Sosialisasi Video Edukasi Dalam Rangka Menjaga Kesehatan Anak Pada Siswa Sekolah Dasar Secara Daring

Dian Kusumaningtyas(1*), Krisjentha Iffah Agustasari(2), Ratna Diana Fransiska(3), Lilik Indahwati(4), Nur Aini Retno Hastuti(5),

(1) Universitas Brawijaya
(2) Universitas Brawijaya
(3) Universitas Brawijaya
(4) Universitas Brawijaya
(5) Universitas Brawijaya
(*) Corresponding Author




DOI: https://doi.org/10.26858/publikan.v11i3.21376

Abstract


Program kesehatan di sekolah sangat penting untuk digiatkan karena siswa sekolah sebagai kelompok khusus yang membutuhkan perlindungan dari berbagai bahaya. Tujuan kesehatan sekolah difokuskan pada upaya peningkatan kesehatan dan pencegahan penyakit, mengidentifikasikan masalah kesehatan dan mencari upaya pemecahan masalah kesehatan yang ada, serta memberikan pendidikan kesehatan tentang pola hidup yang bersih dan sehat kepada siswa dan keluarga, terlebih pada masa pandemic COVID-19. Kondisi pandemic COVID-19 mengharuskan siswa sekolah untuk belajar di rumah sesuai dengan anjuran dari pemerintah untuk menghindari perkumpulan, keramaian, dan pertemuan dengan banyak orang untuk menekan angka penularan COVID-19. Sosialisasi video edukasi ini bertujuan untuk menambah informasi serta mengingatkan kembali mengenai cara menjaga kebersihan, kesehatan dan keselamatan anak agar terhindar dari dampak diabaikannya hal tersebut. Sasaran dari kegiatan ini adalah siswa Sekolah Dasar Kelas 4, 5 dan 6 yang diharapkan sudah mampu mengerti isi dari video yang diberikan. Sosialisasi dilakukan selama bulan November 2020 melalui zoom meeting, whatsapp group dan youtube. Untuk mengetahui kebermanfaatan dan tersampaikannya informasi, dilakukan evaluasi pasca sosialisasi. Hasil evaluasi menyatakan bahwa video edukasi yang dibagikan menarik, mudah dipahami sehingga dapat menambah informasi dan memotivasi siswa untuk berperilaku lebih baik.

Full Text:

PDF

References


Undang-Undang Nomor 23 Tahun 1992 tentang Kesehatan. (1992). Jakarta.

Kemenkes RI. (2013). Riset Kesehatan Dasar: RISKESDAS 2013. Jakarta: Kemenkes RI.

Kemenkes RI. (2015). Rencana Strategis Kementerian Kesehatan Tahun 2015-2019: Keputusan Menteri Kesehatan Republik Indoneisa No. HK. 02.02/MENKES/52/2015. Jakarta: Kemenkes RI.

Kemenkes RI. (2018). Rapor Kesehatanku Buku Informasi Kesehatan Peserta Didik Tingkat SD/MI. Jakarta: Kemenkes RI.

Kemenkes RI. (2020). Panduan Pelayanan Kesehatan Balita pada Masa Pandemi Covid-19 bagi Tenaga Kesehatan Revisi I Updating Edisi 22 April 2020. Jakarta: Kemenkes RI.

Stanhope, M., & Lancaster, J. (2012). Public Health Nursing: Population-Centered Health Care in the Community (6th Ed). Mosby: Maryland Heights.


Article Metrics

Abstract view : 512 times | PDF view : 0 times

Refbacks

  • There are currently no refbacks.




Copyright (c) 2021 Dian Kusumaningtyas, Krisjentha Iffah Agustasari, Ratna Diana Fransiska, Lilik Indahwati, Nur Aini Retno Hastuti

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.

Publikasi Pendidikan : Jurnal Pemikiran, Penelitian dan Pengabdian Masyarakat Bidang Pendidikan

ISSN 2548-6721 (online), ISSN 2088-2092 (print)
Email: [email protected]

Free counters!

 Creative Commons License
Publikasi Pendidikan is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

Publikasi Pendidikan : Jurnal Pemikiran, Penelitian dan Pengabdian Masyarakat Bidang Pendidikan Indexed by