Lomba Anak untuk Meningkatkan Keceriaan dan Perkembangan Anak Di Desa Parangloe Kecamatan Biringbulu Kabupaten Gowa

Salmiah Salmiah R(1*),

(1) Universitas negeri Makassar
(*) Corresponding Author



Abstract


ABSTRAK

            Anak-anak yang masuk dalam kategori usia SD merupakan jenjang atau masa bermain dan mencari bakat lebih banyak. Begitu pula anak-anak yang ada di Desa Parangloe yang perlu diberikan ruang untuk bermain dan belajar. Anak-anak Desa Parangloe memiliki sifat-sifat ceria dan juga memiliki semangat belajar dan beraktiftas. Pada kegiatan KKN-PPL kali ini, kami memberikan ruang dengan mengadakan kegiatan berupa lomba seperti lomba karung dan lomba azan sebagai tempat untuk menyalurkan bakat mereka. Lomba karung akan menambah keceriaan anak-anak dengan suasananya, sedangkan lomba azan tentu menjadi ajang bagi mereka untuk menyalurkan bakat dan sebagai proses belajar.

Kata Kunci: Lomba anak, Desa Parangloe, KKN-PPL

ABSTRACT

Children who fall into the SD age category are the level or period of play and look for more talents. Likewise, children in Parangloe Village need to be given space to play and learn. The children of Parangloe Village have a cheerful nature and also have a passion for learning and acting. At this KKN-PPL activity, we provide space by holding activities in the form of competitions such as sack competitions and call to prayer competitions as a place to channel their talents. The sack competition will add to the joy of the children with the atmosphere, while the call to prayer competition is certainly an arena for them to channel their talents and as a learning process.

Keywords: Children's competition, Parangloe Village, KKN-PPL

Full Text:

PDF

Article Metrics

Abstract view : 6 times | PDF view : 6 times

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2023 Salmiah Salmiah R

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.

View MyStat