Pengaruh Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Team Assisted Individualization terhadap Hasil Belajar Siswa Kelas X SMA Negeri 2 Polewali (Materi Pokok Ikatan Kimia)

Himawan Himawan(1*), Muhammad Yunus(2), Sugiarti Sugiarti(3),

(1) Universitas Negeri Makassar
(2) Universitas Negeri Makassar
(3) Universitas Negeri Makassar
(*) Corresponding Author




DOI: https://doi.org/10.35580/chemica.v18i1.4676

Abstract


ABSTRAK
Penelitian ini merupakan penelitian eksperimen semu yang
bertujuan untuk mengetahui ada tidaknya pengaruh positif model
pembelajaran kooperatif tipe Team Assisted Indivualization (TAI)
terhadap hasil belajar siswa kelas X SMA Negeri 2 Polewali. Populasi
dalam penelitian ini adalah seluruh siswa kelas X SMA Negeri 2 Polewali
tahun pelajaran 2014-2015 dengan jumlah siswa 315. Kelas yang terpilih
secara random class yang akan menjadi kelas eksperimen adalah kelas X
MIA 3 dengan jumlah siswa 36 dan kelas kontrol adalah kelas X MIA 4
dengan jumlah siswa 36. Teknik pengumpulan data menggunakan
instrumen tes hasil belajar pada materi pokok ikatan kimia. Data yang
diperoleh dianalisis dengan analisis statistik deskriptif dan inferensial.
Berdasarkan hasil analisis statistik deskriptif diperoleh nilai rata-rata
untuk kelas eksperimen sebesar 63,06 dengan standar deviasi 13,71.
Sedangkan nilai rata-rata untuk kelas kontrol sebesar 56,50 dengan
standar deviasi 12,53. Ketuntasan hasil belajar siswa pada kelas
eksperimen sebesar 33,33% sedangkan untuk kelas kontrol sebesar
13,89%. Berdasarkan hasil analisis statistik inferensial dengan
menggunakan uji-t diperoleh nilai thitung = 2,1225 dan ttabel = 1,9944 pada α
= 0,05. Karena thitung > ttabel berarti hipotesis H0 ditolak dan hipotesis H1
diterima. Dengan demikian, dapat disimpulkan bahwa ada pengaruh
positif penggunaan model pembelajaran kooperatif tipe TAI terhadap hasil
belajar siswa kelas X SMA 2 Polewali pada materi pokok ikatan kimia.
Kata Kunci: Model Pembelajaran, Kooperatif Tipe TAI, Hasil Belajar,
Ikatan Kimia

ABSTRACT
The aim of this research in to find out the influence of the cooperative learning model team assisted individualization to the Student Result Learning at Class X SMA Negeri 2 Polewali. The population of this research is all of the students class X SMA Negeri 2 Polewali of the school year 2014-2015 as classes with 315 students. The sample chosen by random classes. The experiment class X MIA 3 with 36 Students and the control class is X MIA 4 with 36 Students. The was collected the test instrument of the students result learning in (chemical bonding as subject matter). The data was analyzed by descriptive statistic and inferential statistical. Based of the result of the descriptive statistical analysis, the mean for the experiment class is 63,06 with the standard deviation is 13,71. For the control class is 56,50 with the standard deviation is 12,53. The completeness of students result learning in experiment class is 33,33% while the control class is 13,89%. Based of the inferential statistical analysis using –t testing the gained t-test = 2,1225 and t-table = 1,9944 at α = 0,05. Because of the t-test > t-table, the H0 rejected and H1 accepted. It can be concluded that there was a positive influence with the using of team assisted individualization cooperative learning model to the students result learning of class X SMA Negeri 2 Polewali chemical bonding as subject matter.
Keywords: Cooperative Learning, Team Assisted Individualization, Student Result Learn, Acid Chemical Bonding


Full Text:

PDF

Article Metrics

Abstract view : 496 times | PDF view : 677 times

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


ISSN: 2722-8649

Diterbitkan oleh Jurusan Kimia FMIPA Universitas Negeri Makassar (UNM) dua kali dalam setahun yaitu bulan Juni dan Desember.

Alamat Redaksi :Jurusan Kimia, Fakultas MIPA UNM, JL. Dg. Tata Parangtambung, Makassar 90224 Indonesia, Telp. 0411-840295; Fax: 0411840295;E-mail : chemica@unm.ac.id