PKM. LIMBAH KANTONG PLASTIK DAN BOTOL BEKAS MENJADI PRODUK KERAJINAN TANGAN

Aswar Aswar(1*), Muhlis Lugis(2), Fauziah Fauziah(3),

(1) Fakultas Seni dan Desain Universitas Negeri Makassar
(2) Fakultas Seni dan Desain Universitas Negeri Makassar
(3) Fakultas Seni dan Desain Universitas Negeri Makassar
(*) Corresponding Author



Abstract


Abstrak Pelaksanaan Program Kemitraan Masyarakat (PKM) pada guru aktif di SDN 6 Balombong masalahnya ialah, (1) Guru belum memiliki kelompok binaan yang dibuat secara terorganisir, (2) Waktu yang digunakan setiap hari tidak berorientasi pada kegiatan-kegiatan yang produktif, (3) Kurangnya pemahaman tentang pemanfaatan limba plastik. Target eksternal pelatihan ialah pemanfaatan limbah plastik oleg guru guru aktif SDN 6 Balombong. Metode yang digunakan ialah ceramah, demonstrasi, diskusi, tanya jawab, dan mitra pendamping. Hasil yang dicapai ialah (1) guru-guru yang dilatih menjadi kelompok binaan, (2) guru memanfaatkan waktu efektif diluar jam formal sekolah, (3)  Guru membuat produk kerajinan dalam bentuk pewadahan dan vas bunga dengan memanfaatkan limbah kantong plastik. Dalam pelitahan ini disimpulkan bahwa peserta pelatihan (guru-guru aktif) dapat memanfaatkan waktunya di luar wktu efektif sekolah untuk membuat produk kerajinan dalam bentuk pewadahan dan vas bunga dengan memanfaatkan limbah kantong plastik dan botol bekas.

Kata Kunci: Limbah, Teknik Produksi, Fungsi, Guru


Full Text:

PDF

References


________ (2018, 08 Kamis). Denah Lokasi Mitra Usaha.Retrieved 08 Kamis, 2018, from www.google.co.in/maps : https://www.google.co.in/maps

Entin. (2017). Desain Produk Fungsional. Bandung: Yayasan Gema Rakyat Semesta Bandung.

________2020 Pewadahan dan vas bunga(online) https://www.youtube.com/ watch?v=S0UNC4A-6kc

LP2M. (2021). Panduan PNBP penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat . Makassar: LP2M-UNM.

LP2M. (2021). Panduan PNBP penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat . Makassar: LP2M-UNM.

Rahman, S. (2017, Juli Kamis). Fokus Metro Sulbar. Retrieved November Jumat, 2022, from tumpukan-sampah-di-majene-jadi-sorotan.html: https://www.fokusmetrosulbar.com/2017

Sofiana, Y. (2010). Pemanfaatan Limbah Plastik Sebagai Alternatif Bahan Plastik (Upholstery) Pada Produk Interior. Humaniora Vol.1 No.2 Oktober 2010: 331-337, Vol.1 No.2 331-337.


Article Metrics

Abstract view : 54 times | PDF view : 8 times

Refbacks

  • There are currently no refbacks.