DETERMINAN INVESTASI PADA SEKTOR PERTANIAN

Muhammad Hasan(1*),

(1) 
(*) Corresponding Author



Abstract


ABSTRAK

Determinan Investasi pada Sektor Pertanian. Penelitian ini bertujuan untuk untuk  mengetahui  pengaruh  pertumbuhan  produksi  domestik  bruto, nilai tukar rupiah, indeks harga produk pertanian, suku bunga pinjaman, tingkat inflasi terhadap investasi pada sektor industri pertanian di Indonesia. Jenis penelitian ini adalah penelitian kuantitatif karena data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data yang bersifat kuantitatif. Data yang dipergunakan dalam penelitian ini adalah data time series (runtut waktu) yang merupakan data sekunder. Data investasi sektoral berbentuk tahunan dari tahun 1999 - 2009 yang diperoleh melalui teknik pengumpulan data dokumentasi. Data tersebut selanjutnya dianalisis dengan menggunakan analisis kualitatif dan kuantitatif. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa tingkat pertumbuhan pendapatan nasional berpengaruh signifikan positif terhadap investasi sektor pertanian. Hal ini berarti meningkatnya pertumbuhan ekonomi akan meningkatkan investasi disektor pertanian; nilai tukar rupiah terhadap dolar berpengaruh negatif dan signifikan terhadap investasi sektor pertanian. Hal ini berarti apabila rupiah menguat terhadap dolar Amerika maka akan meningkatkan investasi disektor pertanian; indeks harga umum produk pertanian berpengaruh signifikan positif terhadap investasi sektor pertanian. Hal ini berarti ketika IHP naik maka akan mendorong meningkatnya investasi sektor pertanian; tingkat suku bunga pinjaman tidak berpengaruh terhadap investasi sektor pertanian; dan tingkat inflasi tidak berpengaruh terhadap investasi sektor pertanian.

Kata kunci: PDB, Nilai Tukar Rupiah, Indeks Harga, Suku Bunga, Inflasi, Investasi.

 

ABSTRACT

Determinant of Investment in Agricultural Sector. This study aimed to determine the effect of growth in gross domestic production,  exchange rate, price index, interest rates, and inflation on the level of investment in the agricultural sector in Indonesia. This research is quantitative research because the data used in this research is quantitative data. The data used in this study is time series data (time series) which is secondary data. Annual sectoral investment data in the form of year 1999 - 2009 were obtained through the documentation of data collection techniques. The data were then analyzed using qualitative and quantitative analysis. These results indicate that the rate of growth of national income has a positive significant effect on agricultural investment. This means that increasing economic growth will increase investment in the agricultural sector; rupiah against the dollar significantly and negatively related to investment in the agricultural sector. This means that if the rupiah strengthened against the U.S. dollar will increase investment in the agricultural sector; common price index of agricultural products a significant positive effect on agricultural investment. This means that when IHP up it will encourage increased agricultural investment; borrowing rates have no effect on agricultural investment, and the rate of inflation has no effect on agricultural investment.Keywords: Characteristics of labor and small industries.

Keywords: GDP, Exchange Rate, Price Indices, Interest Rates, Inflation, Investment.


Article Metrics

Abstract view : 1118 times |

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2017 Muhammad Hasan

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.