Peningkatan Hasil Belajar Melalui Model PBL Siswa Kelas III UPTD SD Negeri 5 Parepare

Hasnawati Hasnawati(1*), Rosdiah Salam(2), Zusanti Zusanti(3),

(1) UPTD SD NEGERI 5 PAREPARE
(2) PGSD Universitas Negeri Makassar
(3) SD UNGGULAN TODDOPULI MAKASSAR
(*) Corresponding Author



Abstract


Penelitian dilatar belakangi karena adanya permasalahan di lapangan mengenai hasil belajar siswa yang sebagian besar belum mencapai ketuntasan selama proses pembelajaran. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui peningkatan hasil belajar dengan menggunakan model pembelajaran Problem Based Learning siswa kelas III UPTD SDN 5 Parepare. Jenis penelitian ini adalah penelitian tindakan kelas dengan subjek penelitian adalah siswa kelas III UPTD SD Negeri 5 Parepare pada semester genap tahun pelajaran 2020/2021 yang berjumlah 28 orang. Teknik pengambilan data melaui observasi dan LKS. Hasil dari penelitian siklus I menunjukan hasil belajar siswa mencapai presentase ketuntasan sebesar 60,7% dengan rata-rata nilai siswa 2,5, Sedangkan siklus II yang merupakan perbaikan dari siklus I mengalami peningkatan hasil belajar sebesar 85,7% dengan nilai rata-rata siswa 2,8.

Kata Kunci: Problem Based Learning, Hasil belajar.


Full Text:

PDF

References


Arikunto. Dkk. (2016) Prosedur Penelitian: Suatu Pendekatan Praktek, Edisi Revisi. Jakarta: Rineka Cipta.

Dimyati. (2019). Belajar dan Pembelajaran. Jakarta: Rineka Cipta

Mikarsa, Hera Lestari. (2019). Pendidikan Anak Di Sekolah Dasar. Jakarta: Universitas Terbuka.

Rusman. (2019). Model-model Pembelajaran Menyenangkan Profesionalisme Guru. Jakarta: PT Raja Grafindo Persada.

Sanjaya, Wina (2019). Strategi Pembelajaran. Jakarta: Kencana Prenada Media Group.

Sugiharto,dkk.(2017). Faktor-faktor Yang Mempengaruhi Hasil Belajar. Jakarta: Universitas Terbuka

Tim Kemendikbud. (2014). Materi Pelatihan Kurikulum 2013. Jakarta: Kemendikbud

Trianto, (2019) Mendesain Model Pembelajaran Inovatif Perogresif. Jakarta: PT Kencana.


Article Metrics

Abstract view : 50 times | PDF view : 13 times

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


---------------------------------------------------------

Publisher:

Program Studi PGSD Universitas Negeri Makassar

Email: pgsdjurnal@gmail.com

Contact Hp/wa. (0852 3002 6044)

------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------

Pinisi Journal PGSD Indexed by:

  

 

 Creative Commons License
Journal Pinisi Pendidikan Guru Sekolah Dasar is licensed under a https://creativecommons.org/licenses/by-nc/4.0/

View My Stats