussalam Sukodadi Lamongan. (Online). http://digilab.sunan-ampel.ac.id (20 Maret 2010). Diakses tanggal 22 September 2010.

Djamarah, S.B., dan Zaini, A., 2006. Strategi Belajar Mengajar. Jakarta: Rineka Cipta Flexter, Tahang. 2010. Membangun Pengetahuan Anak dengan Pembelajaran Kooperatif. (Online).

http://myfortuner.wordpress.com/2010/08/12/membangun-pengetahuan-anak-dengan- pembelajaran-kooperatif/. Diakses tanggal 1 Oktober 2010. Hamalik, O., 2007. Proses Belajar Mengajar. Jakarta: Bumi Aksara Hasia Marto. 2009. Pengembangan Perangkat Pembelajaran Matematika Realistik pada

Pokok Bahasan

Pecahan di Kelas V SD. Tesis Tidak Diterbitkan. Universitas Negeri Makassar.

Hudoyo, Herman. 1990. Strategi Belajar Mengajar. IKIP Malang. Ibrahim, dkk. 2000. Pembelajaran Kooperatif. Surabaya: UNESA Lie, Anita. 2004. Cooperative Learning, Mempraktekkan Cooperative Learning di Ruang-ruang Kelas. Jakarta :

Grasindo.

Lukman Najamuddin. 2010. Penerapan Cooperative Learning Model Make a Match: Upaya Meningkatkan Prestasi

Belajar Anak dalam Pengajaran Sejarah. Jurnal Matematika. Kendari : Universitas Tadulako. (Online). http://ariesgoblog.files.wordpress.com/2010/01/lukman-n-cooperative-l1.pdf. Diakses 22 September 2010.

Mustar. 2010. Keefektifan Pembelajaran Kooperatif Tipe STAD, MAKE A MATCH, dan NHT pada Matematika di Kelas VII SMP. Tesis Tidak Diterbitkan. Universitas Negeri Makassar.

Nu’man Mulin. 2008. Pembelajaran Matematika Berdasarkan Tahap Berpikir Van Hiele. (Online). (mulin- unisma.blogspot.com.html.). Diakses 2 November 2010.

Nurdin. 2007. Model Pembelajaran Matematika yang Menumbuhkan Kemampuan Metakognitif untuk Menguasai Bahan Ajar. Surabaya: UNESA

Nur Wahidah. 2010. Keefektifan Penerapan Strategi Berpikir, Berbicara dan Menulis (BBM) Setting Kooperatif dalam Pembelajaran Matematika pada Anak Kelas VII SMP Negeri 13 Makassar. Tesis Tidak Diterbitkan. Universitas Negeri Makassar

Purniati. 2004. Pembelajaran Matematika Berdasarkan Tahap-tahap Awal Van Hiele dalam Upaya Meningkatkan Kemampuan Komunikasi Matematik Anak sekolah Lanjutan Tingkat Pertama. (Online). (http://digilib.upi.edu/pasca/available/etd-1011106- 125904/). Diakses 2 November 2010.

Purwanto. 2009. Evaluasi Hasil Belajar. Yogyakarta: Pustaka Pelajar Ramadhan, T. 2009. Pembelajaran Kooperatif “Make a Match”. (Online). http://tarmizi.wordpress.com. Diakses 22 September 2010Slameto. 2010. Belajar dan Faktor-faktor yang Mempengaruhinya. Jakarta: Rineka Cipta. Slavin, Robert E. 2008. Cooperative Learning.Teori, Riset dan Praktik. Bandung: Nusa Media

Sudirman, 2001. Interaksi dan Motivasi Belajar Mengajar. Yogyakarta: Rajawali Press. Suharsimi, Arikunto. Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktek. Jakarta: Rineka Cipta

Suherman, Erman. 2001. Strategi Pembelajaran Matematika Kontemporer. Bandung:

JICA – Universitas

Pendidikan Indonesia (UPI)

Suprijono, Agus. 2010. Cooperative Learning Teori & Aplikasi PAIKEM. Yogyakarta: Pustaka Pelajar Trianto. 2007. Model-Model Pembelajaran Inovatif Berorientasi Konstruktivistik. Jakarta: Prestasi Pustaka

.2010. Aktivitas Belajar Matematika. (Online) .http://Matematikamobile.uni.cc/aktivitas- belajar- Matematika. Diakses 02 April 2011


Article Metrics

Abstract view : 39 times | PDF view : 4 times

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2023 Roslinah Roslinah

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.

Publisher:

Program Studi PPG Universitas Negeri Makassar

e mail: [email protected]


 Pinisi: Journal of Teacher Professional Indexed by:


Creative Commons License

This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License