Penerapan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Inside Outside Circle (IOC) Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Tentang Kekayaan Budaya Indonesia Siswa Kelas IV UPT SDN 168 Pinrang

Nurul Hikmah P.Manggala(1*), Latri Aras(2),

(1) Universitas Negeri Makassar
(2) PGSD Universitas Negeri Makassar
(*) Corresponding Author



Abstract


Penelitian ini adalah penelitian tindakan kelas yang bertujuan untuk meningkatkan proses dan hasil belajar tentang Kekayaan Budaya Indonesia siswa kelas IV UPT SD Negeri 168 Pinrang. Subjek dalam penelitian ini adalah guru dan siswa dengan jumlah siswa 25 orang. Data hasil penelitian diperoleh melalui tes, observasi dan dokumentasi. Teknik analisis data yang digunakan yaitu analisis deskriptif kualitatif. Berdasarkan hasil analisis data observasi aktivitas guru dan siswa pada siklus I dan II memperoleh peningkatan.Pada siklus I, hasil belajar tentang kekayaan budaya Indonesia siswa kelas IV, diperoleh sebanyak 15 siswa yang tuntas, sehingga persentase ketuntasan belajar sebanyak 60% dengan nilai rata-rata 76. Sedangkan pada siklus II, hasil belajar tentang kekayaan budaya Indonesia siswa kelas IV, diperoleh sebanyak 21 siswa yang tuntas, Inside Outside Circle (IOC) dapat meningkatkan proses dan hasil belajar tentang Kekayaan Budaya Indonesia siswa kelas IV UPT SD Negeri 168 Pinrang.

Kata Kunci: Hasil belajar kekayaan budaya Indonesia, Inside Outside Circle ( IOC)


Full Text:

PDF

References


Ahsani, E. luthfi F., & Azizah, N. R. (2021). Implementasi Literasi Budaya Dan Kewargaan Untuk Mengembangkan Keterampilan Sosial Siswa Madrasah Ibtidaiyah Di Tengah Pandemi. Jurnal Pendidikan Kewarganegaraan, 11(01), 7.

http://dx.doi.org/10.20527/kewarganegaraan.v11i01.10317

Haerullah, A., & Hasan, S. (2021). PTK dan Inovasi Guru. Siduarjo: Uwais Inspirasi Indonesia.

Jainab, S. (2023). Melalui Model Pembelajaran Inside Outside Circle Kelas Viii Di Smp Negeri 1 Singojuruh Banyuwangi Tahun Pelajaran 2022 / 2023. Skripsi. Banyuwangi: Fakultas Tarbiyah Dan Ilmu Keguruan Program Studi Pendidikan Agama Islam Universitas Islam Negeri Kiai Haji Achmad Siddiq Jember.

Kemendikbud. 2019, Desember 3. Hasil PISA Indonesia Tahun 2018: Akses Makin Meluas Saatnya Tingkatkan Kualitas. 4 Desember, 2019.

https://www.kemdikbud.go.id/main/blog/2019/12/hasil-pisa-indonesia-2018-akses-makin-meluas-saatnya-tingkatkan-kualitas.

Rustini. 2019. Peningkatan Kompetensi Dasar Menganalisis Pemikiran-Pemikiran yang Melandasi Peristiwa-Peristiwa Penting di Eropa dengan Strategi Pembelajaran Inside-Outside Circle (IOC). Pemalang: Penerbit Lakeisha.

Saputri, R., Darmiany, D., & Nisa, K. (2021). Pengaruh Model Pembelajaran Inside Outside Circle (IOC) terhadap Hasil Belajar pada Muatan Materi IPS Siswa Kelas IV SDN Kidang Tahun Pelajaran 2021/2022. Jurnal Ilmiah Profesi Pendidikan, 6(4), 623–628.

https://doi.org/10.29303/jipp.v6i4.310

Shoimin, A. (2016). 68 Model Pembelajaran Inovatif dalam Kurikulum 2013. Yogyakarta: Ar-Ruzz Media.

Winarsih. (2022). Peningkatan Kemampuan Pemecahan Masalah Matematika Pada Materi Vektor Menggunakan Model Problem Based Learning Siswa Kelas X Mia Sman 1 Balai Riam Tahun Pelajaran 2021/2022. Jurnal Ilmu Pendidikan, 9(1) , 46–55.


Article Metrics

Abstract view : 64 times | PDF view : 13 times

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


---------------------------------------------------------

Publisher:

Program Studi PGSD Universitas Negeri Makassar

Email: pgsdjurnal@gmail.com

Contact Hp/wa. (0852 3002 6044)

------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------

Pinisi Journal PGSD Indexed by:

  

 

 Creative Commons License
Journal Pinisi Pendidikan Guru Sekolah Dasar is licensed under a https://creativecommons.org/licenses/by-nc/4.0/

View My Stats