Peningkatan Hasil Belajar Melalui Model Pembelajaran Problem Based Learning (PBL) Siswa Kelas V

Rudianto Rudianto(1*),

(1) SD Negeri 035 Bussu
(*) Corresponding Author




DOI: https://doi.org/10.26858/tpj.v2i3.26071

Abstract


Pembelajaran yang terjadi di sekolah masih didominasi guru sehingga pembelajaran yang dilakukan di sekolah kurang efektif. Sebagai pendidik harus mengetahui dan dapat membuat sebuah pembaharuan dalam dunia pendidikan agar dapat mengembangkan proses pembelajaran yang kondusif sehingga dapat diperoleh hasil yang maksimal.

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah penerapan model pembelajaran Problem Based Learning (PBL) dapat meningkatkan hasil belajar peserta didik kelas V SD Negeri 035 Bussu Kecamatan Tapango Kabupaten Polewali Mandar. Adapun jenis penelitian ini adalah penelitian eksperimen dengan objek penelitian adalah peserta didik kelas V SD Negeri 035 Bussu Kecamatan Tapango Kabupaten Polewali Mandar pada semester ganjil 2020/2021 yang berjumlah 15 orang.

Keywords


Peningkatan Hasil Belajar Peserta didik Melalui Model Pembelajaran Problem Based Learning (PBL) Peserta didik Kelas V

Full Text:

PDF

References


Amir, M. Taufiq. 2009. Inovasi Pendidikan Melalui Problem Based learning. Jakarta: Kencana Prenada Media Group.

Eggen, P., & Kauchak, D. (2012). Strategi dan model pembelajaran: Mengajarkan konten dan keterampilan berpikir. Jakarta, Indonesia: Indeks.

Muhson, A. (2009). Peningkatan minat belajar dan pemahaman mahasiswa melalui penerapan problem based learning. Jurnal Kependidikan: Penelitian Inovasi Pembelajaran, 39(2), 171 – 182. Retrieved from https://journal.uny.ac.id/index.php/jk/article/view/212

Saavedra, A. R., & Opfer, V. D. (2012). Learning 21st- century skills requires 21st-century teaching. Phi Delta Kappan, 94 (2), 8-13.


Article Metrics

Abstract view : 87 times | PDF view : 36 times

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2021 Rudianto Rudianto

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.

Publisher:

Program Studi PPG Universitas Negeri Makassar

e mail: [email protected]


 Pinisi: Journal of Teacher Professional Indexed by:


Creative Commons License

This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License