Strategi Pengelolaan Kelas dalam Meningkatkan Keaktifan Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran Sosiologi di SMAN 1 Maros

Usnawati Usnawati(1*), Supriadi Torro(2),

(1) Universitas Negeri Makassar
(2) Universitas Negeri Makassar
(*) Corresponding Author




DOI: https://doi.org/10.26858/sosialisasi.v1i3.39170

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui 1) Strategi pengelolaan kelas guru dalam meningkatkan keaktifan belajar siswa pada mata pelajaran sosiologi di SMA Negeri 1 Maros, 2) Faktor pendukung dalam melaksanakan startegi pengelolaan kelas dala meningkatkan keaktifan belajar siswa pada mata pelajaran sosiologi di SMA Negeri 1 Maros. Jumlah informan dalam penelitian ini sebanyak 7 orang yang ditentukan melalui teknik purposive sampling dengan kriteria informan yaitu kepala sekolah SMA Negeri 1 Maros, guru mata pelajaran sosiologi di SMA Negeri 1 Maros, wali kelas dan siswa jurusan IPS. Teknik pengeumpulan data yang dilakukan yaitu observasi, wawancara, dan dokumentasi. Teknik pengabsahaan data menggunakan member check. Teknik analisis data yaitu kondensasi data, penyajian data, dan penarikan kesimpulan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa; 1) Strategi pengelolaan kelas guru dalam meningkatkan keaktifan belajar siswa pada mata pelajaran sosiologi di SMA Negeri 1 Maros antara lain; a) penataan lingkungan belajar. b) cara pengajaran guru. c) mengatur perilaku dan memberikan motivasi kepada siswa. 2) Faktor pendukung antara lain; Sarana dan prasarana, SDM, dan Siswa.

Keywords


Strategi pengelolaan kelas; guru; dan siswa

Full Text:

PDF

References


Alfaris, A. A. (2019). Bimbingan Konseling Islam dengan Terapi Realitas dalam Mengurangi Gangguan Kepribadian Mahasiswi di Fakultas Dakwah dan Komunikasi Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya. UIN Sunan Ampel Surabaya.

Arif, M. F., Praherdhiono, H., & Adi, E. (2019). Pengembangan Video Pembelajaran IPA Materi Gaya Untuk Siswa Sekolah Dasar. Jurnal Kajian Teknologi Pendidikan, 2(4), 329–335.

Arifin, S. (2017). Peran Guru Pendidikan Jasmani Dalam Pembentukan Pendidikan Karakter Peserta Didik. Multilateral: Jurnal Pendidikan Jasmani Dan Olahraga, 16(1).

Djamarah, S. B., & Zain, A. (2006). Strategi belajar mengajar. Jakarta: Rineka Cipta, 46.

Efendi, R., & Gustriani, D. (2022). Manajemen kelas di sekolah dasar. Penerbit Qiara Media.

Erwinsyah, A. (2017). Manajemen kelas dalam meningkatkan efektifitas proses belajar mengajar. TADBIR: Jurnal Manajemen Pendidikan Islam, 5(2), 87–105.

Hamdayama, J. (2022). Metodologi pengajaran. Bumi Aksara.

Hanafiah, N., & Suhana, C. (2009). Konsep strategi pembelajaran. Bandung: Refika Aditama.

Hasugian, A. (2022). Modernisasi Masjid: Analisis Tindakan Sosial Pemasangan Wifi pada Masjid Di Kota Kediri. Jurnal Riset Agama, 2(1), 91–99.

Lenasari, R. (2013). Hubungan persepsi siswa terhadap keterampilan guru dalam mengelola kelas dengan hasil belajar pendidikan agama islam siswa kelas VII SMP Negeri 3 Padangsidimpuan. IAIN Padangsidimpuan.

Mekarisce, A. A. (2020). Teknik pemeriksaan keabsahan data pada penelitian kualitatif di bidang kesehatan masyarakat. Jurnal Ilmiah Kesehatan Masyarakat: Media Komunikasi Komunitas Kesehatan Masyarakat, 12(3), 145–151.

Nugraha, M. (2018). Manajemen kelas dalam meningkatkan proses pembelajaran. Tarbawi: Jurnal Keilmuan Manajemen Pendidikan, 4(01), 27–44.

Sopian, A. (2016). Tugas, peran, dan fungsi guru dalam pendidikan. Raudhah Proud To Be Professionals: Jurnal Tarbiyah Islamiyah, 1(1), 88–97.

Syarifah, L. (2021). Keterampilan guru dalam pengelolaan kelas pada pembelajaran tematik Kelas VI C di MIN 1 Lamongan, Blawirejo Kedungpring Lamongan. UIN Sunan Ampel Surabaya.

Warif, M. (2019). Strategi Guru Kelas dalam Menghadapi Peserta Didik yang Malas Belajar. TARBAWI: Jurnal Pendidikan Agama Islam, 4(01), 38–55.


Article Metrics

Abstract view : 122 times | PDF view : 31 times

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.