PELATIHAN TARI GANDRANG BULO PADA UPT SMP NEGERI 4 POLONG BANGKENG UTARA KABUPATEN TAKALAR

Heriyati Yatim(1*), Jamilah Jamilah(2),

(1) Universitas Negeri Makassar
(2) Universitas Negeri Makassar
(*) Corresponding Author




DOI: https://doi.org/10.26858/srq.v2i2.54846

Abstract


Pelatihan ini bertujuan (1) untuk memberikan pembelajaran tari Gandrang Bulo dan mampu meningkatkan pengetahuan bagi para guru dan siswa di UPT SMP Negeri 4 Polong Bangkeng Utara Kabupaten Takalar. (2) Membuka wawasan bagi siswa siswi SMP untuk mengenal dan mencintai budaya lokal yang ada didaerah. Dalam pelaksanaan pelatihan tari gandrang bulo ini dilakukan dalam berapa tahap yaitu tahap penyuluhan, tahap pelatihan dan tahap pagelaran. Pada pelatihan tari gandrang bulo ini melibatkan satu orang guru kelas, tiga puluh orang siswa dan dua orang mahasiswa.  Tari gandrang bulo yaitu tarian yang berasal etnik makassar yang merupakan salah satu tarian yang cukup unik karena dalam tarian gandrang bulo tersebut dalam penyajian suguhan gerak tarinya terkesan lucu yang ditimbulkan oleh penari, juga dibutuhkan kekompakan, kebersamaan, kerja sama, saling membantu dan rasa empati dari penarinya, hasil pemberian pelatihan menunjukkan bahwa proses pembelajaran tari gandrang bulo  dapat meningkatkan semangat dan gairah siswa dalam berinteraksi sesama siswa, kegiatan pembelajaran tari ini dapat mampu dilakukan para siswa sebab cenderung lebih mudah digerakan dan dihafalkan, siswa tidak belajar secara individual tetapi menari secara berkelompok, dengan menggunakan pola lantai yang bervariasi juga didukung irama tabuhan gendang, petikan kecapi dan nyanyian, juga property si’ru yang dimainkan oleh para penari gandrang bulo.


Keywords


Pelatihan, Tari Gandrang Bulo

Full Text:

PDF

References


Hidayat Robby. 2021. Korografi kreatifitas. Yogyakarta. Kendil Media

Pertunjukan Pelatihan Koreografi. Pustaka Indonesia

Jazuli. 2010. Telaah Teoritis seni Tari. Semarang: IKIP Semarang Press

Sapada,Nurhani. 1992. Pelajaran Dasar Tari Sulawesi Selatan, Metode Anida. Ujung Pandang: Anggun Sao Lebbi

Suharsini Arikunto. 1996. Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktek.

Jakarta. Rineka Cipta.

Yatim Heriyati. 2015. Peranan Pembelajaran Tari Gandrang Bulo Dalam

Menumbuhkan Perilaku Prososial Anak. Hasil penelitian DIPA UNM

Makasar


Article Metrics

Abstract view : 41 times | PDF view : 0 times

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2023 Sureq: Jurnal Pengabdian Masyarakat Berbasis Seni dan Desain

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.

Alamat Redaksi:
Gedung DE Lantai 2 Kampus FSD UNM Parangtambung
Jl. Daeng Tata Makassar 90224
E-mail: jurnalsureq@gmail.com

Creative Commons License
Sureq: Jurnal Pengabdian Masyarakat Berbasis Seni dan Desain is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.

SUREQ: Jurnal Pengabdian Masyarakat Berbasis Seni dan Desain indexed by