KEGIATAN EKSTRAKURIKULER SEBAGAI UPAYA MENINGKATKAN MINAT BELAJAR SENI TARI SISWA KELAS X SMK NEGERI 1 MARIORIAWA KABUPATEN SOPPENG

Eka Wati(1), Siti Asmaulul Izmi(2*),

(1) Universitas Negeri Makassar
(2) Universitas Negeri Makassar
(*) Corresponding Author




DOI: https://doi.org/10.26858/bl.v1i4.40882

Abstract


Kegiatan ekstrakurikuler seni Tari dilaksanakan di SMK Negeri 1 Marioriawa. Kegiatan ini dapat membantu siswa dalam meluangkan kreativitas yang dimiliki dan membantu siswa dalam mengembangkan bakat yang dimiliki. Dalam kegiatan ekstrakurikuler siswa mendapatkan lebih banyak materi dan waktu untuk belajar seni tari. Kegiatan ini dapat mengatasi kurangnya waktu belajar di dalam kelas sehingga gurukurang maksimal dalam memberikan materi sesuai dengan tujuan yang di inginkan. Kegiatan ekstrakurikuler dapat dijadikan suatu wadah dalam melatih bakat siswa dalam menari. Kegiatan ekstrakurikuler yang baru di adakan di SMK Negeri 1 Marioriawa menjadikan siswa berminat/termotivasi untuk ikut belajar seni tari. Kegiatan ini juga mengajarkan materi yang berbeda dengan apa yang didapatkan di dalam kelas. 2) Minat siswa dalam mengikuti kegiatan ekstrakurikuler seni tari di SMK Negeri 1 Marioriawa. Minat siswa dapat dilihat dari hasil evaluasi yang menilai proses yang beraspek keaktifan, kesungguhan, kreativitas, tehnik gerak, dan kerjasama.

Keywords


Ekstrakurikuler, Meningkatkan Minat, Seni Tari.

Full Text:

PDF

References


Bafadal, Ibrahim. 2013. Panduan Ekstrakurikuler Kesenian di Sekolah Dasar. Jakarta: Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan.

Haling, Abdul. 2007. Belajar Dan Pembelajaran. Makassar: Badan penerbit Universitas Negeri Makassar.

Muharmansyah, Gusmayadi. 2013. Panduan Pelaksanaan Bimbingan Teknis Tim Pembina Ekstrakurikuler Kesenian Sekolah Dasar Tingkat Provinsi Tahap I tahun 2013. Jakarta: Kementrian Pendidikan dan kebudayaan.

Noviswan. 2012. Upaya Meningkatkan Partisipasi Siswa Dalam Ekstrakurikuler Menari Melalui Kegiatan Display Keterampilan Menari Di SMP Negeri 2 Kasihan. Universita Negeri Yogyakarta.

Rudy My. 2008. Panduan Olah Vokal, Yogyakarta: Med Press.

Schunk, H Dale. Pintrich, R Paul. Dan Meece Judith. 2012. Motivasi dalam Pendidikan (teori,Penelitian,dan Aplikasi). Jakarta: PT.Indeks.

Slamet. 2003. Belajar dan Faktor-faktor yang mempengaruhinya, Jakarta: PT.Rineka Cipta.

Tahir, Johar. 2000. “Minat Siswa Kelas X Sekolah Lanjutan Tingkat Pertama Negeri 8 Makassar Terhadap Pembelajaran Seni Tari.” Fakultas Seni Dan Desain Universitas Negeri Makassar.

Tampubolong, Saur. 2014. Penelitian Tindakan Kelas. Jakarta: Penerbit Erlangga.

Tohirin. 2012. Metode Penelitian Kualitatif Dalam Pendidikan dan Bimbingan Konseling. Jakarta: PT Raja Grafindo Persada

Trianto. 2010. “Mendesain Model Pembelajaran Inovatif-Progresif”. Jakarta: KENCANA PRENADA MEDIA GROUP.

Uni, Yabes. 2009. “Minat Siswa Kelas XI SMA Negeri 13 Makassar Terhadap Pembelajaran Teknik Vokal Tahun Ajaran 2008/2009”. Universitas Negeri Makassar.


Article Metrics

Abstract view : 152 times | PDF view : 0 times

Refbacks

  • There are currently no refbacks.




Alamat Redaksi:
Gedung DE Lantai 2 Kampus FSD UNM Parangtambung
Jl. Daeng Tata Makassar 90224
Email: [email protected]

Creative Commons License
Boting Langi: Jurnal Seni Pertunjukan is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.

 

Boting Langi indexed by