Upaya Meningkatkan Minat Baca Tulis Al Quran Melalui Media Kaligrafi pada Anak di Panti Asuhan Annisa Makassar

Andi Fatimah Yunus(1*), Firdayani Firdayani(2), Nurhidayat Nurhidayat(3),

(1) Universitas Negeri Makassar
(2) Universitas Negeri Makassar
(3) Universitas Negeri Makassar
(*) Corresponding Author




DOI: https://doi.org/10.26858/iptek.v1i3.33112

Abstract


Abstrak. Anak-anak yang akan belajar membaca Al Quran di Panti Asuhan Annisa terkadang kurang perhatian sehingga mereka kurang paham dalam membaca dan menulis huruf-huruf Al Quran. Hal ini disebabkan anak-anak panti merasa tidak adanya sesuatu yang menarik dalam membaca dan menulis huruf-huruf dalam Al-Quran sehingga minat baca tulis Al Quran pada anak panti tidak ada. Untuk mengatasi hal tersebut, mahasiswa Prodi Pendidikan Bahasa dan Sastra Daerah memberikan latihan menulis kaligrafi sederhana pada anak sekaligus mengajarkan membaca dan menuliskan huruf-huruf hijaiyah yang terdapat pada kaligrafi anak. Kegiatan ini dilakukan bertujuan untuk menarik minat baca tulis Al-Quran pada anak. 

Kata kunci: Al-Quran, minat baca, kaligrafi


Full Text:

PDF

References


Human, As’ad. (1990). Buku Iqra. Cara Cepat Belajar Membaca Al-Quran. Yogyakarta: Penerbit Tunggal

Moeliono, Anton M. (2008). Kamus Besar Bahasa Indonesia. Edisi keempat. Jakarta: Departemen Pendidikan dan Kebudayaan.


Article Metrics

Abstract view : 127 times | PDF view : 15 times

Refbacks

  • There are currently no refbacks.