Implementasi Dana Desa dalam Pelaksanaan Pembangunan dan Pemberdayaan Masyarakat

Jusmianty Mansyur(1*), Imam Suyitno(2), Muhammad Akbal(3),

(1) Universitas Negeri Makassar
(2) Universitas Negeri Makassar
(3) Universitas Negeri Makassar
(*) Corresponding Author




DOI: https://doi.org/10.26858/pir.v5i1.31727

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui: (1) untuk menemukan dan memahami program pembangunan Desa dalam meningkatkan pemberdayaan masyarakat Desa. (2) untuk menemukan dan mengetahui bagaiman penggunaan dana Desa untuk pembiayaan pembangunan Desa dalam meningkatkan pemberdayaan masyarakat. (3) untuk menemukan faktor-faktor yang determinan dalam penggunaan dana Desa untuk meningkatkan pemberdayaan masyarakat. Penelitian menggunakan jenis penelitian kualitatif dengan pendekatan deskriptif. Berdasarkan sumbernya jenis data yang di gunakan yaitu data primer dan data sekunder.data primer diperoleh melalui wawancara terhadap kepala Desa, aparat Desa dan masyarakat Desa, serta dokumentasi dan observasi. Sedangkan data sekunder yaitu data yang diperoleh dari berbagai literatur seperti buku, undang-undang maupun sumber lainnya yang berkaitan. Pengelolaan penyajian data di lakukan secara deskriptif.

Hasil penelitian menunjukkan bahwa : (1) bentuk program pembangunan desa dalam meningkatkan pemberdayaan masyarakat Desa Bassiang ada 4 program pembangunan Desa yaitu bidang penyelenggaraan pemerintahan Desa, bidang pelaksanaan pembangunan,bidang kemasyarakatan Desa dan bidang pemberdayaan masyarakat. (2) penggunaan dana Desa dalam pembangunan Desa dalam pemberdayaan masyarakat sebesar Rp.560.562.000 dan sisa dana yang belum di realisasikan sebesar Rp.245.783.000.(3) faktor determinan dalam penggunaan dana Desa ada 2 faktor yaitu faktor pendukung dan faktor penghambat. Faktor pendukung yaitu (a) adanya dukungan dari masyarakat. (b) adanya kerja sama antara masyarakat dengan aparat Desa. (3) partisipasi masyarakat yang sangat tinggi, sampai ikut terjun langsung ke lapangan selanjut faktor penghambat yaitu : (a) adanya sedikit perbedaan pendapat. (b) adanya pandemi covid-19.


Keywords


Dana Desa, pembangunan Desa. Pemberdayaan masyarakat

Full Text:

PDF

References


Al-Arif, M.Y. (2017) Problematika Hukum Pengaturan Desa Dalam Konstitusi (Analisis Terhadap Pengaturan Desa Sebelum dan Sesudah Perubahan UUD NRI 1945). PhD Thesis. Universitas Islam Indonesia.

Alfatih, A. (2010) Implementasi Kebijakan dan Pemberdayaan Masyarakat (Kajian Implementasi Program Kemitraan dalam rangka Memberdayakan Usaha Kecil). Unpad Press.

Dura, J. (2016) ‘Pengaruh akuntabilitas pengelolaan keuangan alokasi dana desa, kebijakan desa, dan kelembagaan desa terhadap kesejahteraan masyarakat’, Jurnal Ilmiah Bisnis dan Ekonomi Asia, 10(2), pp. 26–32.

Putra, C.K. (2013) ‘Pengelolaan Alokasi Dana Desa Dalam Pemberdayaan Masyarakat Desa (Studi Pada Desa Wonorejo Kecamatan Singosari Kabupaten Malang)’, Jurnal Administrasi Publik, 1(6), pp. 1203–1212.

Ramadiana, I.A. (2020) Implementasi dana desa dalam meningkatkan pembangunan desa di Desa Bohar Kecamatan Taman Kabupaten Sidoarjo. PhD Thesis. UIN Sunan Ampel Surabaya.

Al-Arif, M.Y. (2017) Problematika Hukum Pengaturan Desa Dalam Konstitusi (Analisis Terhadap Pengaturan Desa Sebelum dan Sesudah Perubahan UUD NRI 1945). PhD Thesis. Universitas Islam Indonesia.

Alfatih, A. (2010) Implementasi Kebijakan dan Pemberdayaan Masyarakat (Kajian Implementasi Program Kemitraan dalam rangka Memberdayakan Usaha Kecil). Unpad Press.

Dura, J. (2016) ‘Pengaruh akuntabilitas pengelolaan keuangan alokasi dana desa, kebijakan desa, dan kelembagaan desa terhadap kesejahteraan masyarakat’, Jurnal Ilmiah Bisnis dan Ekonomi Asia, 10(2), pp. 26–32.

Putra, C.K. (2013) ‘Pengelolaan Alokasi Dana Desa Dalam Pemberdayaan Masyarakat Desa (Studi Pada Desa Wonorejo Kecamatan Singosari Kabupaten Malang)’, Jurnal Administrasi Publik, 1(6), pp. 1203–1212.

Ramadiana, I.A. (2020) Implementasi dana desa dalam meningkatkan pembangunan desa di Desa Bohar Kecamatan Taman Kabupaten Sidoarjo. PhD Thesis. UIN Sunan Ampel Surabaya.


Article Metrics

Abstract view : 1263 times | PDF view : 133 times

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Dipublikasikan oleh :

Program Studi Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS)

Program Pascasarjana Universitas Negeri Makassar

Jalan Bontolangkasa Makassar Email: [email protected]

085399235423

 

Phinisi Integration review telah terindex oleh :

 

 

 

Phinisi Integration review dilisensi oleh :

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.

View My Stats

Phinisi Integration Review Editorial: