Eksistensi Tradisi Maccace Dalam Daur Hidup Masyarakat Mandar Di Desa Katumbangan

Nirwana Nirwana(1*), Muhammad Syukur(2),

(1) Unifersitas Negeri Makassar
(2) Universitas Negeri Makassar
(*) Corresponding Author



Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui: 1) Eksistensi tradisi maccace dalam daur hidup masyarakat Mandar di Desa Katumbangan dan 2) Dampak eksistensi tradisi maccace dalam daur hidup masyarakat Mandar di Desa Katumbangan. Jenis penelitian adalah kualitatif dengan menggunakan pendekatan deskriptif. Informan penelitian 16 orang yang dipilih melalui purposive sampling, dengan kriteria informan yaitu masyarakat yang pernah melewati jenjang pendidikan, pernah melakukan tradisi maccace dan tinggal di Desa Katumbangan. Data penelitian dikumpulkan dengan observasi, wawancara dan dokumentasi. Teknik pengabsahan data menggunakan Triangulasi sumber. Teknik analisis data yang digunakan adalah reduksi data, penyajian data dan penarikan kesimpulan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa: 1) Eksistensi tradisi maccace dalam daur hidup masyarakat mandar di Desa Katumbangan adalah; a)  Menjadi pengikat silatuhrahmi, b) adanya hubungan saling ketergantungan satu sama lain, dan c) Resiprositas menjadi penolong bagi pemilik acara/tuan rumah yang sedang melangsungkan acara/tuan rumah. 2) Dampak eksistensi tradisi maccace dalam daur hidup masyarakat Mandar di Desa Katumbangan adalah; a) Dampak positif berupa penghargaan/reward dari masyarakat dan b) Dampak negatif berupa beban ekonomi dan beban sosial.


Keywords


Eksistensi, tradisi maccace, daur hidup

Full Text:

PDF

References


Agustang, A. D. M. P., & Agustang, A. (2022). Dinamika Putus Sekolah Di Kalangan Pekerja Anak di Kota Makassar.

Amalia, C., & Okitasari, I. (2021). Upaya Pengarusutamaan Gender Dalam Pendidikan Indonesia: Temuan Awal Pada Bahan Pembelajaran Tingkat Sekolah Dasar. Demi Bahasa Bermanfaat Dan Bermartabat: Percikan Pemikiran Strategi Kebahasaan Dalam Dinamika Bahasa, Pendidikan, Dan Kebudayaan Era Kiwari, 55.

Amaliah, K. (2023). Implementasi Pembiasaan Shalat Dhuha Sebagai Pembinaan Akhlakul Karimah Siswa di MTs Islamic Centre Bae Kudus. IAIN KUDUS.

Chodijah, S., & Fergiwan, M. R. (2022). Solidaritas Sosial Komunitas Pengemudi Ojek Online. Panengen: Journal of Indigenous Knowledge, 1(1), 42–51.

Feriyani, T. (2021). IMPLEMENTASI FALSAFAH SEGANTI SETUNGGUAN PADA MASYARAKAT LAHAT PERANTAUAN DI KOTA BANDAR LAMPUNG. FAKULTAS KEGURUAN ILMU PENDIDIKAN.

Handoyo, B., & Susilawati, N. (2021). Eksistensi Tradisi Sambatan dan Ingon pada Masyarakat Petani Jawa. Culture & Society: Journal Of Anthropological Research, 3(1), 50–61.

Ma’ruf, A., & Syukur, M. (n.d.). SOLIDARITAS SOSIAL DI DALAM LEMBAGA KEMAHASISWAAN HMPS PENDIDIKAN SOSIOLOGI FIS UNM PERIODE 2016-2017. Jurnal Sosialisasi: Jurnal Hasil Pemikiran, Penelitian Dan Pengembangan Keilmuan Sosiologi Pendidikan, 14–17.

Nabilah, O. (n.d.). Solidaritas Masyarakat Aceh Terhadap Pengungsi Rohingya Pada Karya Fachrul Reza. Fakultas Dakwah dan Ilmu Komunikasi UIN Syarif Hidayatullah Jakarta.

Nirwana, M. S. (n.d.). Eksistensi Tradisi Maccace dalam Daur Hidup Masyarakat Mandar di Desa Katumbangan.

Purwasari, E. (2020). Dicatet Mak! Emik, 3(1), 17–35.

Qothrunnada, Q., Windiani, R., & Wahyudi, F. E. (2022). Peran Tenaga Kerja Asing China Pada Proyek Smelter di Indonesia Pada Tahun 2018-2021. Journal of International Relations, 8(4), 766–779.

Rukin, S. P. (2019). Metodologi penelitian kualitatif. Yayasan Ahmar Cendekia Indonesia.

Sabila, A. W. (n.d.). Pembentukkan Identitas Kolektif Dalam Gerakan Sosial Politik Kelompok Relawan Perempuan Pepes (Partai Emak-Emak Pendukung Prabowo-Sandi) Dalam Kampanye Pilpres 2019. Fisip UIN Jakarta.

Salassa, D. I., Baga, L. M., & Etriya, E. (2023). Hubungan Budaya Bugis Terhadap Akses Finansial dan Pelatihan Pada Perempuan Wirausaha di Sulawesi Selatan. Jurnal Agribisnis Indonesia (Journal of Indonesian Agribusiness), 11(1), 48–63.

Sumantra, I. N. (2023). Esensi Kematian Sebagai Evolusi Jiwa. Nilacakra.

Suriani, S., & Daulay, M. A. J. (n.d.). Syair Bajoden di Desa Bintuas Kecamatan Natal Kabupaten Mandailing Natal; Kajian Semiologi Roland Barthes. JURNAL SASTRA INDONESIA (SASINDO), 10(1).

Syaid, M. N. (2020). Penyimpangan sosial dan Pencegahannya. Alprin.

Syukur, M. (2018). Dasar-Dasar Teori Sosiologi. Rajawali Pers.

Syukur, M. (2020). Resiprositas dalam Daur Kehidupan Masyarakat Bugis. Jurnal Neo Societal, 5(2), 99–111.

Thalib, M. A. (2022). Pelatihan Teknik Pengumpulan Data dalam Metode Kualitatif untuk Riset Akuntansi Budaya. Seandanan: Jurnal Pengabdian Pada Masyarakat, 2(1), 44–50.


Article Metrics

Abstract view : 47 times | PDF view : 0 times

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2023 Nirwana Nirwana

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.