Pengembangan Sistem Informasi Kepegawaian PT. AQUAMAS INDAH Berbasis Android

Muh Sigit Resky Parawansyah(1*), Masikki Masikki(2), Udin Sidik Sidin(3),

(1) Universitas Negeri Makassar
(2) Universitas Negeri Makassar
(3) Universitas Negeri Makassar
(*) Corresponding Author




DOI: https://doi.org/10.26858/tpj.v3i3.43641

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk menghasilkan aplikasi Pengembangan Sistem Informasi Kepegawaian PT. Aquamas Indah Berbasis Android. Jenis penelitian yang digunakan adalah penelitian dan pengembangan R&D (Research and Development), menggunakan prosedur pengembangan RAD (Rapid Application Development). Pengumpulan data menggunakan wawancara, dokumentasi, survey, dan tes. Hasilnya berupa produk sistem informasis kepegawaian yang efisien dan layak digunakan. Dilihat dari hasil pengujian kelayakan aplikasi oleh ahli media dan ahli materi menunjukkan kategori sangat layak. Pengujian performa aplikasi yang dilakukan pada kelompok kecil dan kelompok besar menunjukkan kategori sangat baik. Serta untuk tanggapan pengguna mendapatkan tanggapan yang sangat baik. Sehingga dapat disimpulkan bahwa aplikasi ini dapat dijadikan sebagai media sistem informasi kepegawaian PT. Aquamas Indah Berbasis Android

Keywords


Android Studio, Sistem Informasi, Kepegawaian

Full Text:

PDF

References


Kristanto, A. (2008). Perancangan Sistem Informasi dan Aplikasinya Gava Media.

Saputri, Ade Siska. 2019. Pengaruh Efektivitas Penggunaan Sistem Informasi Kepegawaian Terhadap Kinerja Pegawai Di Badan Kepegawaian Dan Pengembangan Sumberdaya Manusia (BKPSDM) Kabupaten Pringsewu. Skripsi. Fakultas Ilmu Sosial Dan Ilmu Politik Universitas Lampung. Bandar Lampung

Anggraeni & Iriviani. 2017. Pengantar Sistem Informasi. Yogyakarta: CV. Andi OFFSET.

Suharyanto, C. E., Chandra, J. E., & Gunawan, F. E. (2017). Perancangan Sistem Informasi Penggajian Terintegrasi Berbasis Web (Studi Kasus di Rumah Sakit St. Elisabeth). Jurnal Nasional Teknologi dan Sistem Informasi, 3(2), 225-232.

Nurbaity, S. (2010). Pengembangan sistem Informasi kepegawaian (simpeg) berbasis web: studi kasus Subag Administrasi Kepegawaian Pusat UIN Syarif Hidayatullah Jakarta.


Article Metrics

Abstract view : 92 times | PDF view : 26 times

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2022 Muh Sigit Resky Parawansyah

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.

Publisher:

Program Studi PPG Universitas Negeri Makassar

e mail: [email protected]


 Pinisi: Journal of Teacher Professional Indexed by:


Creative Commons License

This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License