Pemanfaatan Media Big Book untuk Meningkatkan Kemampuan Membaca Permulaan pada Siswa Kelas II SD Negeri Gunung Sari II Makassar

Syamsiah Djaga(1*), Andi Dewi Riangtati(2), Hikmawati Usman(3),

(1) Universitas Negeri Makassar
(2) Universitas Negeri Makassar
(3) Universitas Negeri Makassar
(*) Corresponding Author




DOI: https://doi.org/10.26858/publikan.v10i1.12829

Abstract


Tujuan penelitian adalah untuk mendeskripsikan pemanfaatan media big book dalam meningkatkan kemampuan membaca permulaan. Penelitian ini merupakan penelitian tindakan kelas yang dilakukan dalam 2 siklus. Subjek penelitian adalah guru dan siswa kelas II SD. Pengumpulan data menggunakan observasi, tes kemampuan membaca, dan dokumentasi. Analisis data yang digunakan adalah deskriptif kualitatif. Hasil analisis dapat dilihat dari siklus I aktivitas mengajar guru dan aktivitas belajar siswa berada pada kategori cukup, dan siklus II aktivitas mengajar guru dan aktivitas belajar siswa berada pada kategori baik. Hasil belajar pada siklus I belum mencapai ketuntasan secara klasikal dan siklus II sudah tercapai ketuntasan secara klasikal. Kesimpulan dalam penelitian ini adalah dengan pemanfaatan media big book dapat meningkatkan kemampuan membaca permulaan pada siswa kelas II SDN Gunung Sari II  Makassar.

Keywords


Big Book Media, Reading Ability

Full Text:

PDF

References


Aisyah, Sitti., dan Arismanti, Yohana. 2000. Penggunaan Buku Besar (Big Book) dalam Mengembang-kan Kemampuan Berbahasa Anak (dengar-cakap-baca-tulis) di TK. Jurnal Pendidikan (Online), Volume 3. Nomor1. http://www.lppm.ut.ac.id/jp/Volume%203.1%20maret%202002/31aisyah.htm, (diakses 05 Maret 2015)

Akhadiah M. K., Sabarti dkk. 1992/ 1993. Bahasa Indonesia I. Jakarta: Ditjen Dikti Kemen-dikbud.

Asyhar, Rayandra. 2012. Kreatif Mengembangkan Media Pemb-elajaran. Jakarta: Referensi Jakarta

BSNP, 2006. Standar Isi: Standar Kompetensi dan Kompetensi Dasar SD/MI. Jakarta: BSNP.

Fitriani, Eka dan Bambang Yudi Cahyo. 2012.The Effectiveness of Implementing Big Book and Narative Scaffold on the Students’Achievement in Writing Narrative Texts. Jurnal Universitas Negeri Malang (Vol.1 Nomor 1Hlm. 1-13)

Kasihani K.E. Suyanto, 2007.english for young learners: Melijit Potensi Anak melalui English class yang fun, Asyik dam Menarik. Jakarta. PT. Bumi Aksara

Sadiman, Arief S dkk., 2009. Media Pendidikan:Pengertian, pengembangan & Pemanfaatan-nya. Jakarta: Rajawali Pers.

Sugiyono. 2011. Motode Penelitian Pendidikan: Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif dan R&D. Bandung: Alfabeta.

Undang-Undang Sistem Pendidikan Nasional Nomor 2 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional. Yogyakarta: Saufa

USAID, 2014. Buku Sumber untuk Dosen LPTK: Pembelajaran Literasi Kelas Awal di LPTK. Jakarta: USAID PRIORITAS.

Zuchdi, Darmiyanti dan Budiasih. 1996/1997. Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia di Kelas Rendah. Jakarta: Depdikbud Ditjen Dikti

Zulela. 2013. Pembelajaran Bahasa Indonesia Apresiasi Sastra di Sekolah Dasar. Bandung: PT Remaja Rosdakarya


Article Metrics

Abstract view : 1176 times | PDF view : 8 times

Refbacks

  • There are currently no refbacks.




Copyright (c) 2020 Syamsiah Djaga, Andi Dewi Riangtati, Hikmawati Usman

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.

Publikasi Pendidikan : Jurnal Pemikiran, Penelitian dan Pengabdian Masyarakat Bidang Pendidikan

ISSN 2548-6721 (online), ISSN 2088-2092 (print)
Email: publikan@unm.ac.id

Free counters!

 Creative Commons License
Publikasi Pendidikan is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

Publikasi Pendidikan : Jurnal Pemikiran, Penelitian dan Pengabdian Masyarakat Bidang Pendidikan Indexed by