PAKEM the Box of Pinisi sebagai Reaktualisasi Pembelajaran pada Siswa Sekolah Dasar

Salsabilla Nurzakinah A.(1*), Adi Gifan(2), Nursyafika Ramadani(3), Erma Suryani S.(4),

(1) Universitas Negeri Makassar
(2) Universitas Negeri Makassar
(3) Universitas Negeri Makassar
(4) Universitas Negeri Makassar
(*) Corresponding Author




DOI: https://doi.org/10.26858/ijses.v1i1.15429

Abstract


Penelitian ini dilakukan sebagai bentuk reaktualisasi pembelajaran pada siswa sekolah dasar melalui media PAKEM the Box of Pinisi. Metode yang digunakan pada penelitian ini yaitu libarary reseach beberapa jurnal ilmiah dan dirancang dalam bentuk Research and Development (R&D) mengacu pada model pengembangan ADDIE (Analyze, Design, Development, Implemention, Evaluation). Hasil penelitian ini menyatakan bahwa PAKEM the Box of Pinisi merupakan reaktualisasi media pembelajaran berbasis digital bisa digunakan pada dua kondisi yaitu secara e-learning atau daring maupun luring tanpa menghilangkan kearifan budaya suatu daerah sesuai perkembangan terknologi. Konsep media ini berbentuk box berhadiah dan terdapat kapal pinisi. Kapal pinisi menjadi objek utama reaktualisasi media pembelajaran sebelumnya serta melestarikan kebudayaan Indonesia khususnya daerah Sulawesi Selatan.  Dalam penyajian materinya, media ini berfokus pada pembelajaran tematik. Beberapa item yang juga terdapat pada media yaitu biseang bo’bo a’rakki, biseang boto botoang, dan biseang kota’. Selain belajar, siswa dapat menguji kompetensinya dalam item biseang angngu’rangi.

Full Text:

PDF

References


Desyandri, Desyandri, Muhammadi Muhammadi, Mansurdin Mansurdin, and Rijal Fahmi. (2019). “Development of Integrated Thematic Teaching Material Used Discovery Learning Model in Grade V Elementary School.” Jurnal Konseling Dan Pendidikan 7 (1): 16. https://doi.org/10.29210/129400.

Hadi, Sofyan. (2017). “Efektivitas Penggunaan Video Sebagai Media Pembelajaran Untuk Siswa Sekolah Dasar.” Seminar Nasional Teknologi Pembelajaran Dan Pendidikan Dasar 2017, 96–102. http://pasca.um.ac.id/conferences/index.php/sntepnpdas/article/view/849/521.

Ilahiyah, Nihlatul, Indhira Asih Vivi Yandari, and Aan Subhan Pamungkas. (2019). “Pengembangan Modul Matematika Berbasis Pakem Pada Materi Bilangan Pecahan Di Sd.” Terampil : Jurnal Pendidikan Dan Pembelajaran Dasar 6 (1): 49–63. https://doi.org/10.24042/terampil.v6i1.4127.

Julian. (2020). “Update Corona Di Indonesia Kamis 10 September 2020, REKOR LAGI, Tambah 3.861 Positif.” In . https://zonabanten.pikiran-rakyat.com/nasional/pr-23731946/update-corona-di-indonesia-kamis-10-september-2020-rekor-lagi-tambah-3861-positif.

Kuncahyono, Kuncahyono. (2017). “Analisis Penerapan Media Berbasis Komputer Pada Pembelajaran Tematik Terpadu Di Sekolah Dasar.” Jurnal Pemikiran Dan Pengembangan Sekolah Dasar (JP2SD) 5 (2): 773. https://doi.org/10.22219/jp2sd.vol5.no2.773-780.

Pangastuti Triyan. (2020). “Pengguna Internet Di Indonesia Capai 175 Juta.” In . https://investor.id/it-and-telecommunication/pengguna-internet-di-indonesia-capai-175-juta.

Ramdani, Astuti, and Agussalim Djirong. (2019). “Perancangan Media Informasi Pengenalan Perahu Pinisi Di Kabupaten Bulukumba.” Jurnal Imajinasi 3 (1): 43. https://doi.org/10.26858/i.v3i1.14183.

Riwanto, Mawan Akhir, and Mey Prihandani Wulandari. (2018). “Efektivitas Penggunaan Media Komik Digital (Cartoon Story Maker) Dalam Pembelajaran Tema Selalu Berhemat Energi.” Pancar 2 (1): 14–18. https://ejournal.unugha.ac.id/index.php/pancar/article/viewFile/195/160.

Saputra, Setia Yunus. (2017). “ELSE ( Elementary School Education Journal ).” Elementary School Education Journal) 1 (1): 1–7.

Supratman, Edi, and Fitri Purwaningtias. (2018). “Pengembangan Media Pembelajaran E-Learning Berbasis Schoology.” Jurnal Informatika: Jurnal Pengembangan IT 3 (3): 310–15. https://doi.org/10.30591/jpit.v3i3.958.

Wahyuddin Ridwan dan Sutiyono. (2019). “BENTUK KAPAL PINISI SEBAGAI IDE PENCIPTAAN KARYA SENI LUKIS DENGAN MEDIA TANAH LIAT.” Jurnal Seni Dan Pendidikan Seni 17.

Yosita Ratri, Safitri. (2018). “Digital Storytelling Pada Pembelajaran Ips Di Sekolah Dasar.” Jurnal Pena Karakter 01 (01): 1–8.


Article Metrics

Abstract view : 279 times | PDF view : 37 times

Refbacks

  • There are currently no refbacks.