Pengaruh Nilai Perusahaan, Financial Leverage, Cash Holding, dan Ukuran Perusahaan terhadap Perataan Laba

Ilya Amalia Diawanti H(1*), Samirah Dunakhir(2), Mukhammad Idrus(3),

(1) Universitas Negeri Makassar
(2) Universitas Negeri Makassar
(3) Universitas Negeri Makassar
(*) Corresponding Author



Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk Menganalisis Pengaruh Nilai Perusahaan, Financial Leverage, Cash Holding, dan Ukuran Perusahaan terhadap Perataan Laba pada Perusahaan Food and Beverage yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Penelitian ini menggunakan satu Variabel Dependen, yaitu Perataan Laba, dan empat Variabel Independen, yaitu Nilai Perusahaan, Financial Leverage, Cash Holding, dan Ukuran Perusahaan. Metode Analisis Data yang digunakan adalah Analisis Kuantitatif dengan memanfaatkan perangkat lunak EViwes10. Populasi penelitian terdiri dari seluruh perusahaan Food and Beverage yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia, dengan jumlah perusahaan sebanyak 13. Untuk memilih sampel penelitian, digunakan metode Purposive Sampling. Hasil penelitian menunjukkan secara empiris bahwa Nilai Perusahaan dan Financial Leverage tidak memiliki pengaruh terhadap Perataan Laba. Namun, hasil uji data menunjukkan bahwa Cash Holding dan Ukuran Perusahaan memiliki pengaruh terhadap Perataan Laba pada perusahaan Food and Beverage yang menjadi subjek penelitian.


Full Text:

PDF

References


Arum, H. N., Nazar, M. R., & Aminah, W. (2017). Profitabilitas, Ukuran Perusahaan, Dan Nilai Perusahaan Terhadap Praktik Perataan Laba. Jurnal RisetAkuntansiKontemporer,9(2),71–78. Https://Doi.Org/10.23969/Jrak.V9i2.581

Asmapane, S., & Igo, S. (2022). Pengaruh Ukuran Perusahaan, Risiko Keuangan, Dan Dividend Payout Ratio Terhadap Perataan Laba Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia. Kinerja, 18(4), 695–701. Https://Doi.Org/10.30872/Jkin.V18i4.10776

Asmara, W. D. (2016). Pengaruh Return On Asset, Net Profit Margin, Debt To Equity Rqtio Dan Size Terhadap Perataan Laba. 6, 1939.

Avdalovic, & Milenkovic. (2017). Impact Of Company Performances On The Stock Price: An Empirical Analysis On Select Companies In Serbia. Economics Of Agriculture, 561–570.

Cendy, Y. P. (2013). Pengaruh Cash Holding, Profitabilitas, Dan Nilai Perusahaan Terhadap Income Smoothing (Studi Empiris Pada Perusahaan Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Tahun 2009-2011). Diponegoro Journal Of Accounting, 3(1), 1–12.

Dalimunte, I. P., & Prananti, W. (2019). Pengaruh Cash Holding, Profitabilitas, Dan Financial Leverage Terhadap Income Smoothing Pada Perusahaan Manufaktur.Ekopreneur, 1(1), 13. Https://Doi.Org/10.32493/Ekop.V1i1.3666

Devina Ramadhani, Ati Sumiati, & Dwi Handarini. (2021). Pengaruh Profitabilitas, Financial Leverage, Kepemilikan Publik, Dan Ukuran Perusahaan Terhadap Perataan Laba. Jurnal Akuntansi, Perpajakan Dan Auditing, 2(3), 579–599. Https://Doi.Org/10.21009/Japa.0203.06

Dina, B., Hendro, S., & Patar, S. (2019). Pengaruh Current Ratio, Debt To Equity Ratio, Tingkat Suku Bunga Dan Nilai Tukar Terhadap Return Saham Pada Perusahaan Sub Sektor Perkebunan Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Tahun 2014-2017. Manajemen, 1–17.

Ekadjaja, M., & Kurniawati, H. (2019). Pengaruh Profitabilitas , Market Measure , Financial Leverage , Dan Reputasi Auditor Terhadap Praktik Perataan Laba. 1990.

Gemilang, D. W. S., Wijaya, A. L., & Widiasmara, A. (2019). “Pengaruh Return On Asset, Dividen Payout Ratio, Dan Debt To Equity Ratio Terhadap Perataan Laba Pada Perusahaan Manufaktur Periode 2013-2017.” Seminar Inovasi Manajemen, Bisnis Dan Akuntansi, 261–274.

Gracella, O. S., & Agus, P. (2020). Analisis Pengaruh Keputusan Investasi , Kebijakan Hutang , Kebijakan Dividen , Dan Profitabilitas Terhadap Return Saham Dengan Nilai Perusahaan Sebagai Variabel Intervening. Equilibrium Jurnal Bisnis & Akuntansi Volume, Xiv(2), 23–48.

