PKM Pelatihan Penilaian Status Gizi Melalui Metode Survei Konsumsi Pangan

Rusli Rusli(1*), Sarifin Sarifin(2), Sufitriono Sufitriono(3),

(1) Universitas Negeri Makassar
(2) Universitas Negeri Makassar
(3) Universitas Negeri Makassar
(*) Corresponding Author



Abstract


Abstrak. Mitra program kemitraan masyarakat (PKM) ini adalah mahasiswa Program Studi Gizi Fakultas Ilmu Keolahragaan Universitas Negeri Makassar. Permasalahan mitra adalah: (1) Kurangnya pengetahuan mitra dalam penilaian konsumsi makanan pada tingkat kelompok, rumah tangga, dan perorangan, (2) Kuranngnya pengetahuan mitra mengenai bentuk kegiatan penilaian konsumsi makanan pada tingkat kelompok, rumah tangga, dan perorangan. Metode yang digunakan adalah: ceramah, demonstrasi, diskusi, tanya jawab, dan mitra pendamping. Hasil yang dicapai adalah (1) mitra memiliki pengetahuan dalam penilaian konsumsi makanan pada tingkat kelompok, rumah tangga, dan perorangan, (2) mitra memiliki keterampilan mengenai bentuk kegiatan penilaian konsumsi makanan pada tingkat kelompok, rumah tangga, dan perorangan.

 

Kata kunci: penilaian, konsumsi, dan makanan

Full Text:

PDF

References


Almatsier, Sunita., S. Soetardjo dan M. Soekarti. 2011. Gizi Seimbang Dalam Daur Kehidupan. Gramedia Pustaka Utama, Jakarta.

Arisman, 2009. Gizi Dalam Daur kehidupan. Edisi 2. EGC, Jakarta.

Berdanier, Carolyn D., J. Dwyer & E.B. Feldman. 2008. Handbook of Nutritional and Food. Second Edition. CRC Press, New York.

Fahmida, Umi and Drupadi HS Dillon. 2007. Nutritional Assesment. SeameoTropmed RCCN UI, Jakarta Gibson, Rosalind S. 2005. Principles of Nutritional Assesment. Second Edition. Oxford University Press Inc

Gibson, Rosalinds S & Elaine L Ferguson. 2008. An Interactive 24-hours Recall for Assesing the Adequacy of iron and Zink Intakes in Developing Countries. Harves Plus, Washington.

Supariasa, I Dewa Nyoman., B. Bakri dan I. Fajar. 2012. Penilaian Status Gizi. EGC, Jakarta.


Article Metrics

Abstract view : 809 times | PDF view : 320 times

Refbacks

  • There are currently no refbacks.