PKM PELATIHAN DIALOG SOCRATES SEBAGAI MEDIA BIMBINGAN PRIBADI SOSIAL BAGI GURU MGBK SMA/SMK KAB. SIDRAP

Abdullah Sinring(1*), Nur Fadhilah Umar(2),

(1) Jurusan Psikologi Pendidikan dan Bimbingan, Fakultas Ilmu Pendidikan, Universitas Negeri Makassar
(2) Jurusan Psikologi Pendidikan dan Bimbingan, Fakultas Ilmu Pendidikan, Universitas Negeri Makassar
(*) Corresponding Author



Abstract


Abstrak. Mitra Program Kemitraan Masyarakat (PKM) ini adalah Guru MGBK SMA/SMK Kab. Sidrap. Kondisi Pandemi Covid-19 menyebabkan timbulnya berbagai permasalahan siswa yang didominasi oleh masalah pribadi sosial, upaya-upaya telah dilakukan guru BK untuk membantu siswa menyelesaikan masalah pribadi sosialnya khususnya guru BK SMA/SMK yang ada di kabupaten Sidrap. Guru BK mengalami kendala dengan metode bimbingan atau layanan yang  tepat digunakan di era new normal. Sehingga terdapat beberapa permasalahan yang dialami mitra yakni: (1) pelaksanaan layanan BK yang masih didominasi oleh bimbingan belajar, (2) pelaksanaan layanan pribadi sosial hanya menggunakan metode ceramah untuk segala situasi. Sasaran pelatihan ini adalah guru MGBK SMA/SMA Kab. Sidrap. Metode yang digunakan adalah: perencanaan, tindakan, observasi, refleksi dan evaluasi, pendampingan.. Hasil yang dicapai adalah (1) pemahaman mitra terkait penggunaan dialog socrates sebagai layanan pribadi sosial siswa di sekolah meningkat, (2) mitra mampu mengembangkan dan mempraktekkan metode dialog socrates sebagai metode bimbingan pribadi sosial.

 

Kata kunci: Pelatihan, dialog socrates, media bimbingan, pribadi social, Guru BK

Full Text:

PDF

References


Carey, T. A., & Mullan, R. J. (2004). What is Socratic questioning? Psychotherapy: Theory, Research, Practice, Training, 41(3), 217.

Clark, G. I., & Egan, S. J. (2015). The Socratic method in cognitive behavioural therapy: a narrative review. Cognitive Therapy and Research, 39(6), 863–879.

Fatwa, A. (2020). Pemanfaatan teknologi pendidikan di era new normal. Indonesian Journal of Instructional Technology, 1(2).

Hendrik, W. (2019). LAYANAN KONSELING SEBAYA DALAM MEMBANTU MENYELESAIKAN MASALAH MAHASISWA (Studi Kasus Jurusan Bimbingan Penyuluhan Islam Fakultas Dakwah dan Komunikasi). UIN Raden Fatah Palembang.

Saputra, N. M. A., & Muharammah, N. W. (2020). Peran layanan bimbingan dan konseling sebagai internalisasi kemampuan adaptasi peserta didik pada era new normal. Prosiding Seminar Bimbingan Dan Konseling, 75–79.

Sari, P., Bulantika, S. Z., Utami, F. P., & Kholidin, F. I. (2020). Pengaruh Manajemen Stress dan Kelola Emosi Terhadap Tingkat Kecemasan Siswa di Masa New Normal. Bulletin of Counseling and Psychotherapy, 2(2), 62–67.

Sitompul, F. B. P. (2020). Tantangan School From Home (Sfh) Di Era Adaptasi Kebiasaan Baru (New Normal) Untuk Smk. Jurnal Pendidikan Teknik Mesin, 7(2), 144–149.

Widodo, H., Sari, D. P., Wanhar, F. A., & Julianto, J. (2021). Pengaruh Pemberian Layanan Bimbingan dan Konseling Terhadap Komunikasi Interpersonal Siswa SMK. Edukatif: Jurnal Ilmu Pendidikan, 3(4), 2168–2175.


Article Metrics

Abstract view : 53 times | PDF view : 8 times

Refbacks

  • There are currently no refbacks.