Peningkatkan Hasil Belajar IPS Dengan Metode Problem Based Learning Pada Siswa Kelas 5

Rina Nur Rahmawati(1*), Widya Karmila Sari Achmad(2), Fadilah Idris(3),

(1) SD Negeri Purwosari 01
(2) Universitas Negeri Makassar
(3) UPT SPF SDN Nusa Harapan Permai
(*) Corresponding Author



Abstract


Penelitian peningkatan aktifitas dan hasil belajar mata pelajaran Ilmu Pengetahuan Sosial di Kelas V SD Negeri Purwosari 01 Semarang Tahun Pelajaran 2021/2022 dilatarbelakangi karena rendahnya hasil belajar siswa pada mata pelajaran Ilmu Pengetahuan Sosial materi Kegiatan ekonomi  yaitu dari 30 siswa hanya 12 siswa yang mencapai kriteria ketuntasan minimal 65, hal ini disebabkan penggunaan metode yang kurang tepat serta tingkat penguasaan materi siswa masih rendah. Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan hasil belajar mata pelajaran Ilmu Pengetahuan Sosial materi Kegiatan Ekonomi dengan metode problem based learning. Perbaikan pembelajaran ini dilaksanakan dalam dua siklus melalui tahapan perencanaan, tindakan, observasi dan refleksi. Nilai rata-rata hasil belajar siswa pada pra siklus adalah 61,75, nilai pada siklus I yaitu 68,00 dengan ketuntasan belajar 63,33%, dan pada siklus ke II nilai yaitu 80.42 dengan ketuntasan belajar 86,67%. Kesimpulan dari penelitian ini adalah penggunaan metode problem based learning mampu meningkatan hasil belajar Ilmu Pengetahuan Sosial materi Kegiatan Ekonomi di Kelas V SD Negeri Purwosari 01 Kota Semarang Tahun Pelajaran 2020/2021.

Kata Kunci: Hasil Belajar; Metode Problem Based Learning.


Full Text:

PDF

References


Baharudin, Wahyuni. 2008. Teori belajar dan Pembelajaran. Jogjakarta: Ar-Ruzz Media

Dimyati dan Mudjiono. 2009. Belajar dan Pembelajaran. Jakarta: PT Rineka Cipta.

Gulo, W. (2002). Strategi Belajar Mengajar. Jakarta: PT. Grasindo

Hanafiah, Nanang. dan Cucu, Suhana. 2010. Konsep Strategi Pembelajaran. Bandung: PT Refika Aditama

Karso, dkk. 2014. Pendidikan Ilmu Pengetahuan Sosial I. Tanggerang Selatan: Universitas Terbuka

Wardani, IG.A.K. 2016. Penelitian Tindakan Kelas. Tanggerang Selatan: Universitas Terbuka

https://www.google.com/search?q=ilmu+pengetahuan+sosial&oq=ilmu+pengetahuan+sosial&aqs

https://fatkhan.web.id/pengertian-dan-langkah-langkah-model-problem-based-learning/https://www.silabus.web.id/problem-based-learning/


Article Metrics

Abstract view : 108 times | PDF view : 63 times

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


---------------------------------------------------------

Publisher:

Program Studi PGSD Universitas Negeri Makassar

Email: pgsdjurnal@gmail.com

Contact Hp/wa. (0852 3002 6044)

------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------

Pinisi Journal PGSD Indexed by:

  

 

 Creative Commons License
Journal Pinisi Pendidikan Guru Sekolah Dasar is licensed under a https://creativecommons.org/licenses/by-nc/4.0/

View My Stats