Literasi Keuangan Digital Berbasis Aplikasi Android Bagi Siswa SMKN 1 Sidrap

Nurafni Oktaviyah(1*), Agus Syam(2), Asmayanti Asmayanti(3), Muhammad Jufri(4), Mahmuddin Mahmuddin(5), Agus Agus(6), Sudarmi Sudarmi(7),

(1) Universitas Negeri Makassar
(2) Universitas Negeri Makassar
(3) Universitas Negeri Makassar
(4) Universitas Negeri Makassar
(5) Universitas Negeri Makassar
(6) Universitas Negeri Makassar
(7) Universitas Negeri Makassar
(*) Corresponding Author




DOI: https://doi.org/10.35580/inovasi.v3i1.47692

Abstract


Abstrak. Pada era perkembangan teknologi saat ini, generasi muda khususnya pelajar dituntut untuk memiliki kemampuan penguasaan aplikasi sebagai bekal menghadapi kehidupan setelah lulus sekolah. Berdasarkan data pengangguran yang dikeluarkan BPS pada Mei 2022 menyebutkan bahwa lulusan SMK menempati angka tertinggi pengangguran di Indonesia. Oleh karena itu, salah satu keterampilan yang diberikan berupa literasi keuangan digital berbasis aplikasi android bagi siswa SMK. Tujuan pengabdian masyarakat ini adalah untuk memudahkan pencatatan transaksi keuangan menggunakan aplikasi Bukukas. Metode yang digunakan adalah ceramah, praktek, dan tanya jawab yang dimulai dari tahap persiapan, tahap pelaksanaan, dan tahap evaluasi. Hasil dari kegiatan pengabdian ini adalah siswa SMK mampu mengoperasikan aplikasi Bukukas dan memperoleh kemudahan dalam mengelola keuangan pada usaha yang akan dibangun.

Kata Kunci: Literasi Keuangan Digital, Literasi Keuangan,  Aplikasi Android


Full Text:

PDF

References


Djawahir, Abdillah Ubaidi. 2018. Teknologi-Layanan Keuangan, Literasi-Inklusi Keuangan, dan Value pada Fintech Syariah Di Indonesia: Perspektif S-O-R (Stimulus-Organism- Response) Model.

Lusardi, A. 2008. Household saving behavior The role of financial literacy, information, and financial education programs (No. w13824). National Bureau of Economic Research.

Organization for Economics Cooperation Development. 2016. Measuring Financial Literacy: Questionnaire and Guidance Notes for Conducting an Internationally Comparable Survey of Financial Literacy. INFE.

Otoritas Jasa Keuangan. 2020. Survei Nasional Literasi dan Keuangan Inklusi Keuangan 2020. Jakarta (ID): OJK.

Pemerintah Indonesia. 2016. Peraturan Otoritas Jasa Keuangan Nomor 76 /POJK.07/2016 tentang Peningkatan Literasi dan Inklusi Keuangan di Sektor Jasa Keuangan Bagi Konsumen dan/atau masyarakat. Jakarta: OJK


Article Metrics

Abstract view : 76 times | PDF view : 7 times

Refbacks

  • There are currently no refbacks.