PENGARUH PENGEMBANGAN KARIR DENGANPRODUKTIVITAS KERJA KARYAWAN PADAP.T. SINAR NIAGA SEJAHTERA MAKASSAR

Eva Trisnawati(1*),

(1) 
(*) Corresponding Author



Abstract


ABSTRAK

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menganalisis dan mengetahui pengaruh pengembangan karir terhadap produktivitas karyawan pada PT. Sinar Niaga Sejahtera Makassar. Responden dalam penelitian ini adalah 103 karyawan PT.Sinar Niaga Sejahtera Makassar. Model analisis yang digunakan untuk mengetahui pengaruh antar variabel adalah model regresi sederhana. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pengembangan karir berpengaruh langsung terhadap produktivitas kinerja karyawan  sebesar 46.5 %. Pengembangan karir harus dilakukan dengan perencanaan dan strategi khusus. Karena dalam setiap program pengembangan karir yang dilakukan perusahaan, harus menyasar secara spesifik kepada siapa dan bagaimana program itu dilakukan. Hal ini bisa dilakukan dengan beberapa cara seperti mentoring, pelatihan, rotasi jabatan, dan program beasiswa.

Kata Kunci : Pengembangan Karier dan Produktivitas Kerja


Full Text:

PDF

Article Metrics

Abstract view : 383 times | PDF view : 183 times

Refbacks

  • There are currently no refbacks.