PKM PENDAMPINGAN PENGELOLAAN WEBSITE DI TAMAN PAUD DOA IBU FIP UNM

Sumarlin Mus(1*), Sitti Habibah(2), Andi Nurcohmah(3),

(1) Jurusan Administrasi Pendidikan, Fakultas Ilmu Pendidikan, Universitas Negeri Makassar
(2) Jurusan Administrasi Pendidikan, Fakultas Ilmu Pendidikan, Universitas Negeri Makassar
(3) Jurusan Administrasi Pendidikan, Fakultas Ilmu Pendidikan, Universitas Negeri Makassar
(*) Corresponding Author



Abstract


Abstrak. Mitra Program Kemitraan Masyarakat (PKM) ini adalah Taman Paud Doa Ibu FIP UNM. Masalah yang terjadi di sekolah taman PAUD Doa Ibu FIP UNM yaitu Pemberian informasi terkadang terkendala dari siswa itu sendiri yang belum bisa memahami informasi secara utuh sehingga sering terjadi persepsi yang salah dari orang tua para siswa. Permasalahan seperti ini mengakibatkan kurangnya efektivitas dalam penyampaian informasi yang memakan banyak waktu dan tenaga. Maka dari itu dirasa sekolah tersebut perlu mempunyai website sekolah sebagai alternatif berlangsungnya proses pemberian informasi kepada pihak-pihak yang membutuhkan. Selain itu, karena sekolah masih tergolong baru beroperasi sehingga mebutuhkan sosialisasi untuk menarik peserta didik untuk masuk di TK Taman PAUD Doa Ibu FIP UNM.. Hasil yang dicapai adalah (1) Mitra memiliki pengetahuan tentang website. (2) Mitra memiliki keterampilan mendesain dan memasang asesoris baju bodo. (3) Mitra memiliki kemampuan dalam mengatur dan endesain website sebagai sarana informasi. (4) System informasi sekolah sudah mulai terbangun untuk meningkatkan akreditasi sekolah.

 

Kata kunci: Pengelolaan Website


Full Text:

PDF

References


Hanif, R. (n.d.). Mengembangkan Website Berbasis Wordpress—PDF Free Download. Retrieved February 25, 2020, from https://docplayer.info/60448006-Mengembangkan-website-berbasis-wordpress.html

Mahendra, F., & Supriyono, H. (2016). Perancangan Website Sekolah SLB N Salatiga Dengan Wordpress [PhD Thesis]. Universitas Muhammadiyah Surakarta.

Moehammad Alghozaly, H. (2014). Pengembangan Website Sekolah dengan Menggunakan Wordpress CMS (Content Management Sysetem) sebagai Alternatif Pemberian Informasi di SDNegeri Jatisari Semarang [PhD Thesis]. Universitas Negeri Semarang.

Setiabudi, D. A., & Supriyono, H. (2016). Rancang Bangun Website Smk Al-Ishlah Pulokulon Menggunakan Content Management System Wordpress [PhD Thesis]. Universitas Muhammadiyah Surakarta.

Susanto, A., & Supriyono, H. (2016). Perancangan Website Sekolah SMK Al-Islam Surakarta Dengan Wordpress [PhD Thesis]. Universitas Muhammadiyah Surakarta.


Article Metrics

Abstract view : 52 times | PDF view : 7 times

Refbacks

  • There are currently no refbacks.