Pelatihan Pembuatan Media Pembelajaran Audio Visual Menggunakan Aplikasi KineMaster guna Meningkatkan Minat Belajar Siswa SDN 26 Watang Palakka

Resma Octavianty(1*), Astuti Astuti(2), Rosna Sari Hikma(3), Muhammad Iwan(4), Muhammad Dirga Muzawwir(5), Muh Said(6),

(1) Universitas Negeri Makassar
(2) Universitas Negeri Makassar
(3) Universitas Negeri Makassar
(4) Universitas Negeri Makassar
(5) Universitas Negeri Makassar
(6) Universitas Negeri Makassar
(*) Corresponding Author



Abstract


SDN 26 Watang Palakka merupakan salah satu sekolah dasar yang melakukan pembelajaran secara online dikarenakan pandemic covid 19. Proses pembelajaran online menuntut guru agar lebih kreatif dalam melakukan pembelajaran.. Proses pembelajaran dilakukan dengan mengirim video pembelajaran di aplikasi WhatsApp Namun terdapat beberapa masalah yaitu: (1) kurangnya pemanfaatan media yang digunakan, (2) video pembelajaran yang di tampilkan kurang menarik perhatian siswa dimana guru mengirimkan video yang didalamnya terdapat guru yang hanya  menjalaskan materi pembelajaran, (3) kurangannya pemahaman tentang teknologi (4) kurangnya pemahaman dalam pembuatan media audio visual (5) Menurunnnya minat belajar siswa dapat dilihat dari kurang respon siswa pada saat pembelajaran online berlangsung. Berdasarkan masalah tersebut solusi yang diberikan yaitu pelatihan pembuatan media pembelajaran Audio Visual menggunakan aplikasi KineMaster guna meningkatkan minat belajar siswa, Adapun yang menjadi sasaran yaitu guru SDN 26 Watang Palakka. Metode yang digunakan yaitu ceramah, diskusi, dan  demonstrasi. Hasil yang dicapai yaitu : (1)Guru mampu mmenggunakan teknologi pengedit video pembelajaran (2) Guru memiliki keterampilan dalam membuat media audio visual untuk proses pembelajaran dan (3) Minat belajar siswa lebih meningkat.


Keywords


Media Audio Visual, Pelatihan, Pembelajaran Online, Minat Belajar

Full Text:

PDF

References


Ainina, I. A. (2014). Pemanfaatan Media Audio Visual Sebagai Sumber Pembelajaran Sejarah. Indonesian Journal of History Education, 3(1).

Arsyad, A. (2017). Media Pembelajaran.

Moh. Zaful Rosyid, dkk. (2019). Ragam Media Pembelajaran.

Nizaruddin, dkk. (2020). Pelatihan pembuatan media untuk pembeljaran jarak jauh. Abdimas Bina Bangsa, 01(10.46306), 99.

Rakib, M. (2015). UNIVERSITAS NEGERI MAKASSAR Tim Penyusun. 1–55.

Ridaul Inayah, dkk.(2013). Referensi 1.pdf (p. 4).


Article Metrics

Abstract view : 836 times | PDF view : 382 times

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2021 Resma Octavianty, Astuti Astuti, Rosna Sari Hikma, Muhammad Iwan, Muhammad Dirga Muzawwir, Muh Said

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.

View MyStat