Pengaruh Merek Tas Tiruan Terhadap Minat Wanita Membeli Di Kelurahan Takkalasi Kabupaten Barru

Intan Maharani(1*), Haedar Akib(2), Andi Aslinda(3),

(1) Universitas Negeri Makassar
(2) Universitas Negeri Makassar
(3) Universitas Negeri Makassar
(*) Corresponding Author




DOI: https://doi.org/10.26858/jab.v2i2.47067

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana pengaruh merek tas tiruan terhadap minat wanita membeli di Kelurahan Takkalasi Kabupaten Barru. Penelitian ini menggunakan metode penelitian kuantitatif. Teknik pengumpulan data yang dilakukan adalah melalui observasi, kuesioner dan dokumentasi. Sampel yang digunakan dalam penelitian ini menggunakan rumus Lemeshow yaitu sebanyak 100 orang yang menjadi responden. Data diperoleh dari hasil penelitian diolah dengan menggunakan analisis data dan menggunakan aplikasi SPSS 25 yang terdiri dari uji validitas dan reliabilitas, Teknik analisis data deskriptif dan analisis statistik infrensial. Hasil penelitian menunjukkan bahwa indikator yang digunakan pada setiap variabel tersebut menunjukkan dimana merek berada pada kategori baik. Untuk indikator pada variabel minat beli berada pada kategori baik. Berdasarkan uji korelasi terjadi hubungan yang sangat kuat/sangat tinggi diantara kedua variabel tersebut. Sehingga dapat disimpulkan bahwa terdapat pengaruh yang signifikan antara merek tas tiruan terhadap minat wanita membeli di Kelurahan Takkalasi Kabupaten Barru.

 


Full Text:

PDF

References


Bahar, A., & Sjahruddin, H. (2015). Pengaruh Kualitas Produk Dan Kualitas Pelayanan Terhadap Kepuasan Konsumen Dan Minat Beli Ulang Pada Konsumen Di Mcdonald’s Alauddin Makassar. Jurnal Organisasi Danmanajemen Volume, 3(9), 14–34.

Bakti, S. (2016). Pengaruh Ekuitas Merek Terhadap Minat Beli Ulang Pada Kedai Kopi Black Canyon Mall Jamtos. Jurnal Manajemen Terapan Dan Keuangan, 5(1), 36–48.

Bella, M., & Putri, T. (2021). Pengaruh Testimoni Beauty Vlogger Abel. 2(2), 95–106.

Budianto, A. (2015). Manajemen Pemasaran. Edisi Revisi. Penerbit Ombak: Yogyakarta.

Dian, P., Nadhar, M., & ... (2021). Analisis Kualitas Pelayanan Dan Harga Terhadap Keputusan Minat Beli Pada Pasar Tradisional Cakke Kecamatan Anggeraja Kabupaten Enrekang. Yume: Journal Of …, 3(3), 65–83.

Febry Rosaliana. (2018). Pengaruh Sales Promotion Dan Kualitas Pelayanan Terhadap Kepuasan Konsumen Serta Dampaknya Pada Minat Pembelian Ulang (Survei Pada Konsumen Jasa Grabcar Di Kota Malang). Ilmu Administrasi Universitas Brawijaya, 8(10), 50–62.

Gama Pratama Suryanto Putra. (2020). Aspek Hukum Pidana Terhadap Pelanggaran Merek Tiruan Garam Dihubungkan Dengan Undang-Undang No 20 Tahun 2016 Tentang Merek Dan Indikasi Geografis. Nuevos Sistemas De Comunicación E Información.

Herdiyana, & Patar, S. (2010). Studi Keputusan Pembelian Konsumen Berdasarkan Loyalitas Merek : Studi Kasus Produk Merek Salam Mie Di Kota Bogor. Jurnal Ilmiah Manajemen Dan Akuntansi Fakultas Ekonomi, 1, 24–36.

Ichsan, M., Jumhur, H. M., Hum, M., & Dharmoputra, S. (2018). Pengaruh Consumer Online Rating And Review Terhadap Minat Beli Konsumen Pada Marketplace Tokopedia Di Wilayah Dki Jakarta Effect Of Consumer Online Rating And Review To Buying. E-Proceeding Of Management, 5(2), 1828–1835.

Mamesah, P. R. E. (2020). Pengaruh Kualitas Pelayanan Terhadap Kepuasan Pelanggan Pada Hotel Lucky Inn Manado. Jurnal Administrasi Bisnis, 1(1), 46–52.

Ramadhan, A. G. (2020). Pengaruh Kesadaran Merek, Asosiasi Merek, Persepsi Kualitas Dan Loyalitas Merek Terhadap Minat Pembelian Pada Smartphone Redmi (Studi Kasus Konsumen ….

Salah, S., Syarat, S., Menyelesaikan, U., Studi, P., Madya, A., & Bisnis, A. (2021). Tugas Akhir Dan Skripsi Pengaruh Kualitas Terhadap Minat Beli Produk Branded Sepatu/Tas Tiruan (Kw) (Studi Kasus Pada Masyarakat Bengkalis).

Sampurno, N. V., Ciakrawinata, C. P., & Jokom, R. (2019). Pengaruh Karakteristik Selebriti Endorser Terhadap Minat Beli Melalui Kesadaran Merek Hotel Di Instagram. Jurnal Manajemen Perhotelan, 5(1), 36–44.

Satria, M. (2019). Skripsi Diajukan Sebagai Salah Satu Syarat Untuk Mendapatkan Gelar Sarjana Pada Program Studi Pendidikan Ekonomi Fakultas Ekonomi Fakultas Ekonomi. 1–70.

Servanda, I. R. S., Reno Kemala Sari, P., & Ananda, N. A. (2019). Peran Ulasan Produk Dan Fot Produk Yang Ditampilkan Penjual Pada Marketplace Shopee Terhadap Minat Beli Pria Dan Wanita. In Jurnal Manajemen Dan Bisnis (Vol. 2, Issue 2).

Sudayo, T., & Saefuloh, D. (2019). Analisis Pengaruh Kesadaran Merek, Citra Merek, Persepsi Kualitas , Dan Loyalitas Merek Terhadap Minat Beli Studi Kasus : Merek Nokia. Politeknik Negeri Bandung, 841–850.

Susanti, D. (2017). Pengaruh Kualitas Produk Terhadap Minat Konsumen Dalam Membeli Produk Tupperware Pada Perumahan Griya Tika Utama Pekanbaru. Menara Ekonomi, 3(5), 23–32.

Tarihoran, L. F., Studi, P., Administrasi, I., Ilmu, F., Dan, S., Politik, I., & Utara, U. S. (2019). Sikap Konsumen Dan Minat Pembelian ( Studi Pada Konsumen Wanita Dikota Medan ).


Article Metrics

Abstract view : 111 times | PDF view : 1 times

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Indexing by:

   

 

 

Flag Counter

 

 Creative Commons License
JADBIDFISH is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.