Pembuatan Kebaya Modifikasi dengan Aplikasi Payet Fringe di Whulyan Attire

Shafira Prayata(1), Deny Arifiana(2*),

(1) Universitas Negeri Surabaya
(2) Universitas Negeri Surabaya
(*) Corresponding Author




DOI: https://doi.org/10.2685/homeec.v18i2.55925

Abstract


ABSTRAK – Tujuan dari penelitian ini untuk mengetahui proses dari pembuatan kebaya modifikasi dengan aplikasi payet fringe serta mengetahui hasil pembuatan kebaya modifikasi dengan aplikasi payet fringe. Metode yang peneliti gunakan dalam penelitian ini ialah penciptaan karya yang berisikan empat langkah. Yang pertama terdapat tahap pra-perancangan. Kedua, tahap perancangan. Lalu tahap ketiga yaitu tahap perwujudan. Untuk tahap terakhir yaitu tahap penyajian. Hasil dari penelitian ini adalah: Proses pembuatan kebaya modifikasi dengan aplikasi payet fringe dimulai dari pembuatan pola lalu memotong bahan, proses menjahit, hingga pembuatan aplikasi payet fringe dan terakhir penerapan aplikasi payet fringe pada kebaya modifikasi. Pemilihan karakteristik bahan menggunakan warna coklat serta aplikasi payet fringe membuat gaun terlihat modern, elegant, dan luxury.

Kata Kunci – Kebaya mofidikasi, aplikasi, payet

Full Text:

PDF

Article Metrics

Abstract view : 38 times | PDF view : 14 times

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Penerbit:
Fakultas Teknik Universitas Negeri Makassar.
Alamat redaksi : Jurusan PKK Fakultas Teknik Kampus UNM, Parangtambung Makassar 90224

 Crossref logodimensions.png