PKM Literasi Keuangan

Nurdiana Nurdiana(1*), Andi Sawe Riesso(2), Muhammad Hasan(3), Mustari Mustari(4), Nurjannah Nurjannah(5),

(1) Universitas Negeri Makassar
(2) Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Pembangunan Indonesia
(3) Universitas Negeri Makassar
(4) Universitas Negeri Makassar
(5) Universitas Negeri Makassar
(*) Corresponding Author



Abstract


Abstrak. Mitra Program Kemitraan Komunitas (PKM) ini adalah Kelompok Tani, Kecamatan Kulo, Kabupaten Sidrap. Adapun permasalahan prioritas yang mendasari kegiatan pelatihan ini adalah (1) Rendahnya tingkat literasi keuangan pada petani sehingga cenderung berperilaku konsumtif. Dan (2) Rendahnya tingkat pengetahuan petani terhadap lembaga keuangan sehingga tingkat penggunaan produk lembaga keuangan juga rendah. Metode yang digunakan adalah ceramah, demonstrasi, diskusi, tanya jawab, dan mitra pendamping. Hasil yang dicapai adalah (1) Mitra memiliki pengetahuan terkait tingkat literasi keuangan petani dan cenderung berperilaku rasional dalam berkonsumsi. Dan (2) Mitra memiliki kemampuan untuk menggunakan produk lembaga keuangan yang tinggi.

 

Kata kunci: Literasi Keuangan


Full Text:

PDF

References


Fatmawati, F., Arisah, N., Ampa, A. T., Ahmad, M. I. S., & Hasan, M. (2021, August). Perilaku Ekonomi Rumah Tangga Keluarga Pelaku UMKM di Masa Pandemi COVID-19. In Seminar Nasional Teknologi Pendidikan (Vol. 1, No. 1, pp. 12-23).

Hasan, M., Dzakiyyah, A., Kumalasari, D. A., Safira, N., & Aini, S. N. (2021). Transformasi Digital UMKM Sektor Kuliner Di Kelurahan Jatinegara, Jakarta Timur. Jurnal Bisnis dan Kewirausahaan, 17(2), 135-150.

Hasan, M., Walenta, A. S., Tahir, J., & Haeruddin, M. I. M. (2020). Entrepreneurship education, intention, and self efficacy: an examination of knowledge transfer within family businesses. Entrepreneurship and Sustainability Issues, 8(1), 526.

Nurdiana, N., Hasan, M., Arisah, N., Riesso, A. S., & Hasanah, D. F. (2020). An Analysis of the Effect of Economic Growth, Inflation, and Open Unemployment on Poverty in South Sulawesi Province. Journal of Research in Business and Management, 8(9), 14-17.

Rahmawati, Juliana. (2016). Analisis Faktor Yang Mempengaruhi Tingkat Literasi Keuangan Syariah Pada Pelaku UMKM Di Daerah Istimewa Yogyakarta. Universitas Muhammadiyah Yogyakarta

Shobah, Nurus. (2017). Analisis Literasi Keuangan Syariah Terhadap Penggunaan Jasa Perbankan Syariah Sebagai Upaya Meningkatkan Sharia Financial Inclusion (Studi pada Mahasiswa Ekonomi Syariah UIN Sunan Ampel Surabaya). Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya.

Thaief, I., & Nurdiana, N. (2019, December). Peran Kompensasi dalam Meningkatkan Kinerja Karyawan PTP Nusantara XIV Gula Takalar Dengan Motivasi Kerja Sebagai Variabel Intervening. In Seminar Nasional LP2M UNM.

Rijal, S., Ahmad, M. I. S., Arisah, N., Nurdiana, N., & Hasan, M. (2021, August). Kajian Peluang dan Tantangan UMKM: Sanggupkah Sektor Kuliner Bertahan di Masa Pandemi COVID-19?. In Seminar Nasional Teknologi Pendidikan (Vol. 1, No. 1, pp. 115-125).

Wijayanti,Grisvia Agustin & Farida Rahmawati. (2016). Pengaruh Jenis Kelamin, Ipk, dan Semester Terhadap Literasi Keuangan Mahasiswa Prodi S1 Ekonomi Pembangunan Universitas Negeri Malang. Jurnal pembangunan ekonomi


Article Metrics

Abstract view : 459 times | PDF view : 350 times

Refbacks

  • There are currently no refbacks.