Kualitas Butir Soal USPBK SMA Kota Probolinggo Mata Pelajaran Sejarah Tahun Pelajaran 2020/2021

Zahrotul Firdaus(1), Joko Sayono(2), Lutfiah Ayundasari(3*),

(1) Universitas Negeri Malang
(2) Universitas Negeri Malang
(3) Universitas Negeri Malang
(*) Corresponding Author




DOI: https://doi.org/10.26858/jp.v8i3.25176

Abstract


Soal USPBK yang disusun sendiri oleh guru mata pelajaran sejarah belum diketahui apakah sudah memenuhi standar atau belum. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kualitas soal USPBK SMAN 2 Kota Probolinggo mata pelajaran sejarah tahun pelajaran 2020/2021 pada tingkat kesukaran, validitas, reliabilitas, efektivitas pengecoh, dan daya pembeda soal. Penelitian ini dilaksanakan menggunakan pendekatan mixed method (metode campuran), dengan teknik pengumpulan data dokumentasi, dan teknik analisis deskriptif. Peneliti menggunakan dua program komputer dalam menganalisis butir soal, yaitu SPSS dan ITEMAN MicroCAT Version 3.00. Hasil penelitian disimpulkan bahwa soal masuk dalam kategori baik pada beberapa kategori analisis, yaitu validitas soal, reliabilitas soal, dan daya pembeda soal. Sedangkan pada tingkat kesukaran dan efektivitas pengecoh perlu ada peninjauan kembali agar diperoleh soal dengan kategori baik pula.


Full Text:

 Subscribers Only

References


Arifin, Z. (2016). Evaluasi Pembelajaran. Bandung: Remaja Rosdakarya.

Arikunto, S. (2013). Dasar-dasar Evaluasi Pendidikan. Edisi 2. Jakarta: Bumi Aksara.

Arikunto, S. (2018). Dasar-dasar Evaluasi Pendidikan. Edisi 3. Jakarta: Bumi Aksara.

Kementerian Pendidikan Dan Kebudayaan. (2019). Peraturan Menteri Pendidikan Dan Kebudayaan Republik Indonesia Nomor 43 Tahun 2019 Tentang Penyelenggaraan Ujian Yang Diselenggarakan Satuan Pendidikan Dan Ujian Nasional. Lembaran Negara RI, 53(9), 1689–1699.

Matondang, Z. (2009). Validitas Dan Reliabilitas Suatu Instrumen Penelitian. Jurnal TABULARASA PPS UNIMED, 6, 87–97. http://digilib.unimed.ac.id/705/1/Validitas dan reliabilitas suatu instrumen penelitian.pdf

Sudijono, A. (2015). Pengantar Evaluasi Pendidikan. Jakarta: PT Raja Grafindo Persada.

Susanto, H. (2014). Seputar Pembelajaran Sejarah (Isra Gagasan dan Strategi Pembelajaran). Yogyakarta: Aswaja Pressindo.

Yusuf, A. M. (2015). Asesmen dan Evaluasi Pendidikan:Pilar Penyedia Informasi dan Kegiatan Pengendalian Mutu Pendidikan. Jakarta: Kencana.


Article Metrics

Abstract view : 95 times | PDF view : 0 times

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Published by:

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN SEJARAH 

FAKULTAS ILMU SOSIAL 

UNIVERSITAS NEGERI MAKASSAR

Kampus UNM Gunung Sari Gedung Fakultas Ilmu Sosial Lantai 3, Jalan Raya Pendidikan, Makassar. 90222.

Phone 082395232077

E-mail: jurnal.pattingalloang@unm.ac.id

          jurnalpattingalloang@gmail.com

 

Indexed by 


Licensed by 

Creative Commons License
Pattingalloang is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.

 

Pattingalloang Stats

Flag Counter

style="text-align: center;

View