Imam, G. (2013). Aplikasi Analisis Multivariate Dengan Program Ibm Spss 21 Update Pls Regresi. Semarang: Badan Penerbit Universitas Diponegoro.

Iskandar, A. F., & Suardana, K. A. (2016). Pengaruh Ukuran Perusahaan , Return On Asset , Dan Winner/Loser Stock Terhadap Praktik Perataan Laba. E-Jurnal Akuntansi Universitas Udayana, 14(2), 805–834.

Iskandar, A., & Suardana, K. (2016). Pengaruh Ukuran Perusahaan, Return On Asset, Dan Winner/Loser Stock Terhadap Praktik Perataan Laba. E-Jurnal Akuntansi, 14(2), 805–834.

Islah, F. A., Dillak, V. J., & Asalam, A. G. (2019). ( Studi Pada Perusahaan Sektor Industri Barang Dan Konsumsi Yang Terdaftar Di Bei Periode 2014-2017 The Influence Of Profitability , Cash Holding And Managerial Ownership On Income Smoothing ( Studi Of Sector Consumer Goods Company Listed In Indonesian St. 6(2), 3508–3515.

Jaya, I. (2019). Penerapan Statistik Untuk Penelitian Pendidikan.

Josep, W. H., Ar, M. D., & Azizah, D. F. (2016). Pengaruh Ukuran Perusahaan, Return On Asset Dan Net Profit Margin Terhadap Perataan Laba (Income Smoothing) (Studi Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di Bei 2012-2014). Jurnal Administrasi Bisnis S1 Universitas Brawijaya, 33(2), 94–103. Https://Www.Neliti.Com/Publications/86828/

Kevin, Gloria, I., Jesselyn, Jessicca, Erlita, Risna, Waruwu Lilis, & Darnawaty, Sitorus Friska. (2019). Pengaruh Nilai Perusahaan, Debt To Equity Ratio Dan Dividend Payout Ratio Terhadap Perataan Laba Pada Perusahaan Perbankan Yang Tercatat Di Bursa Efek Indonesia Periode 2015-2017. Jurnal Aksara Public, 3(2), 74–90.

Lay, J. A. L. (2017). Pengaruh Ukuran Perusahaan, Profitabilitas Dan Leverage Terhadap Perataan Laba Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Tahun 2013-2015. Artikel Ilmiah, 87(1,2), 149–200.

Leviany, T., Sukiati, W., & Syahkurah, M. (2019). The Effect Of Financial Risk And Corporate Value. 4(1), 95–101.

Lisusanti, S. K., Muslih, M., & Aminah, W. (2019). Pengaruh Profitabilitas, Ukuran Perusahaan, Dan Risiko Keuangan Terhadap Perataan Laba. 36(12), 57–74.

Manukaji, & Juliana, I. (2018). Corporate Governance And Income Smoothing In The Nigerian Deposit Money Banks. International Journal Of Business & Law Research, 6(1), 27–38.

Marsyah, D., & Anggita, Wijaya Langgeng. (2019). Pengaruh Financial Leverage Terhadap Perataan Laba Dimoderasi Ukuran Perusahaan Pada Perbankan Indonesia. Seminar Inovasi Manajemen, 99–114.

Nanda Ayunika, N. P., & Yadnyana, I. K. (2018). Pengaruh Ukuran Perusahaan, Profitabilitasdan Financial Leverage Terhadap Praktik Perataan Laba Pada PerusahaanManufaktur.E-JurnalAkuntansi,25,2402. Https://Doi.Org/10.24843/Eja.2018.V25.I03.P29

Napitupulu, J., Nugroho, P. S., & Kurniasari, D. (2018). Pengaruh Cash Holding, Profitabilitas, Reputasi Auditor Dan Komponen Good Corporate Governance Terhadap Perataan Laba (Studi Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di Bei Periode 2013-2016). Prima Ekonomika, 9(2), 1–20.

Nasyella, C. C. (2018). Perataan Laba Dan Faktor – Faktor Yang Mempengaruhinya (Studi Kasus Pada Perusahaan Property Dan Real Estate Yang Terdaftar Di Bei Tahun 2013-2017).

Ningrum, D. P., Werimon, S., & Simanjuntak, V. (2021). Pengaruh Cash Holding Dan Bonus Plan Terhadap Income Smoothing (Studi Kasus Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode 2017-2019). AccountingResearchJournal,1(2),93–106. https://Journal.Feb.Unipa.Ac.Id/Index.Php/Ace

Nurkomariah, & Mawardi, C. M. (2019). Analisis Pengaruh Karakteristik Perusahaan (Ukuran Perusahaan, Rasio Profitabilitas, Rasio Leverage, Dan Net Profit Margin) Terhadap Perataan Laba Yang Terdaftar Di Bei. E-Jra, 08(01), 1–13.

Ogundipe, L. O., Ogundipe, S. E., & Ajao, S. K. (2012). Cash Holding And Firm Characteristics: Evidence From Nigerian Emerging Market. Journal Of Business, Economics & Finance, 1(2), 45–58.

Prasetya, H., & Rahardjo, S. N. (2013). Pengaruh Ukuran Perusahaan , Profitabilitas , Terhadap Praktik Perataan Laba. Diponegoro Journal Of Accounting, 2(4), 1–7.

Rakahenda, R., Putra, D., & Mahardika, K. (2019). Pengaruh Profitabilitas, Financial Leverage, Dan Ukuran Perusahaan Terhadap Perataan Laba (Studi Pada Perusahaan Bumn Yang Go Public Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Tahun 2014-2018). E-Proceeding Of Management, 6(2), 3516–3524.

Ramadona, A. (2016). Pengaruh Struktur Kepemilikan Manajerial, Struktur Kepemilikan Institusional, Ukuran Perusahaan Dan Leverage Terhadap Konservatisme Akuntansi (Studi Pada Perusahaan Makanan Dan Minuman Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Tahun 2011-2014). Jurnal Jom

Fekon,3(1),2357–2371. Https://Media.Neliti.Com/Media/Publications/186804-Id-Pengaruh-Struktur-Kepemilikan-Manajerial.Pdf

Revinsia, V. S., Rahayu, S., & Lestari, T. U. (2019). Pengaruh Cash Holding, Profitabilitas, Dan Leverage Terhadap Perataan Laba (Studi Kasus Pada Perusahaan Sektor Pertambangan Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Pada Tahun 2013–2017). Jurnal Aksara Public, 3(1), 127–141.

Rohaeni, N., Hidayat, S., & Fatimah, I. (2018). Nilai Perusahaan Manufaktur Di Bursa Efek Indonesia Ditinjau Dari Perspektif Kebijakan Deviden Dan Kebijakan Hutang. Jbti : Jurnal Bisnis Teori Dan Implementasi, 9(2), 1–6. Https://Doi.Org/10.18196/Bti.92103

Rudangga, I. G. N. G., & Sudiarta, G. M. (2016). Pengaruh Ukuran Perusahaan, Leverage, Dan Profitabilitas Terhadap Nilai Perusahaan. 5(7), 4394–4422. Https://Doi.Org/10.32528/Psneb.V0i0.5210

Sambora, M. N., Handayani, S. R., & Rahayu, S. M. (2014). Pengaruh Leverage Dan Profitabilitas Terhadap Nilai Perusahaan (Studi Pada Perusahaan Food And Beverages Yang Terdaftar Di Bei Periode Tahun 2009-2012). Jurnal Administrasi Bisnis S1 Universitas Brawijaya, 8(2), 80108. Https://Media.Neliti.Com/Media/Publications/80108-Id-Pengaruh-Leverage-Dan-Profitabilitas-Ter.Pdf

Setyani, A. Y., & Wibowo, E. A. (2019). Pengaruh Financial Leverage, Company Size, Dan Profitabilitas Terhadap Praktik Perataan Laba (Income Smoothing) Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia. Journal Of Chemical Information And Modeling, 53(9), 1689–1699. Https://Doi.Org/10.1017/Cbo9781107415324.004

Sri Mara Eni, I. G. A. K. R., & Suaryana, I. G. . A. (2018). Pengaruh Cash Holding, Profitabilitas, Dan Ukuran Perusahaan Terhadap Perusahaan Properti Di Bei. E-JurnalAkuntansi,23,1682. Https://Doi.Org/10.24843/Eja.2018.V23.I03.P03

Sri, N., & Nengsi, W. (2019). Perusahaan Dan Financial Leverage Terhadap Perataan Laba Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia ( Bei ) Tahun 2012-2016. 8(1), 28–37.

Suad, H., & Enny, P. (2015). Dasar-Dasar Manajemen Keuangan (Ketujuh). Yogyakarta: Upp Stim Ykpn.

Suffah, R., & Riduwan, A. (2016). Pengaruh Profitabilitas, Leverage, Ukuran Perusahaan Dan Kebijakan Deviden Pada Nilai Perusahaan. Jurnal Ilmu Dan Riset Akuntansi, 5(2), 1–17.

Suhartono, S., & Hendraswari, V. (2020). Analisis Determinan Perataan Laba : Pendekatan Indeks Eckel. Jurnal Akuntansi Dan Pajak, 21(01), 152–163. Https://Doi.Org/10.29040/Jap.V21i1.1064

Sulistiyawati. (2013). Pengaruh Nilai Perusahaan, Kebijakan Dividen, Dan Reputasi Auditor Terhadap Perataan Laba. Accounting Analysis Journal, 2(2), 148–153.

Widiana, I. N. A., & Yasa, G. W. (2013). Perataan Laba Serta Faktor-Faktor Yang Mempengaruhinya Di Bursa Efek Indonesia. E-Jurnal Akuntansi Universitas Udayana, 3(2), 297–317.


Article Metrics

Abstract view : 273 times | PDF view : 51 times

Refbacks

  • There are currently no refbacks.