Analisis Ketahanan Pedagang Ikan Tradisional Di Pasar Ulak Karang Di Kota Padang

Irwan Irwan(1*), Zusmelia Zusmelia(2), Felia Siska(3), Oktia Aninia Pitri(4), Cici Yulia Pitri(5), Fauzia Faita(6), Amirullah Amirullah(7),

(1) Universitas PGRI Sumatera Barat
(2) Universitas PGRI Sumatera Barat
(3) Universitas PGRI Sumatera Barat
(4) Universitas PGRI Sumatera Barat
(5) Universitas PGRI Sumatera Barat
(6) Universitas PGRI Sumatera Barat
(7) Universitas Negeri Makasar
(*) Corresponding Author




DOI: https://doi.org/10.26858/sosialisasi.v1i1.42759

Abstract


Meski para pedagang mengetahui bahwa pengunjung pasar semakin sedikit, namun masih ada beberapa pedagang yang tetap berdagang di pasar. Namun masih ada pedagang yang tetap berdagang di pasar. Terutama para pedagang ikan tradisional. Ketangguhan para pedagang ini merupakan hal yang menarik. Tujuan dari penelitian ini adalah menganalisis ketahanan pedagang ikan tradisional di pasar ulak karang kota Padang. Jenis penelitian yang digunakan adalah deskriptif dengan menggunakan pendekatan kualitatif. Metode pengumpulan data dalam penelitian ini menggunakan beberapa cara yaitu wawancara mendalam, observasi non partisipan, dan pengumpulan data dokumen. Cara mendapatkan informan dalam penelitian ini dengan teknik porposis sampling. Hal ini mempertimbangkan dan menetapkan kriteria sebagai informan dalam penelitian ini. Unit analisis penelitian ini adalah pedagang ikan di pasar ulak karang yang tetap bertahan meski pengunjung pasar sedikit dan semakin sepi. Analisis dokumen dalam penelitian ini menggunakan model Miles dan Huberman. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa Pasar Ulak Karang semakin sedikit pengunjungnya, berbeda dengan pasar lainnya. Namun, meski para pedagang sudah tahu dan dalam keadaan sepi pengunjung, para pedagang tetap nekad dan eksis untuk tetap berdagang di pasar. Terlihat bahwa pedagang ikan memiliki beberapa hal sebagai bentuk ketahanan dalam berdagang yaitu ada yang memiliki usaha sampingan (pekerjaan lain), membuka dagangan ikan mandiri di rumah, dan berdomisili dekat dengan lokasi pasar.


Keywords


Pedagang Ikan; Ketahanan; Pasar Tradisional

Full Text:

PDF

References


Choirun Niswah. (2016). No Title. BIOILMI, 2(uji kandungan formalinpada ikan asin di pasar km 5 palembang), 122.

Dhyanasaridewi, I. G. A. D. (2020). Analisis Digitalisasi Industri, Penciptaan Kesempatan Kerja Dan Tingkat Pengangguran Terbuka Di Indonesia. Jurnal Komplesitas, IX(11), 26–39.

Hafis, A. (n.d.). Petani Ke Pengrajin Batu Bata Di Dusun Dasan Baru. 1–20.

Halim, A. (2020). Pengaruh Pertumbuhan Usaha Mikro, Kecil Dan Menengah Terhadap Pertumbuhan Ekonomi Kabupaten Mamuju. Jurnal Ilmiah Ekonomi Pembangunan, 1(2), 157–172. https://stiemmamuju.e-journal.id/GJIEP/article/view/39

Irwan. (2015). STRATEGI BERTAHAN HIDUP PEREMPUAN PENJUAL BUAH-BUAHAN (Studi Perempuan di Pasar Raya Padang Kecamatan Padang Barat Kota Padang Propinsi Sumatera Barat). Humanus, 13(3), 1576–1580.

Irwan. (2018). Relevansi Paradigma Positivistik dalam Penelitian Sosiologi Pedesaan. Jurnal Ilmu Sosial, 17(1), 21–38.

Irwan, I., Mesra, R., Hamsah, H., Kuswanti, A., Febriani, E. A., Zusmelia, Z., & Siska, F. (2022). Life Survival, Social Network, and Social Capita Matrilineal of Minangkabau Women Street Vendors during Covid-19 Pandemic in West Sumatera. Jurnal Ilmu Sosial Dan Humaniora, 11(1), 126–135. https://doi.org/10.23887/jish.v11i1.40238

Irwan, I., Siska, F., Zusmelia, Z., & Meldawati, M. (2022). Analisis perubahan peran dan fungsi keluarga pada masyarakat Minangkabau dalam teori feminisme dan teori kritis. Satwika : Kajian Ilmu Budaya Dan Perubahan Sosial, 6(1), 191–205. https://doi.org/10.22219/satwika.v6i1.19383

Irwan, I., Zusmelia, Z., Siska, F., Elvawati, E., & Melia, Y. (2022). Collaborative Governance and Strengthening Household Resilience in Faching Disaster at Ciliwung Riverbank, Jakarta City. Humanus, 237–248. https://doi.org/10.24036/humanus.v21i2.115709

Irwan, I., Zusmelia, Z., Siska, F., Mazya, T. M., Elvawati, E., & Siahaan, K. W. A. (2022). Analysis of Relationship Between Conversational Media Applications and Social Media with Social Capital in Disaster Mitigation at the area of Bogor Regency, Indonesia. International Journal of Multidisciplinary: Applied Business and Education Research, 3(7), 1434–1442. https://doi.org/10.11594/ijmaber.03.07.22

Irwan, M, L. K., Muljono, P., & Yonvitner. (2019). Strengthening the Solidarity Through Social Media Networks in Communities at The Ciliwung Riverbank. Komunitas: International Journal of Indonesian Society and Culture, 11(2), 188–194. https://doi.org/10.15294/komunitas.v11i2.20606

Lili Marlinah. (2017). No Title. Cakrawalla, XVII(MENINGKATKAN KETAHANAN EKONOMI NASIONAL MELALUI PEREKMBANGAN EKONOMI KREATIF), 258.

Miles B Matthew, A. M. H. (1992). Analisis Data Kualitatif: Buku Sumber Tentang Metode-Metode Baru. UI Press.

Nufus, H., & Husen MR, M. (2022). Perubahan Mata Pencaharian Nelayan dari Mencari Ikan menjadi Pelayan Pariwisata. Jurnal Sosiologi Dialektika Sosial, 7(2), 124. https://doi.org/10.29103/jsds.v1i2.5120

Sugiharto, E., Sosial, J., Fpik, E. P., & Samarinda, U. (2007). Tingkat Kesejahteraan Masyarakat Nelayan Desa Benua Baru Ilir Berdasarkan Indikator Badan Pusat Statistik. Epp, 4(2), 32–36.

Suryani1, Yosi, R. R. (2019). Pengaruh Penilaian Masyarakat terhadap Kondisi Eksisting Pasar Tradisional yang Dikelola oleh Pemerintah Kota Padang. 25(8), 90–98.

Widodo, T. (2013). No Title. Administrasi Negara, 1(STUDI TENTANG PERANAN UNIT PASAR DALAM PENGELOLAAN SAMPAH DI PASAR MERDEKA), 28.

Zusmelia Zusmelia, Ansofino Ansofino, Irwan Irwan, Jimi Ronald, R. S. (2022). EKONOMI KREATIF DAN ENTREPRENEURSHIP SUMATRA BARAT (pp. 1–70). Depublish.


Article Metrics

Abstract view : 185 times | PDF view : 54 times

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.