Strategi Melangsungkan Hidup Pengamen Badut di Kecamatan Balikpapan Selatan Kota Balikpapan

Muhammad Syahril Arifuddin(1*), Ashari Ismail(2), Firdaus W Suhaeb(3),

(1) Universitas negeri makassar
(2) c
(3) Program Studi Sosiologi, fakultas Ilmu Sosial dan Hukum
(*) Corresponding Author




DOI: https://doi.org/10.26858/sosialisasi.v1i2.35795

Abstract


Penelitian ini bermaksud untuk mengetahui, 1) Strategi aktif pengamen badut di Kecamatan Balikpapan Selatan  Kota Balikpapan dalam melangsungkan hidupnya, 2)Strategi pasif pengamen badut di Kecamatan Balikpapan Selatan   Kota Balikpapan dalam melangsungkan hidupnya, 3) Strategi jaringan pengamen badut di Kecamatan Balikpapan Selatan Kota Balikpapan dalam melangsungkan hidupnya. Jenis penelitian ini merupakan penelitian kualitatif melalui penentuan dalam topik penelitiaan melalui teknik purpsive sampling. Teknik pengambilan data di lapangan dengan cara yaitu observasi, wawancara, dan dokumentasi yang dipakai untuk menemukan data konkret atau yang nyata dan berkaitan dengan permasalahan yang menjadi topik penelitian ini. Hal yang didapatkan dalam penelitian ini mengarahkan bahwa: 1) strategi aktif yang dilakukan pengamen badu di Kecamatan Balikpapan Selatan Kota Balikpapan dalam melangsumgkam hidupnya yaitu (a) menambah jam kerja terkhusus hari sabtu dan minggu atau hari libur nasional. 2) strategi pasif yang dilakukan pengamen badut di Kecamatan Balikpapan Selatan  Kota Balikpapan dalam melangsumgkam hidupnya yaitu (a) meminimalisir pengeluran kebutuhan sehari-hari, Pengamen badut yang tinggal bersama keluarganya biasanya pengeluaran hidupnya dalam sebulan kurang lebih 1.000.000. Pengamen badut yang yang masih tinggal sendiri di Balikpapan dalam sebulan biasanya pengeluarannya sampai 800.000, selain itu biasanya mereka juga mengirimkan uang kepada orang tuanya yang berada di kampung halamannya. 3) strategi pasif yang dilakukan pengamen badu di Kecamatan Balikpapan Selatan  Kota Balikpapan dalam melangsumgkam hidupnya yaitu (a) meminjam uang dengan keluarga dekat, tetangga atau teman kerabat.


Keywords


Strategi Melangsungkan Hidup; Pengamen Badut; Badut Jalanan

Full Text:

PDF

References


Aditiya, L. M. (2020). 10 Kota Terkaya di Indonesia. Www.Goodnewsfromindonesia.Id. https://www.goodnewsfromindonesia.id/2020/06/11/ini-dia-deretan-kota-paling-makmur-di-indonesia-menurut-pdrb-per-kapita-2018-kotamu-urutan-berapa

Chairunnisa, S. (2021). Inilah Rincian Biaya Hidup Di Balikpapan Per Orang Untuk Satu Bulan. Benarkah Semahal Itu? 99.Co/Id. https://www.99.co/blog/indonesia/rincian-biaya-hidup-di-balikpapan/

Gajimu.com/garmen. (2021). UMP/UMK Kaltim. Gajimu.Com. https://gajimu.com/garmen/gaji-pekerja-garmen/gaji-minimum/ump-umk-kaltim

Heriani. (2021). Hasil Sensus Penduduk 2020, Jumlah Penduduk Balikpapan Bertambah 130.739 Jiwa. Https://Kaltim.Tribunnews.Com. https://kaltim.tribunnews.com/2021/01/27/hasil-sensus-penduduk-2020-jumlah-penduduk-balikpapan-bertambah-130739-jiwa

Hidir, A., & Si, M. (2017). Strategy To Survive Motor Boat Withdrawal in Kampung Pinang Sebatang Tualang District Siak Regency. Jom FISIP, 4(2), 1–14.

Maulana, I. (2022). Badut pengamen terjaring razia Satpol PP di Sukoharjo, ternyata segini penghasilannya. Sonora.Id. https://www.sonora.id/read/423131104/badut-pengamen-terjaring-razia-satpol-pp-di-sukoharjo-ternyata-segini-penghasilannya

Maulana, M. (2019). Standar Hidup Layak Balikpapan Bakal Naik, Ongkos Hidup Makin Mahal! Kaltim.Idntimes.Com. https://kaltim.idntimes.com/news/kaltim/muhammad-maulana-3/standar-hidup-layak-balikpapan-bakal-naik-ongkos-hidup-makin-mahal/2

Nurdiani, N. (2014). Teknik Sampling Snowball dalam Penelitian Lapangan. ComTech: Computer, Mathematics and Engineering Applications, 5(2), 1110. https://doi.org/10.21512/comtech.v5i2.2427

Pemerintah. (2011). wilayah administrasi kota Balikpapan. Web.Balikpapan.Go.Id. htttp://web.balikpapan.go.id/detail/read/96

Riadi, M. (2020). kemandirian (pengertian aspek, jenis, ciri, tingkatan dan faktor yang mempengaruhi). Kajianpustaka.Com. https://www.kajianpustaka.com/2020/06/kemandirian-pengertian-aspek-jenis-ciri.html?m=1

Riyadi, A. (2021). Pengemis di Balikpapan Meningkat, Modus Badut Paling Banyak. RRI.CO.ID. https://rri.co.id/samarinda/kaltim/daerah/1273954/pengemis-di-balikpapan-meningkat-modus-badut-paling-banyak

Turama, A. R. (2018). FORMULASI TEORI FUNGSIONALISME STRUKTURAL TALCOTT PARSONS Akhmad. Jurnal Univeristas Sriwijaya, 58–69.


Article Metrics

Abstract view : 444 times | PDF view : 78 times

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.