Dukungan Sosial Teman Sebaya dan Intensitas Penggunaan Media Sosial Instagram dengan Agresivitas pada Remaja

Nada Fitria Cahyaningrum(1*), Prida Harkina(2), Vira Sandayanti(3),

(1) Universitas Malahayati
(2) Universitas Malahayati
(3) Universitas Malahayati
(*) Corresponding Author




DOI: https://doi.org/10.26858/jtm.v3i4.60968

Abstract


Masa remaja adalah masa peralihan dari masa anak-anak ke ke masa remaja, banyak terjadi perubahan dalam remaja, salah satunya adalah peralihan jati. Jika remaja tersebut gagal dalam mencari jati diri, maka remaja tersebut akan mengalami kebingungan atau kekacauan yang selanjutnya akan memicu perilaku agresivitas. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah terdapat hubungan atara dukungan sosial teman sebaya dan intensitas penggunaan media sosial instragram dengan agresivitas pada remaja.Metode dalam penelitian ini adalah metode kuantitatif dengan analisis data menggunakan regresi berganda dua predictor dengan subjek sebanyak 155 remaja di Desa Pemanggilan, Natar, Lampung.Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini menggunakan skala model likert yaitu skala agresivitas, skala dukungan sosial teman sebaya dan skala intensitas penggunaan media sosial.Hasil analisis menunjukan bahwa terdapat hubungan antara dukungan sosial teman sebaya dan intensitas penggunaan media sosial dengan agresivitas pada remaja dengan di tandai p< 0.001

Keywords


Agresivitas, Dukungan Sosial Teman Sebaya, Intensitas Penggunaan Media Sosial

Full Text:

PDF

References


Aini, L. N. (2017). Hubungan pola asuh orang tua dengan kenakalan remaja di RW V Kelurahan Sidokare Kecamatan Sidoarjo. Jurnal Keperawatan dan Kebidanan, 6(1).

American Psychiatric Association. 2013. Diagnostic and Statistical Manual of Mental Disorder Edition (DSM-V). Washington: American Psychiatric Publishing.

Azwar, S. (2012). Penyusunan Skala Psikologi. Yogyakarta. Edisi II

Badan Pusat Statistik (BPS) diakses melalui website https://www.bps.go.id/, diakses pada tanggal 24 mei 2022 pada jam 14:30 WIB.

Badriyah, L., Sartini, N. T., & Zubaidah, Z. (2020). Kehidupan sosial anak dengan penyandang conduct disorder. Ghaitsa: islamic education journal, 1(2), 102-112.

Carole Wade. 2016. Psikologi. Jakarta: Penerbit Erlangga.

Davis, M. H. (1983). A Mulitdimensional Approach to Individual Differences in Empathy. Journal of Personality and Social Psychology, 44(1), 113–126.

Einstein, G., & Indrawati, E. S. (2016). Hubungan Antara Pola Asuh Otoriter Orangtua Dengan Perilaku Agresif Siswa/siswi Smk Yudyakaryamagelang. Jurnal Empati, 5(3), 491-502.

Hurlock, E. B. (2012). Psikologi Perkembangan, Suatu Pendekatan Sepanjang Rentang Kehidupan (terjemahan). Erlangga.

Kearney, C.A. (2003). Casebook In Child Behavior Disorder. Second edition. University of Nevada, Las Vegas

Lestarina, E., Karimah, H., Febrianti, N., Ranny, R., & Herlina, D. (2017). Perilaku konsumtif di kalangan remaja. JRTI (Jurnal Riset Tindakan Indonesia), 2(2).

Marmis, Y. P. (2021). Hubungan dukungan sosial sesama warga binaan dengan subjective well-being pada warga binaan di lapas perempuan kelas II A Pekanbaru (Doctoral Dissertation, Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau).

Masitha, K. A. (2019). Pengaruh religiusitas, pola asuh orang tua, dan dukungan sosial terhadap kepuasan hidup mahasiswa (Bachelor's thesis, Fakultas Psikologi UIN Syarif Hidayatullah Jakarta).

