Peningkatan Hasil Belajar IPA Melalui Model Problem Based Learning (PBL) Pada Peserta Didik Kelas VIIIA SMP Negeri 1 Banggai

Sariyani Sariyani(1*), Ramlawati Ramlawati(2), Rusdianto Rusdianto(3),

(1) SMP Negeri 1 Banggai
(2) Universitas Negeri Makassar
(3) SMPN 2 Takalar
(*) Corresponding Author



Abstract


Penelitian tindakan kelas (PTK) ini bertujuan untuk meningkatkan hasil belajar peserta didik kelas VIIIA SMP Negeri 1 Banggai. Masalah yang diselidiki adalah rendahnya hasil belajar peserta didik pada mata pelajaran IPA terutama pada materi sistem pencernaan pada manusia. Pengambilan data dilakukan dengan menggunakan tes hasil belajar dan observasi. Penilaian tindakan kelas ini dilakukan dalam tiga siklus. Hasil analisis penilaian tiap siklus, dimana persentase DSK mengalami peningkatan dari siklus I adalah 74,00%, pada siklus II menjadi 79,00%, dan pada siklus III menjadi 86,00. Hasil dari pelaksanaan tindakan menunjukkan bahwa model pembelajaran Problem Based Learning baik digunakan dalam pembelajaran IPA.

Kata Kunci : Pembelajaran Problem Based Learning (PBL) dan Hasil Belajar IPA


Full Text:

PDF

Article Metrics

Abstract view : 104 times | PDF view : 18 times

Refbacks

  • There are currently no refbacks.