Pemanfaatan Media Pembelajaran Digital Dalam Meningkatkan Minat Belajar Siswa Di SMA Negeri 2 Majene

Try Afdalia(1*), Zainal Arifin(2),

(1) Universitas Negeri Makassar
(2) Universitas Negeri Makassar
(*) Corresponding Author




DOI: https://doi.org/10.26858/sosialisasi.v1i3.55829

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui 1) Bentuk penggunaan media pembelajaran digital dalam meningkatkan minat belajar siswa di SMA Negeri 2 Majene dan 2) Faktor penghambat penggunaan media pembelajaran digital dalam meningkatkan minat belajar siswa di SMA Negeri 2 Majene. Jenis penelitian ini adalah penelitian kualitatif dan pendekatan deskriptif. Jumlah informan dalam penelitian ini sebanyak 13 orang (5 Guru dan 8 siswa) yang ditentukan melalui teknik purposive sampling dengan kriteria guru dan siswa yaitu: 1) Guru SMA Negeri 2 Majene yang mengajar dikelas XI, 2) Guru yang menggunakan media pembelajaran digital secara variatif, 3) Siswa berada pada tingkat kelas XI di SMA Negeri 2 Majene yang berusia 16-17 tahun 4) Siswa yang dapat mengoperasikan media digital (ketua kelas) dan diajar oleh guru-guru dengan kriteria yang telah ditentukan pada poin satu dan dua. Teknik pengumpulan data yaitu observasi, wawancara dan dokumentasi. Pemeriksaan keabsahan data dilakukan dengan member check. Analisis data yaitu kondensasi data, penyajian data, dan penarikan kesimpulan. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa: 1) Bentuk penggunaan media pembelajaran digital dalam meningkatkan minat belajar siswa di SMA Negeri 2 Majene, yaitu dengan bentuk power point, video pembelajaran dan aplikasi media sosial. 2) Faktor penghambat penggunaan media pembelajaran digital dalam meningkatkan minat belajar siswa di SMA Negeri 2 Majene yaitu: a) pengalaman guru, dan b) Fasilitas sekolah yang terbatas (wifi dan lcd).

 


Keywords


Media; pembelajaran digital; minat belajar

Full Text:

PDF

References


Abdurrahim, A. (2021). Analisis Faktor-faktor yang Mempengaruhi Motivasi Kerja Guru IPS di SMP. PANDAWA, 3(2), 290–302.

Azisah, N. R., & Syukur, M. (2020). Strategi guru dalam penerapan pembelajaran kontekstul abad 21 di ma ddi takkalasi. Jurnal Sosialisasi: Jurnal Hasil Pemikiran, Penelitian Dan Pengembangan Keilmuan Sosiologi Pendidikan, 2, 58–65.

Bujuri, D. A., Sari, M., Handayani, T., & Saputra, A. D. (2023). Penggunaan media sosial dalam pembelajaran: analisis dampak penggunaan media Tiktok terhadap motivasi belajar siswa di Sekolah Dasar. Jurnal Ilmiah Pendidikan Dasar, 10(2), 112–127.

Fauziah, Y. (2020). Metode Pembelajaran Berbasis Web (E-Learning) Dalam Proses Belajar Mengajar Secara Virtual. Jurnal Terapung: Ilmu-Ilmu Sosial, 2(2).

Febrita, Y., & Ulfah, M. (2019). Peranan media pembelajaran untuk meningkatkan motivasi belajar siswa. Diskusi Panel Nasional Pendidikan Matematika, 5(1).

Firmansyah, R. (2020). Pengaruh Blended Learning terhadap hasil belajar PAI peserta didik kelas X SMAN 8 Bandar lampung. UIN Raden Intan Lampung.

Ilato, R., & Payu, B. R. (2020). Pengaruh pemanfaatan teknologi informasi terhadap minat belajar siswa. Jambura Economic Education Journal, 2(2), 70–79.

Ketut, W. I. (2022). Inovasi Pembelajaran Berbasis Digital: Digital-Based Learning Innovation. PROSPEK, 1(1), 15–24.

Magdalena, I., Hidayah, A., & woro Astuti, A. (2020). Peran kinerja guru dalam meningkatkan prestasi belajar siswa sekolah dasar. Nusantara, 2(3), 383–392.

Mulyati, T., Kusumadewi, R. F., & Ulia, N. (2021). Pembelajaran Interaktif Melalui Media Komik Sebagai Solusi Pembelajaran Dimasa Pandemi. Pedagogi: Jurnal Penelitian Pendidikan, 8(1).

Nalurita, R. R. (n.d.). Using Learning Videos to Improve Student Learning Motivation. Social, Humanities, and Educational Studies (SHES): Conference Series, 4(6), 142–146.

Nisa, K., Awaru, A. O. T., Iqsan, N., Hidayah, R. M. W., & Mumang, A. B. (2023). Pengaruh Model Pembelajaran Discovery Learning Terhadap Hasil Belajar Pada Mata Pelajaran Sosiologi Di Kelas Xii Ips Sman 9 Gowa. Jurnal Pendidikan Indonesia, 4(9), 984–995.

Sakiah, N. A., & Effendi, K. N. S. (2021). Analisis kebutuhan multimedia interaktif berbasis PowerPoint materi aljabar pada pembelajaran matematika SMP. JP3M (Jurnal Penelitian Pendidikan Dan Pengajaran Matematika), 7(1), 39–48.

Tahrim, T., Patawari, F., Tanal, A. N., Nurjanah, S., Hilir, A., & Rahmat, S. (2021). Inovasi Model Pembelajaran. EDU PUBLISHER.

Yasir, A., Rahmah, S. A., & Antares, J. (2021). Pemanfaatan Video Pembelajaran Karate INKANAS Menggunakan Aplikasi Adobe Premier Pro 2019. Jurnal SAINTIKOM (Jurnal Sains Manajemen Informatika dan Komputer), 20(2), 105–110.

Yuanta, F. (2020). Pengembangan media video pembelajaran ilmu pengetahuan sosial pada siswa sekolah dasar. Trapsila: Jurnal Pendidikan Dasar, 1(02), 91–100.

Yudanti, C. (2021). Peran Guru dalam Membina Karakter Siswa Peduli Lingkungan pada Program Bebas Sampah di Sekolah Dasar Alam Mahira Kota Bengkulu. IAIN BENGKULU.


Article Metrics

Abstract view : 619 times | PDF view : 76 times

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.