Mulyasri, D. (2010). Kenakalan Remaja Ditinjau dari Persepsi Remaja Terhadap Keharmonisan Keluarga dan Konformitas Teman Sebaya (Studi Korelasi Pada Siswa SMA Utama 2 Bandar Lampung).

Mutia, E., & Retno, K. (2011). Hubungan antara dukungan keluarga dengan kecenderungan kenakalan remaja. Jakarta: Jurnal Psikologi UII, 2–7.

Ninik (2011). Hubungan antara Pola Asuh Orang Tua dengan Kenakalan Remaja di Rw v Kelurahan Sidokare Kecamatan Sodoarjo. Jurnal Keperawatan Vol.01 No.01

Nurmalasari, Y. (2012). Hubungan antara dukungan sosial dengan harga diri pada remaja penderita penyakit lupus. Skripsi. Fakultas Psikologi, Universitas Gunadharma.

Purbasari, K. D. (2016). Perbedaan Kemandirian pada Remaja yang Berstatus Sebagai Anak Tunggal Ditinjau dari Persepsi Pola Asuh Orangtua (Doctoral dissertation, Universitas Airlangga).

Ridhawati, E., & Irjayanti, R. O. (2021). Rancang Bangun Aplikasi Sistem Pakar Untuk Menentukan Jenis Gangguan Perkembangan Pada ANAK (Study Kasus Taman Kanak-Kanak Islamiyah Sukoharjo). Jurnal TAM (Technology Acceptance Model), 4, 48-61.

Santrock. 2013. Life Span Development Jilid 2. (alih bahasa: Achmad Chusairi). Jakarta; Erlangga.

Sarafino, E, P., & Smith, Timothy. 2011. Health Psychology Biopsychosocial Interactions: Stress, Biopsychosocial Factors, and Ilness. 7th Edition. Canada: John Wiley & Sons, Inc.

Sarwono, S. W. (2004). Psikologi Remaja. Jakarta: Grafindo Persada.

Sriyanto, S., Abdulkarim, A., Zainul, A., & Maryani, E. (2014). Perilaku asertif dan kecenderungan kenakalan remaja berdasarkan pola asuh dan peran media massa. Jurnal Psikologi, 41(1), 74-88.

Suara Lampung.id, 2022 yang diakses melalui website https://lampung.suara.com/diakses pada tanggal 3 April 2022

Subianto, J. (2013). Peran Keluarga, Sekolah, Dan Masyarakat Dalam Pembentukan Karakter Berkualitas. Edukasia: Jurnal Penelitian Pendidikan Islam, 8(2), 331–354. https://doi.org/10.21043/edukasia.v8i2.757

Sugiyono, S. (2017). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung: Alfabeta, CV.

Susilowati, E., & Surani, E. (2020). Hubungan Pola Asuh Dengan Perkembangan Mental Emosional Anak Usia Pra Sekolah Di Kelurahan Gebangsari Kecamatan Genuk Kota Semarang. Jurnal Kesmas (Kesehatan Masyarakat) Khatulistiwa, 7(2), 54-61.

Tarmidzi. 2018. Hubungan Pola Asuh Orang Tua dengan Psychological Self Concept Dalam Kegiatan Pembelajaran di Sekolah Dasar.

Taylor, S E, (2012). Sociacl support: a review. In The Oxford Handbook of Health Psychology. Oxford Handbooks Online


Article Metrics

Abstract view : 12 times | PDF view : 8 times

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2024 Nada Fitria Cahyaningrum, Prida Harkina, Vira Sandayanti

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.




Published by:

Fakutas Psikologi Universitas Negeri Makassar

Office:

Gedung BM, LT 2 Fakultas Psikologi, Kampus Gunung Sari baru. Jalan A.P Pettarani, Kota Makassar Propinsi Sulawesi Selatan, Pos 90222.